Visi Misi Struktur Organisasi Universitas Terbuka UT

59 Pada tanggal 14 Maret 2006, Universtitas Terbuka juga memperoleh Sertifikat ISO 9001:2000 untuk bidang Layanan Bahan Ajar dari Badan Sertifikasi SAI Global.

4.1.2 Visi Misi

A. Visi

Universitas Terbuka UT bertekad menjadi salah satu institusi Perguruan Ti nggi Jarak Jauh PTJJ unggulan diantara institusi – institusi PTJJ diasia tahun 2010 dan didunia tahun 2020.

B. Misi

1. Memperluas kesempatan belajar pada jenjang pendidikan tinggi yang bermutu bagi masyarakat melalui sistem PJJ. 2. Meningkatkan kulaitas dan kuantitas penelitian dan pengembangan sistem PJJ, khususnya PTJJ. 3. Memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa melalui pelayanan pendidikan tinggi secara luas dan merata.

4.1.3 Struktur Organisasi Universitas Terbuka UT

Susunan organisasi Universitas Terbuka, dapat dilihat pada gambar 4.1 sebagai berikut : a. Rektor dan Pembantu Rektor b. Senat Universitas c. Fakultas d. Dosen 60 e. Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat f. Lembaga Pengembangan Bahan Ajar, Ujian dan Sistem Informasi g. Pusat Jaminan Kualitas h. Biro Administrasi Akademik, Perencanaan dan Monitoring i. Biro Administrasi Umum dan Keuangan j. Pusat Layanan Pustaka k. Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia l. Unit Program Belajar Jarak Jauh UPBJJ m. Dewan Penyantun 61 Rektor Pembantu Rektor II Bidang Administrasi Umum Pembantu Rektor III Bidang Kemahasiswaan Pembantu Rektor IV Bidang Kerjasama dan Humas Pembantu Rektor I Bidang Akademik Dewan Penyantun Senat Biro Administrasi Umum dan Keuangan Biro Administrasi Akademik, Perencanaan Monitoring Pusat Jaminan Kualitas Pusat Layanan Pustaka Pusat Pengembangan SDM Lembaga Penelitian Pengabdian Kepada Masyarakat Lembaga Pengembangan Bahan Ajar, Ujian Sistem Informasi LPBAUSI Fakultas Program Pasca Sarjana Pusat Penelitian Kelembagaan Pengembangan Sistem Pusat Pengabdian Kepada Masyarakat PPM Pusat Antar Universitas, Pengembangan Peningkatan Instruksional PAU-PPI Pusat Keilmuan Pusat Produksi Bahan Ajar Cetak PPBAC Pusat Produksi Bahan Ajar Non Cetak PPBANC Pusat Layanan Bahan Ajar Puslaba Pusat Pengujian Pusjian Pusat Komputer Puskom Unit Program Belajar Jarak Jauh UPBJJ Bagian Registrasi Pelayanan Mahasiswa Bagian Administrasi Kelulusan Sertifikasi Bagian Perencanaan Monitoring Bagian Keuangan Bagian Kepegawaian Bagian Umum, Hukum Tata Laksana Gambar 4.1 Struktur Organisasi Universitas Terbuka 62

4.1.4 Uraian Tanggung Jawab dan Wewenang