Sejarah Berdirinya SMP Islamiyah Ciputat Visi dan Misi SMP Islamiyah Ciputat Struktur Organisasi SMP Islamiyah Ciputat

67 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Data

1. Gambaran Umum SMP Islamiyah Ciputat

a. Sejarah Berdirinya SMP Islamiyah Ciputat

Berdirinya yayasan Islamiyah Ciputat diawali dengan berdirinya PGA Islamiyah yang diprakarsai oleh para pemuda wilayah Ciputat dan sekitarnya dengan tujuan untuk menanamkan nilai-nilai keagamaan di wilayah Ciputat dan sekitarnya, selain itu lembaga pendidikan menengah pada saat itu masih jarang, sehingga masyarakat yang mampu saja yang dapat melanjutkan pendidikan ke jenjang pendidikan menengah yang terdapat di wilayah Jakarta. Tanggal 25 Mei 1764 lembaga pendidikan PGA Islamiyah didirikan dan mendapat sambutan yang cukup apresiatif dari tokoh-tokoh ahlu al sunnah wa al jamaah wilayah Ciputat dan sekitarnya. PGA Islamiyah terdiri atas Pendidikan Guru Agama Pertama PGAP dengan masa belajar empat tahun dan Pendidikan Guru Agama Atas PGAA, dengan masa belajar dua tahun. Pada tahun 1966 didirikan Sekolah Kesejahteraan Keluarga Pertama SKKP oleh masyarakat Ciputat dan sekitarnya dengan Surat Keputusan Lembaga Pendidikan Maarif. Karena itulah, sekolah ini disebut SKKPNU. Pada tahun 1968 sekolah ini diubah menjadi Sekolah Menengah Pertama SMP yang pada saat sekarang ini menjadi SMP Islamiyah. Pendirian SMP ini didasari atas pemikiran bahwa Sekolah Menengah Pertama masih sangat jarang, baik negeri maupun swasta. Berdasarkan Surat Keputusan nomor 326I.02.4R.1983 tentang pengukuhan pendirian SMP Islamiyah Ciputat, sekolah ini dikukuhkan pada 10 Maret 1983, setelah memenuhi persyaratan untuk mendirikan sekolah.

b. Visi dan Misi SMP Islamiyah Ciputat

Visi Terdepan dalam Imtaq dan Iptek Misi 1 Mewujudkan manusia yang memiliki IPTEK. 2 Mewujudkan manusia yang beriman dan bertakwa. 3 Mewujudkan manusia yang bermoral dan berdisiplin tinggi. 4 Mewujudkan manusia yang berkompetitif.

c. Struktur Organisasi SMP Islamiyah Ciputat

Pada saat ini SMP Islamiyah memiliki struktur organisasi seperti yang tercantum dalam lampiran 10.

2. Praktik Pembelajaran

Dokumen yang terkait

Perbedaan hasil belajar IPS siswa dengan menggunakan metode pembelajaran think talk write (TTW) dan numbered head togher (NHT) di SMP Islamiyah Ciputat

0 5 176

Perbedaan Hasil Belajar IPS Terpadu Dengan Menggunakan Metode Pembelajaran Make A-Match Dan Metode Team Quiz Di SMP Swasta Se-Kecamatan Pamulang

0 6 30

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Adaptasi Makhluk Hidup

0 11 215

Penerapan Metode Pembelajaran make a Match Card dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata pelajaran Fiqh di MTs. Nasyatulkhair Depok

0 6 150

Efektivitas pembelajaran kooperatif model make a match dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS: penelitian tindakan kelas di SMP Islam Al-Syukro Ciputat

0 21 119

Pengaruh kombinasi model pembelajaran kooperatif tipe Teams-Games-Tournament (TGT) dengan make a match terhadap hasil belajar biologi siswa

2 8 199

Pengaruh Penerapan Metode Quiz Team Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fiqih di Mts Darul Ma'arif Jakarta Selatan

2 18 139

Pendekatan pembelajaran cooperative learning type make a match di kelas V MI Nurul Jihad Kota Tangerang : penelitian tindakan kelas di MI Nurul Jihad Tangerang

0 5 125

Peningkatan Hasil Belajar IPS Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match Siswa Kelas IV SDN Pisangan 03

0 10 174

PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPS PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPS TERPADU KELAS VIII SEMESTER I SMP MUHAMMADIYAH 2 SUR

0 5 11