Kepala Dinas Tanaman Kepala Dinas Tata Usaha

Tugas - Dalam menjalankan tugasnya manager oleh kepala dinas tanaman dan para asisten. - Mengendalikan kegiatan-kegiatan harian operasional kebun. - Menyediakan bahan-bahan untuk diolah di pabrik sesuai kapasitas optimal dan persyaratan mutu. - Menjaga keutuhan areal perkebunan dari gangguan yang datang dari luar. Tanggung jawab - Manager bertanggung jawab kepada direksi. Hubungan kerja - Melaksanankan koordiasi dan kerjasama dengan bagian, unit usaha dan dinas di PTPN-II serta pihak di luar perkebunan. Personalia Unit kebun tanaman semusim dipimpin oleh seorang manager dibantu oleh : - Kepala Dinas Tanaman - Kepala Dinas Tata Usaha - Asisten Tanaman - PAPAM - Karyawan Pelaksana

b. Kepala Dinas Tanaman

Fungsi kepala dinas tanaman membantu manager dalam melaksanakan tugas- tugas operasional di unit kebun baik dalam bidang perencanaan, pengendalian, Universitas Sumatera Utara evaluasi, dan pengawasan yang menyangkut bidang tanaman sesuai sistem dan prosedur baku. Kepala dinas tanaman memiliki kewajiban membantu manager melaksanakan tugas dan kebijaksanaan policy yang ditetapkan perusahaan yaitu : - Mengevaluasi dan melakukan perbaikan seperlunya terhadap penyimpangan operasional kerja yang terjadi di lapangan - Mengendalikan biaya agar operasional kerja berjalan efektif dan efisien - Memberi usulan dan saran kepada manager - Melakukan penilaian kondisi karyawan dan mengusulkan mutasi, demosi atau promosi. Tugas Dalam melaksanakan tugas kepala dinas tanaman dibantu oleh asisten dan pegawai dalam hal : - Membuat laporan pertanggungjawaban kerja - Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh manager - Mengkondisikan pemasukan hasil panen dari seluruh afdeling untuk dikirim ke pabrik - Mengkoordinasi seluruh asisten yang dibawahnya untuk mencapai target perusahaan yang ditetapkan Tanggung Jawab Kepala dinas tanaman bertanggung jawab kepada manager. Universitas Sumatera Utara

c. Kepala Dinas Tata Usaha

Fungsi kepala dinas tata usaha membantu kepala bagian dalam pengaturan laporan keuangan dan ketenagakerjaan yang diperlukan oleh perusahaan. Asisten SDM dan umum mempunyai kewajiban untuk membantu manager dalam melaksanakan tugasnya di bidang administrasi. Selain memiliki kewajiban, seseorang asisten SDM dan umum juga mempunya wewenang sebagai berikut : - Mengkoordinir seluruh kegiatan administrasi perkantoran - Bersama dinasbagian yang lain, menyusun rencana kerja tahunan jangka pendek - Mengawasi dan mengevaluasi pelaksanaan kerja - Pengendalian sumber dana dan penggunaan dana - Menyimpan uang kas dan surat-surat berharga milik perusahaan - Melakukan inspeksi ke kantor unit dalam lingkup pabrikperkebunan - Menganalisis dan memberikan tindakan terhadap hasil kerja bidang manager - Pengawasan dan pengendalian terhadap persediaan bahanbarang - Pengamanan terhadap aset perusahaan - Melaksanakan standar biaya dan fisik - Membuat laporan kegiatan pabrikkebun - Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh manager Selain memiliki kewajiban dan wewenang, seorang asisten SDM dan umum mempunyai tanggung jawab kepada manager. Universitas Sumatera Utara

d. PAPAM