Identifikasi Masalah Batasan Masalah

8 keterampilan bekerja sama. Oleh sebab itu maka peneliti ini akan mengkaji bagaimana penerapan metode Collaborative Learning sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan motivasi belajar dalam pencapaian kompetensi pembuatan pola pada materi membuat pola kemeja di SMK N 6 Yogyakarta.

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah dan hasil wawancara dengan guru tata busana di SMK N 6 Yogyakarta, terdapat beberapa masalah yang muncul dalam kegiatan belajar mengajar yang dapat diidentifikasikan sebagai berikut: 1. Kurangnya motivasi siswa dalam mengikuti proses belajar mengajar yang menyebabkan siswa kurang bersemangat dan mengerjakan tugas asal jadi. 2. Masih menggunakannya metode konvensional yang memberikan hasil kurang maksimal, sehingga dibutuhkan variasi penggunaan metode pembelajaran. 3. Keikutsertaan siswa dalam proses belajar mengajar masih rendah, kebanyakan siswa kurang termotivasi sehingga dibutuhkan variasi metode pembelajaran untuk pembelajaran praktik. 4. Siswa kurang memahami membuat pola kemeja, sehingga membuat mereka mengerjakan tugas asal jadi saja dan mengumpulkan tugas tidak tepat waktu. Untuk itu diperlukan metode pembelajaran yang bersifat kerja samakelompok agar lebih memahami materi melalui metode Collaborative Learning.

C. Batasan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah dan identifikasi masalah bahwa motivasi belajar siswa dan metode pembelajaran dalam proses belajar mengajar merupakan faktor yang mempengaruhi kompetensi siswa khususnya mata 9 pelajaran membuat pola busana . Maka penelitian ini dibatasi mengenai penerapan metode Collaborative Learning sebagai upaya peningkatan motivasi belajar untuk pencapaian kompetensi membuat pola kemeja di SMK N 6 Yogyakarta. Metode Collaborative Learning merupakan salah satu metode dalam model pembelajaran kooperatif. Materi pada mata pelajaran membuat pola adalah pada materi membuat pola kemeja. Hal ini dikarenakan menyesuaikan dengan keberlangsungan pembelajaran di sekolah. Membuat pola kemeja merupakan awal siswa kelas XI untuk membuat kemeja. Motivasi belajar siswa yang akan diamati yaitu selama proses pembelajaran membuat pola kemeja dengan menggunakan lembar observasi. Kompetensi siswa yang akan dinilai adalah kompetensi dasar pada ranah kognitif, psikomotorik, dan afektif. Penelitian ini dikhususkan pada siswa kelas XI Busana Butik SMK N 6 Yogyakarta, karena ketercapaian KKM masih rendah.

D. Rumusan Masalah

Dokumen yang terkait

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MEMBUAT POLA BUSANA WANITA PADA SISWA KELAS XI JURUSAN TATA BUSANA SMK NEGERI 1 KISARAN.

0 3 26

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI METODE COLLABORATIVE LEARNING PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI METODE COLLABORATIVE LEARNING DENGAN MEMANFAATKAN MICROSOFT POWERPOINT 2007 (PTK

0 1 18

PENINGKATAN KOMPETENSI MENJAHIT BUSANA PESTA PADA MATA PELAJARAN BUSANA WANITA MELALUI METODE PEER TUTORING SISWA KELAS XI BUSANA BUTIK SMK NEGERI 1 PANDAK.

8 129 268

KESULITAN PENCAPAIAN KOMPETENSI PEMBUATAN DESAIN BLUS SISWA KELAS XI TATA BUSANA DI SMK NEGERI 6 YOGYAKARTA.

0 0 219

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR UNTUK PENCAPAIAN KOMPETENSI PEMBUATAN BUSANA ANAK MELALUI METODE PRACTICE REHEARSAL PAIRS DI SMK MUHAMMADIYAH 1 TEMPEL.

63 739 247

PENERAPAN METODE LEARNING TOGETHER UNTUK PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR DALAM PENCAPAIAN KOMPETENSI PEMBUATAN POLA KEMEJA DI SMK NEGERI 1 PANDAK.

0 0 347

PENERAPAN METODE LEARNING TOGETHER UNTUK PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR DALAM PENCAPAIAN KOMPETENSI PEMBUATAN POLA KEMEJA DI SMK NEGERI 1 PANDAK.

0 0 347

“PENINGKATAN KOMPETENSI MEMBUAT POLA KEMEJA ANAK MELALUI PEMBELAJARAN DENGAN MEDIA ANIMASI PADA SISWA KELAS X BUSANA BUTIK SMK DIPONEGORO DEPOK ”.

1 8 13

PENINGKATAN KOMPETENSI MEMBUAT POLA KEBAYA MODIFIKASI DENGAN METODE DISCOVERY LEARNING SISWA KELAS XI BUSANA BUTIK SMK NEGERI 1 WONOSARI.

0 3 246

PENGARUH PENGGUNAAN VIDEO TERHADAP PENCAPAIAN KOMPETENSI MEMBUAT TUSUK HIAS PADA SISWA TATA BUSANA KELAS XI DI SMK KARYA RINI YOGYAKARTA.

0 9 214