Identify, yaitu mengidentifikasikan masalah Understand, yaitu memahami kerja dari sistem yang ada Analyze, yaitu menganalisa sistem Report, yaitu membuat laporan hasil analisa.

12

2.1.2. Langkah-langkah Analisis Sistem

Langkah-langkah yang harus dilakukan oleh analisa sistem adalah :

1. Identify, yaitu mengidentifikasikan masalah

Mengidentifikasi masalah merupakan langkah pertama yang dilakukan dalam tahap analisa sistem. Masalah dapat didefinisikan sebagai suatu pertanyaan yang diinginkan untuk dipecahkan. Masalah ini yang menyebabkan sasaran dari sistem tidak dapat dicapai. Tugas yang harus dilakukan adalah mengidentifikasi penyebab masalah.

2. Understand, yaitu memahami kerja dari sistem yang ada

Memahami kerja yang ada adalah dengan mempelajari dengan rinci bagaimana sistem yang ada beroperasi. Untuk mempelajarinya dengan melakukan penelitian pendahuluan survey sistem.

3. Analyze, yaitu menganalisa sistem

Berdasarkan data yang diperoleh dari hasil penelitian yang dilakukan maka perlu analisa kebutuhan informasi, analisa keandalan sistem dengan menggunakan Data Flow Diagram misalnya.

4. Report, yaitu membuat laporan hasil analisa.

Konsep sistem mendasari semua proses bisnis dan bidang sistem informasi. Inilah sebabnya Konsep sistem mendasari semua proses bisnis dan bidang sistem informasi. Inilah 13 sebabnya mengapa kita perlu membahas bagaimana konsep sistem umum dapat diterapkan dalam perusahaan bisnis dan berbagai komponen serta aktivitas sistem informasi. Memahami konsep sistem akan membantu dalam memahami banyak konsep lainnya dalam teknologi aplikasi, pengembangan dan sistem informasi manajemen yang akan kami bahas dalam bacaan ini. Contohnya, konsep-konsep sistem dapat membantu dalam memahami :  Teknologi. Jaringan computer adalah sistem dari berbagai komponen pemrosesan informasi yang menggunakan berbagai jenis hardware, software, manajemen data dan teknologi jaringan telekomunikasi.  Aplikasi. Aplikasi bisnis dsan perdagangan elektronik melibatkan sistem informasi bisnisyang saling berhubungan satu sama lain.  Pengembangan. Mengembangkan berbagai cara untuk menggunakan teknologi informasi dalam bisnis meliputi pendesainan komponen-komponen dasar sistem informasi.  Manajemen. Mengelola teknologi informasi memiliki penekanan pada kualitas, nilai bisnis yang strategis, dan keamanan sistem informasi organisasi. 14

2.2. Manajemen Layanann TI IT Service Manajemen