Pertanyaan Wawancara Penelitian Mengenai Input Program Identitas Responden Pertanyaan Wawancara Penelitian Mengenai Input Program

121 e. Apa saja sumber belajar serta alat bahan yang digunakan dalam program pendidikan kesetaraan Paket B di PKBM Ngudi Makmur?

3. Pertanyaan Wawancara Penelitian Mengenai Process Program

a. Kurikulum apa yang digunakan dalam peaksanaan program pendidikan kesetaraan Paket B tersebut? b. Materi apa saja yang dipelajari dalam pelaksanaan program pendidikan kesetaraan Paket B? c. Bagaimana model belajar yang dilaksanakan dalam kegiatan belajar mengajar? d. Bagaimana penggunaan fasilitas dan media dalam proses kegiatan pembelajaran? e. Metode apa yang digunakan dalam kegiatan pembelajaran program kesetaraan Paket B? f. Bagaimana monitoring dan evaluasi dilakukan dalam teori maupun praktek? g. Apakah terdapat jadwal pelaksanaan dan daftar hadir peserta didik Paket B? h. Apakah terdapat daftar presensi kegiatan pembelajaran?

4. Pertanyaan Wawancara Penelitian Mengenai Product Program

a. Apa hasil yang diperoleh oleh peserta didik dalam mengikuti program pendidikan kesetaraan Paket B? b. Bagaimana kualitas hasil program pendidikan kesetaraan Paket B apabila ditinjau dari pengetahuan yang didapatkan oleh peserta didik? 122 c. Apakah ada perubahan sikap dari peserta didik setelah mengikuti program pendidikan kesetaraan Paket B? d. Berapa prosentase kelulusan program pendidikan kesetaraan Paket B di PKBM Ngudi Makmur? 123 PEDOMAN WAWANCARA EVALUASI PROGRAM PENDIDIKANKESETRAAN PAKET B DI PKBM NGUDI MAKMUR, JAMUS, PENGASIH KULON PROGO Key Informan : Peserta Didik Hari Tanggal :

1. Identitas Responden

a. Nama : ___________________________________ b. Tempat tanggal lahir : ___________________________________ c. Alamat : ___________________________________ d. Pendidikan terakhir : ___________________________________ e. Jabatan : ___________________________________

2. Pertanyaan Wawancara Penelitian Mengenai Input Program

a. Berapa lama dan kapan waktu pelaksanaan program pendidikan kesetaraan Paket B di PKBM Ngudi Makmur ini? b. Bagaimana Anda bisa mengikuti program pendidikan kesetaran Paket B ini, jelaskan? c. Apa saja fasilitas yang diterima peserta didik dalam mengikuti program pendidikan kesetaraan Paket B di PKBM Ngudi Makmur ini?