Ekstrakurikuler Wajib. Usaha-Usaha Peningkatan Kualitas Lulusan SMA Pangudi Luhur

Kegiatan pengembangan diri dilakukan melalui: a. Kegiatan pelayanan konseling yang berkenaan dengan masalah diri pribadi dan kehidupan sosial, belajar, dan pembentukan karier peserta didik. Pengembangan diri bagi peserta didik SMA Pangudi Luhur Sedayu terutama ditujukan untuk pengembangan kreativitas dan bimbingan karier. Kegiatan bimbingan konseling dilakukan oleh guru BK dibantu oleh guru – guru lain sebagai pemberi masukan. b. Kegiatan Pengembangan Pribadi dan Kreativitas siswa dilaksanakan melalui kegiatan ekstrakurikuler, yang mencakup kegiatan:

1. Ekstrakurikuler Wajib.

Ekstrakurikuler wajib di SMA Pangudi Luhur Sedayu adalah : a. Pramuka Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 81A tahun 2013 tentang Implementasi Kurikulum 2013 pada Lampiran III, kegiatan ekstrakurikuler merupakan perangkat operasional supplement dan complements kurikulum yang perlu disusun dan dituangkan dalam rencana kerja tahunan dan kalender pendidikan sekolah. Hal tersebut dijelaskan pada Pasal 53 ayat 2 butir a Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 2013 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. Pasal 79 ayat 2 butir b menyatakan bahwa pelaksanaannya dievaluasi setiap semester oleh satuan pendidikan. Oleh karenanya kepramukaan merupakan ekstrakurikuler wajib. Ada tiga macam sistem pelaksanaannya, yaitu sistem blok, sistem aktualisasi, dan sistem reguler. Adapun penjelasannya sebagai berikut. 1 Aktivitas Sistem Blok Dilaksanakan pada awal tahun pelajaran Untuk X s.d. XII SMASMK yang dilaksanakan selama 36 jam. 2 Aktivitas Sistem Aktualisasi a Dilaksanakan setiap satu minggu satu kali. b Setiap satu kali kegiatan dilaksanakan selama 120 menit. c Kegiatan sistem Aktualisasi merupakan kegiatan Latihan Ekstrakurikuler Pramuka. d Pembina kegiatan dilakukan oleh Guru Kelas Guru Matapelajaran selaku Pembina Pramuka danatau Pembina Pramuka serta dapat dibantu oleh Pembantu Pembina Instruktur MudaInstruktur Pramuka dilaksanakan selama 36 Jam 3 Aktivitas Sistem Reguler a Bersifat sukarela sesuai dengan bakat dan minat peserta didik b Setiap satu kali kegiatan dilaksanakan selama 2 jam pelajaran. c Dilaksanakan setiap satu minggu satu kali. d Sepenuhnya dikelola oleh Gugus Depan Pramuka pada satuan atau gugus satuan pendidikan. e Pembina kegiatan adalah Guru Kelas Guru Matapelajaran selaku Pembina Pramuka danatau Pembina Pramuka serta dapat dibantu oleh Pembantu Pembina Instruktur MudaInstruktur Pramuka yang telah mengikuti Kursus Mahir Dasar KMD. Kegiatan ekstrakurikuler pramuka yang mulai tahun ini merupakan ektrakurikuler wajib dilaksanakn bekerjasama dengan Kwarcab Kabupaten Bantul dan dibimbing oleh guru- guru SMA Pangudi Luhur Sedayu. f Pleton Inti TONTI, Palang Merah Remaja PMR, Pecinta Alam PA. Bagi kelas XI peserta didik diwajibkan memilih salah satu ekstrakurikuler wajib.

2. Ekstrakurikuler Pilihan

Dokumen yang terkait

Hubungan antara kedisiplinan guru, kedekatan dan perhatian guru dengan prestasi belajar siswa pada pembelajaran akuntansi : studi kasus di SMA Pangudi Luhur St. Louis IX Sedayu.

0 0 141

Hubungan antara minat belajar dan perhatian orang tua dengan prestasi belajar siswa pada pembelajaran ekonomi : studi kasus SMA Pangudi Luhur St. Louis IX Sedayu.

0 0 165

Hubungan antara prestasi belajar siswa, persepsi siswa terhadap jurusan, dan motivasi belajar dengan minat siswa dalam memilih jurusan di SMA : studi kasus pada SMA Pangudi Luhur Sedayu.

0 1 165

Hubungan antara media pembelajaran dan kedisiplinan belajar dengan prestasi belajar siswa : studi kasus siswa kelas XI SMA Pangudi Luhur Sedayu Bantul.

0 0 138

Hubungan antara prestasi belajar siswa, motivasi belajar siswa, dan tingkat pendidikan orang tua dengan minat memilih jurusan di SMA : studi kasus pada SMA Pangudi Luhur Sedayu Bantul.

0 2 140

Hubungan antara interaksi belajar mengajar, motivasi belajar siswa, dan lingkungan belajar dengan prestasi belajar ekonomi akuntansi : studi kasus pada siswa-siswi kelas XI IPS SMA Pangudi Luhur Sedayu Bantul.

0 0 179

Pengaruh persepsi siswa tentang keterampilan mengajar guru terhadap prestasi belajar siswa : studi kasus siswa-siswi kelas II pada mata pelajaran ekonomi akuntansi SMA Pangudi Luhur Sedayu.

0 0 144

Hubungan antara prestasi belajar siswa, persepsi siswa terhadap jurusan, dan motivasi belajar dengan minat siswa dalam memilih jurusan di SMA studi kasus pada SMA Pangudi Luhur Sedayu

0 0 163

Hubungan antara kedisiplinan guru, kedekatan dan perhatian guru dengan prestasi belajar siswa pada pembelajaran akuntansi studi kasus di SMA Pangudi Luhur St. Louis IX Sedayu

0 0 139

Hubungan antara media pembelajaran dan kedisiplinan belajar dengan prestasi belajar siswa : studi kasus siswa kelas XI SMA Pangudi Luhur Sedayu Bantul - USD Repository

0 0 136