Tax Assessment Letters The Company

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN INTERIM KONSOLIDASIAN 30 SEPTEMBER 2012 Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain ____________________________________________________ PT KRAKATAU STEEL PERSERO Tbk NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS SEPTEMBER 30, 2012 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated _________________________________________________ Catatan atas laporan keuangan konsolidasi terlampir merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasi secara keseluruhan. The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial statements. 102

17. PERPAJAKAN lanjutan g. Surat Ketetapan Pajak lanjutan

Entitas Anak - PT KWT Pada tanggal 25 Agustus 2011, PT KWT menerima Surat Ketetapan Pajak Lebih Bayar “SKPLB” atas Pajak Penghasilan Badan tahun 2009 sebesar Rp11.919. Selisih antara jumlah yang ditagih oleh PT KWT dengan jumlah yang dikembalikan oleh Kantor Pajak sebesar Rp27 dibebankan pada usaha tahun berjalan dan disajikan sebagai bagian dari “Beban Lain-lain” pada laporan laba rugi komprehensif konsolidasian tahun 2011. Entitas Anak – KHIP Pada tanggal 15 April 2011, PT KHIP menerima SKPLB atas PPN tahun 2009 sebesar Rp5.545. Selisih antara jumlah yang ditagih oleh PT KHIP dengan jumlah yang dikembalikan oleh Kantor Pajak sebesar Rp384 dibebankan pada usaha tahun berjalan dan disajikan sebagai bagian dari “Beban Lain-lain” pada laporan laba rugi komprehensif konsolidasian tahun 2011. Pada 2012, PT KHIP menerima SKPLB atas PPN dan PPh tahun 2011 sebesar Rp35.234 dan disajikan di bagian pada laporan laba rugi komprehensif konsolidasian tahun 2011 Entitas Anak - PT MJIS Pada tanggal 12 Agustus 2011, PT MJIS menerima SKPLB atas PPN tahun 2009 sebesar Rp8.219. Selisih antara jumlah yang ditagih oleh PT MJIS dengan jumlah yang dikembalikan oleh Kantor Pajak sebesar Rp7 dibebankan pada usaha tahun berjalan dan disajikan sebagai bagian dari “Beban Lain-lain” pada laporan laba rugi komprehensif konsolidasian tahun 2011. Pada bulan Pebruari 2012, PT MJIS telah menerima Surat Ketetapan Pajak Lebih Bayar SKPLB sebesar Rp20.707, dan yang dikompensasi sebesar Rp79.318, Pengembalian tersebut merupakan pengembalian atas pembayaran pajak untuk periode Januari s.d Oktober 2010.

17. TAXATION continued g. Tax Assessment Letters continued

The Subsidiary - PT KWT On August 25, 2011, PT KWT received Tax Assessment Letters of Overpayment “SKPLB” for its 2009 Corporate Income Tax amounting to Rp11,919. The difference between the amount claimed by PT KWT and the amount refunded by the Tax Office of Rp27 was charged to current year operations and presented as part of “Other Expenses” in the 2011 consolidated statement of comprehensive income. The Subsidiaries - KHIP On April 15, 2011, PT KHIP received SKPLB for its 2009 VAT amounting to Rp5,545. The difference between the amount claimed by PT KHIP and the amount refunded by the Tax Office of Rp384 was charged to current year operations and presented as part of “Other Expenses” in the 2011 consolidated statement of comprehensive income. On 2012, PT KHIP received SKPLB for its 2011 VAT and income tax amounting to Rp35,234 and presented as part of the 2011 consolidated statement of comprehensive income The Subsidiary - PT MJIS On August 12, 2011, PT MJIS received SKPLB for its 2009 VAT amounting to Rp8,219. The difference between the amount claimed by PT MJIS and the amount refunded by the Tax Office of Rp7 was charged to current year operations and presented as part of “Other Expenses” in the 2011 consolidated statement of comprehensive income. On February, 2012, PT MJIS received SKPLB amounting to Rp20,707, and compensation amounting to Rp79,318, thats repayment come from tax excess payment for period January to October 2010. CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN INTERIM KONSOLIDASIAN 30 SEPTEMBER 2012 Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain ____________________________________________________ PT KRAKATAU STEEL PERSERO Tbk NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS SEPTEMBER 30, 2012 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated _________________________________________________ Catatan atas laporan keuangan konsolidasi terlampir merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasi secara keseluruhan. The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial statements. 103

18. BIAYA YANG MASIH HARUS DIBAYAR Akun ini terdiri dari:

18. ACCRUED EXPENSES This account consists of:

30092012 31122011 Upah dan kompensasi karyawan 66.131 96.576 Wages and employee compensation Biaya angkut 31.320 48.210 Delivery expense Jasa Profesional 3.158 10.214 Profesional fees Biaya proyek 15.500 17.927 Project expense Sewa 3.273 3.155 Rent Bunga 13.190 12.028 Interest Royalti dam retribusi ke Pemerintah daerah 7.495 4.859 Royalty and retribution to District Government Jasa pelabuhan 17.994 19.494 Port service Lain-lain 96.173 42.467 Others Jumlah 254.235 254.930 Total

19. UANG MUKA PENJUALAN DAN LAINNYA Akun ini terdiri dari:

19. SALES AND OTHER ADVANCES This account consists of:

30092012 31122011 Uang muka pelanggan 145.488 152.049 Advances from customer Uang Muka Konstruksi, Bagian Jk. Pendek 371.979 297.797 Advances for construction, Short-term portion Lain-lain 7.590 16.651 Others Jumlah 525.057 466.497 Total Uang Muka Konstruksi, Bagian Jk. Panjang 227.039 227.039 Advances for construction, Long-term portion Uang muka konstruksi merupakan uang muka yang diterima dari pemberi kerja yang akan diperhitungkan sesuai dengan tagihan termin. Advances for construction represent advances received from the project owners which will be accounted for according to the progress billings.