Promosi Penjualan Sales Promotion Periklanan Advertising

110

4.4.2 Promosi Penjualan Sales Promotion

Untuk Sales Promotion dapat diberikan semacam bonus atau hadiah untuk para pelanggan dan pembaca Koran Sindo Jatim. Bonus ini dikhususkan untuk para pelanggan di Surabaya. Hal ini dapat dikaitkan dengan teori promosi penjualan menurut Kotler, “Promosi penjualan merupakan salah satu alat promosi yang digunakan untuk membujuk pembeli agar membeli produk yang dihasilkan dan ditawarkan perusahaan.” Kotler 2007 : 312 Dalam perencanaan ini, alat promosi yang akan direncanakan yaitu menggunakan tabloid Genie, untuk pelanggan berlangganan dalam setiap bulan membeli tabloid Genie, akan mendapatkan Koran Sindo Jatim selama satu bulan. Hal ini juga akan membantu peningkatan penjualan, dalam bentuk penjualan barter setiap pembelian tabloid Genie selama satu bulan akan mendapatkan Koran Sindo Jatim. Hal ini dapat dilakukan saat promo dalam bulan-bulan tertentu, selama kurang lebih tiga bulan yaitu pada bulan Januari hingga Maret 2014 mendatang, karena bulan tersebut bertepatan dengan hari jadi Koran Sindo Jatim pada bulan Februari 2014, dan tanggal 1 Maret 2014 adalah hari jadi selama satu tahun berlangsungnya nama baru dari Koran Sindo secara nasional.

4.4.3 Periklanan Advertising

Pada perencanaan periklanan dari Koran Sindo Jatim untuk mempromosikan Koran Sindo Jatim kepada masyarakat di Surabaya, dalam hal ini dikhususkan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 111 dengan membuat kampanye iklan dari berbagai media yang akan disesuaikan dengan cara menggunakan media yang cocok pada produk tersebut. Hal ini berkaitan dengan teori media periklanan menurut Lane, King Reichert dalam buku Klepper’s Advertising Procedure yaitu secara umum, perencanaan periklanan dapat melakukan tahap sebagai berikut : 6. Tujuan periklanan 7. Menentukan target pasar 8. Membuat ringkasan kompetitif 9. Membangun brand Image dan kepribadian personality 10. Posisi produk Lane, King Reichert, 2011 : 655 Sehubungan teori tersebut, peneliti menentukan tujuan periklanan yang akan dibuat ditujukan untuk meningkatkan promosi pada Koran Sindo Jatim, dalam bentuk periklanan melalui media. Dengan demikian, telah menentukan target dan segementasi pasar Koran Sindo Jatim, berdasarkan dari hasil menganalisis wawancara dengan narasumber utama. Target pasar mereka adalah masyarakat menengah ke atas dapat dikaitkan dengan periklanan media yang sesuai target pasar tersebut. Untuk memaksimalkan perencanaan iklan, dalam hal ini dikaitkan pada teori perencanaan strategi media, menurut Lane, King Reichert. Adapun beberapa unsur untuk melakukan perencanaan media atau strategi media sebagai berikut : Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 112 8. Media apa yang sedang dibutuhkan 9. Menganalisis atau membuat riset situasi permasalahan Situation Analysis 10. Membuat strategi pemasaran 11. Kompetitif analisis pengeluaran biaya media 12. Menganalisis data atau riset terdahulu 13. Mengatur biaya pengeluaran dan perencanaan jadwal pemasangan media 14. Sumber data pemasaran Lane, King Reichert, 2011 : 139 Sehubungan dengan teori-teori tersebut, perencanaan periklanan yang akan dibuat adapun strategi media periklanan sebagai berikut : a Iklan Media Sosial Memiliki akun resmi media sosial, dikhususkan untuk Koran Sindo Jatim. Seperti : twitter SindoJatim, facebook atau fanspage Koran Sindo Jatim, website official, Koran Sindo Jatim, dan BBM Blackberry Massanger adanya pin BBM sebagai alat komunikasi pelayanan dari Koran Sindo Jatim. Iklan dalam media sosial ini akan membantu mempromosikan segala isi berita, hingga event yang ada dari Koran Sindo Jatim. Untuk mendapatkan hasil maksimal, dalam media sosial harus memiliki followers atau mendapatkan audiences yang dapat menjadikan sebagai para pembaca dari media sosial yang dimiliki Koran Sindo Jatim. Konsep dalam iklan media sosial ini berisi tentang segala isi berita Koran Sindo Jatim, informasi yang sesuai dengan isi dalam Koran Sindo Jatim Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 113 secara cetak. Selain itu dapat membantu memberikan informasi tentang program promo yang sedang dilakukan oleh Koran Sindo Jatim, seperti adanya event yang akan berlangsung, atau iklan untuk informasi event tersebut, dan lain-lainnya. b Iklan Media Cetak Iklan dalam media cetak ini dapat memanfaatkan media cetak seperti baliho, dan brosur. Ini bertujuan, mengembangkan strategi periklanan sebelumnya atau yang telah dilakukan Sindo Jatim, hanya memiliki perbedaan jadwal penayangan beriklan di media tersebut untuk berpromosi. Baliho akan di pasang selama enam bulan kedepan, dengan menggambarkan produk baru Koran Sindo Jatim. Konsep iklan dalam media cetak, tentang promo yang sedang berlangsung seperti event anniversary koran Sindo Jatim, atau event lain yang sedang diadakan oleh Koran Sindo Jatim. Selain itu, juga ada beberapa iklan yang menggambarkan bertema corporate dengan menunjukan semangat baru, untuk memberikan motivasi semangat dalam berkarya, dan bekerja kepada para pembaca disesuaikan dengan tagline koran. Hal ini ditujukan untuk para pembaca seperti kalangan menengah ke atas, sesuai dengan target pasar yang dituju yaitu pengusaha, manager, atau pekerja karir yang berada di kantor. Hal tersebut juga berkaitan dengan konsep iklan Koran Sindo nasional di Jakarta bertema corporate, perbedaan dengan Koran Sindo Jatim yaitu menggunakan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 114 tokoh Jatim atau berasal dari Surabaya, seperti CEO MNC Group yaitu bapak Hary Tanoesoedibjo. Karena, pengusaha dan tokoh politik tersebut, berasal warga dari Surabaya selain itu juga berkaitan dengan Koran Sindo Jatim adalah salah satu anak perusahaan media cetak yang beliau bangun dan pimpin. Sedangkan untuk media cetak seperti brosur, ditujukan untuk para pelanggan yang ingin berlangganan di setiap bulan, isi brosur tersebut dengan memberikan program promosi yaitu membeli tabloid Genie akan mendapatkan free gratis koran Sindo Jatim selama satu bulan. Untuk itu, adanya perencanaan dimana iklan media cetak khususnya baliho akan ada penempatan iklan di Surabaya, seperti di daerah pusat Surabaya atau tengah kota yaitu di jalan Basuki Rahmat atau di jalan Panglima Sudirman Surabaya. Selain itu dapat di tempatkan pada daerah timur kota Surabaya, sehubungan dengan daerah timur Surabaya cukup padat penduduk untuk khalangan menengah ke atas pada khususnya, yaitu di jalan Raya Kertajaya. Demikian adanya contoh-contoh foto untuk penempatan iklan tersebut : Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 115 Gambar. 4.3 Contoh Penempatan Iklan di Jalan Basuki Rahmat Surabaya Gambar 4.4 Contoh Penempatan Iklan di Jalan Panglima Sudirman Surabaya Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 116 Gambar 4.5 Contoh Penempatan Iklan di Jalan Raya Kertajaya Surabaya c Iklan Media Elektronik Memanfaatkan media elektronik, yaitu radio Sindo ex. Trijaya Fm, dan MNC TV Jatim, dan RCTI Jatim. Dalam hal ini, memanfaatkan media yang tergabung satu group yaitu MNC Group. Hal ini konsep dalam periklanan tersebut, tidak jauh berbeda dengan iklan Koran Sindo nasional yang telah ada di media TV nasional, perbedaannya hanya penempatan pada penayangan iklan. Untuk media televisi, dengan konsep tema iklan keluarga sehubungan dengan visi misi, target pasar dan isi berita dari Koran Sindo Jatim. Hal ini menggunakan model dari Surabaya atau public figure berasal dari Surabaya dengan konsep kekeluargaan, adanya anggota keluarga yaitu ayah, ibu dan kedua anak mereka. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 117 Untuk media radio, dapat menginformasikan tentang segala promo seperti event yang diadakan oleh Koran Sindo Jatim. Karena dalam media radio, hanya dapat didengarkan oleh masyaraka. Untuk itu, cukup dikhususkan pada promo dari Koran Sindo Jatim. Secara umum perencanaan periklanan media tersebut, isi atau konsep dari iklan Koran Sindo Jatim tentang produk Koran Sindo Jatim yang menggambarkan isi berita, gaya hidup dengan menggambarkan semangat baru dalam menjalani kehidupan karena sesuai dengan tagline dari Koran Sindo. Selain itu juga dapat menginformasikan seperti event yang ada di Koran Sindo Jatim, seperti berkaitan mengenai anniversary Koran Sindo Jatim, atau event besar yang akan ada. Dalam periklanan, tentu ada jadwal penanyangan pada media untuk mempromosikan Koran Sindo Jatim pada masyrakat di Surabaya. Hal ini perencanaan periklanan dapat direncanakan dalam waktu jangka panjang yaitu selama tujuh bulan kedepan. Jadwal media periklanan sebagai berikut : Tabel Jadwal Media Periklanan MEDIA Nov 2013 Des 2013 Jan 2014 Feb 2014 Maret 2014 April 2014 Mei 2014 TV RCTI Jatim, MNC TV Jatim RCTI Jatim, dan RCTI Jatim, dan MNC TV Jatim RCTI Jatim MNC TV Jatim RCTI Jatim, dan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 118 Tabel 4.1 Jadwal Perencanaan Media Iklan Isi promosi yang akan disampaikan pada media periklanan, dalam dua bulan pertama penayangan iklan bertema keluarga, pekerja keras, dan gaya hidup secara hiburan dengan disesuaikan pada produk baru Koran Sindo Jatim. Hal ini dikhususkan untuk promosi di media iklan cetak dan elektronik. Dalam dua bulan pertama, dan tiga bulan terakhir untuk promosi produk baru dalam arti mengembangkan promosi yang telah dilakukan. Untuk satu bulan menjelang hari jadi Koran Sindo Jatim, iklan tersebut bertema Event Anniversary Koran Sindo Jatim di MNC TV Jatim MNC TV Jatim Radio Sindo Radio Sindo Radio Sindo Radio Twitter SindoJatim Sindo Jatim Sindo Jatim SindoJatim SindoJa tim Sindo Jatim Sindo Jatim FB Fanspage Koran Sindo Jatim Koran Sindo Jatim Koran Sindo Jatim Koran Sindo Jatim Koran Sindo Jatim Koran Sindo Jatim Koran Sindo Jatim Media Cetak Baliho, Brosur Baliho, Brosur Baliho, Brosur Baliho, Brosur Baliho, Brosur Baliho, Brosur Baliho, Brosur Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 119 Surabaya. Sedangkan untuk satu bulan selanjutnya, pada bulan Mei 2014 tepatnya disesuaikan dengan hari jadi kota Surabaya.

4.4.3 Direct Marketing Pemasaran Langsung

Dokumen yang terkait

STRATEGI PROMOSI BATIK PRING DI DESA SIDOMUKTI (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Strategi Promosi yang Dilakukan oleh Strategi Promosi Batik Pring Di Desa Sidomukti(Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Strategi Promosi Yang Dilakukan Oleh Pengrajin B

0 1 14

AKTIVITAS PROMOSI DALAM PEMASARAN SMART (Studi Deskriptif Kualitatif Aktivitas Promosi Pemasaran Produk Seluler Aktivitas Promosi Dalam Pemasaran Smart (Studi Deskriptif Kualitatif Aktivitas Promosi Pemasaran Produk Seluler Smart Pt. Smart Telekom Guna M

0 2 12

AKTIVITAS PROMOSI DALAM PEMASARAN SMART (Studi Deskriptif Kualitatif Aktivitas Promosi Pemasaran Produk Seluler Smart Aktivitas Promosi Dalam Pemasaran Smart (Studi Deskriptif Kualitatif Aktivitas Promosi Pemasaran Produk Seluler Smart Pt. Smart Telekom

0 2 18

STRATEGI PROMOSI RADIO REPUBLIK INDONESIA SURAKARTA Strategi Promosi Radio Republik Indonesia Surakarta (Penelitian Deskriptif Kualitatif Komunikasi Pemasaran).

0 2 16

PENDAHULUAN Strategi Promosi Radio Republik Indonesia Surakarta (Penelitian Deskriptif Kualitatif Komunikasi Pemasaran).

1 4 31

NASKAH PUBLIKASISTRATEGI PROMOSI RADIO REPUBLIK INDONESIA Strategi Promosi Radio Republik Indonesia Surakarta (Penelitian Deskriptif Kualitatif Komunikasi Pemasaran).

0 1 21

Strategi Komunikasi Dalam Promosi PT. Colony Indonesia Pada Pemasaran Produk Dunhill.

0 0 2

SIKAP KONSUMEN TERHADAP KORAN SINDO (Studi Pada Wilayah Margorejo, Surabaya).

0 0 83

2. PROMOSI PENJUALAN - Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Rangka Meraih Konsumen (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Marketing PT Railink “Kereta Api Bandara Internasional Kualanamu” dalam Upaya Meraih Konsumen)

0 0 21

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN DALAM BIDANG PROMOSI (Studi Deskriptif Promosi terhadap Koran Sindo Jatim di Surabaya)

0 0 28