Investasi Pemerintah Faktor-faktor Pemacu Pertumbuhan PDRB per Kapita di Indonesia
                                                                                meningkatkan  output  suatu  wilayah.  Output  yang  tinggi  akan  memacu pertumbuhan  ekonomi  suatu  wilayah,  khususnya  wilayah-wilayah  yang  masih
rendah pertumbuhan ekonomi maupun PDRB per kapitanya. Untuk mengetahui pengaruh investasi publik terhadap kesenjangan PDRB
per  kapita  antar  pulau  di  Indonesia  diperlukan  suatu  kajian  mengenai  hubungan antara  DAU,  DAK  untuk  infrastruktur,  investasi  publik,  dan  kesenjangan  PDRB
per kapita. Melalui penelitian ini akan diperoleh informasi yang dapat digunakan sebagai  salah  satu  bahan  pertimbangan  untuk  pihak-pihak  yang  terkait  guna
menurunkan  kesenjangan  ekonomi  yang  terjadi  di  Indonesia  sehingga kesejahteraan  masyarakat  yang  lebih  merata  dapat  tercapai.  Penelitian  ini  hanya
akan  membahas  mengenai  pengaruh  investasi  pemerintah  terhadap  kesenjangan PDRB per kapita, sedangkan investasi swasta tidak dianalisis garis putus-putus.
Hal  ini  dikarenakan  investasi  pemerintah  merupakan  kondisi  awal  yang diperlukan untuk menarik investasi swasta.
Gambar 2.4 Kerangka pemikiran
Output PDRB per kapita, dll
Kesimpulan Analisis Investasi, PDRB per Kapita dan Kesenjangan
PDRB per kapita Regional antar pulau di Indonesia Infrastruktur
Jalan dan listrik INVESTASI
Pendidikan dan
kesehatan Tenaga
kerja
Kesenjangan Pemerintah
Swasta Desentralisasi Fiskal
Penerimaan Pengeluaran
PAD Rutin
Pembangunan Adanya kesenjangan
PDRB per kapita regional antar pulau
Indeks Williamson Perekonomian di Indonesia
Bias Kebijakan Pembangunan Wilayah di Indonesia -
Jawa menguasai lebih dari 50 PDB nasional Indonesia -
PDRB dan PDRB per kapita di Jawa lebih tinggi dibandingkan pulau lainnya
Transfer
DAU Lainnya
                