Motivasi Siswa Analisa Data

64

b. Hasil belajar Ranah Afektif

Hasil belajar ranah afektif melihat sikap, respon, motivasi siswa dalam pembelajaran biologi dengan metode picture and picture. Serta interaksi antara siswa dengan guru merupakan salah satu indikator yang diamati dalam Penelitian ini. Data yang diperoleh pada hasil belajar ranah afektif melihat 10 aspek, yaitu 1 siswa memperhatikan guru saat memberikan penjelasan, 2 siswa antusias menerima pertanyaan dari guru, 3 siswa aktif dalam diskusi kelompok, 4 siswa mengerjakan dengan baik lembar kerja siswa yang sudah diberikan, 5 motivasi siswa saat mengikuti proses belajar, 6 siswa mencatat hal-hal penting saat proses pembelajaran, 7 siswa aktif mencari jawaban dari buku dan sumber lainnya, 8 siswa mempresentasikan hasil diskusi dengan antusias, 9 siswa menanggapi hasil presentasi kelompok lain, 10 siswa menerima dengan baik penghargaan yang diberikan oleh guru. Berdasarkan analisa data yang diperoleh, skor hasil belajar ranah afektif telah mencapai target penelitian dimana 14 60,56 siswa mencapai kategori tinggi. Hal ini membuktikan bahwa indikator peenlitian telah tercapai dimana penerapan metode picture and picture di SMP Taman Dewasa Ibu Pawiyatan dapat meningkatkan hasil belajar. 65 Tabel 4.6 Persentase Aspek Afektif Siswa Kategori Tinggi Siklus I dan Siklus II Kriteria Siklus I Siklus II Kategori Tinggi 60 Kategori Sedang 20 40 Kategoi Rendah 80 Gambar 4.7 Grafik Hasil Belajar Ranah Afektif

c. Motivasi Siswa

Hasil analisa lembar motivasi siswa pada siklus I didapatkan 16 siswa 69,56 termasuk dalam kategori tinggi. Hasil perhitungan motivasi siswa pada siklus II didapatkan 15 siswa 65,21 yang termasuk dalam kategori tinggi dan kategori sangat tinggi 8 siswa 34,78. Hal ini menunjukkan bahwa dengan metode picture and picture motivasi siswa meningkat dalam pembelajaran. Dari data diatas dapat dibuktikan bahwa target pada penelitian ini telah tercapai dimana 23 siswa mencapi kategori tinggi dengan persentasi 100 . Dengan analisa data

Dokumen yang terkait

Penerapan model problem based learning untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa pada materi ekosistem di kelas VII A SMP Taman Dewasa Ibu Pawiyatan Yogyakarta.

0 0 2

Penerapan pembelajaran kooperatif teknik picture and picture untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa kelas X SMS Negeri 10 Yogyakarta pada materi animalia.

0 2 188

Penerapan pembelajaran kooperatif model JIGSAW pada materi pencemaran dan kerusakan lingkungan untuk meningkatan motivasi dan hasil belajar siswa kelas VIIB SMP Taman Dewasa Ibu Pawiyatan Yogyakarta.

0 0 161

Penerapan metode picture and picture untuk meningkatkan hasil belajar dan motivasi siswa pada materi biologi vertebrata kelas X SMA GAMA Yogyakarta.

0 0 208

Meningkatkan motivasi dan hasil belajar materi ekosistem pada siswa kelas VII SMP Taman Dewasa Ibu Pawiyatan dengan menggunakan pembelajaran kooperatif tipe Picture and Picture.

0 0 170

Penggunaan media audiovisual pada materi sistem gerak pada manusia dalam meningkatkan minat dan hasil belajar siswa kelas VIIIB SMP Taman Dewasa Ibu Pawiyatan Yogyakarta.

0 0 183

Meningkatkan motivasi dan hasil belajar materi ekosistem pada siswa kelas VII SMP Taman Dewasa Ibu Pawiyatan dengan menggunakan pembelajaran kooperatif tipe Picture and Picture

1 4 168

Peningkatan Minat Dan Hasil Belajar Matematika Siswa Menggunakan Problem Based Instruction Pada Materi Garis Dan Sudut Siswa Kelas VIIB Di SMP Taman Dewasa Ibu Pawiyatan Yogyakarta

0 0 8

PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF PICTURE AND PICTURE TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATERI KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP

0 1 8

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE SURVEY, QUESTION, READ, RECITE, DAN REVIEW SISWA KELAS VIIB SMP TAMAN DEWASA IBU PAWIYATAN YOGYAKARTA

0 0 8