Kondisi Eksisting Lahan Analisa Potensi Lahan Analisa Tata Guna Lahan dan Intensitas Bangunan IV.1.4.1 Analisa Tata Guna Lahan

75

4.1.2. Kondisi Eksisting Lahan

 Lokasi tapak : Jln. Sei Bekala, Kel. Babura, Kec. Medan Baru.  Batas tapak :  Utara : Jln. Sei Bekala  Timur : Jln. D.I. Panjaitan  Barat : Jln. Sei Tuntungan  Selatan : Jln. Sei Batang Serangan  Luas Lahan : ± 1,45 Ha  Kontur : Relatif datar  KDB : 65,5  GSB :  Jln. D.I. Panjaitan : 8 m  Jln. Sei Batang Serangan : 6 m  Ketinggian maksimal : 5 lantai  Fungsi Eks Bangunan :  Rumah warga  Sekolah yang sudah ditutup  Klinik yang dalam tahap pembangunan finishing  Warung  Kantor A B D E F G H I C Gambar 4.2. Peta Eksisting 76 A Perkantoran B Taman Gajah Mada C Rumah Warga D sarana ibadah E TK Holy Kids F Home Schooling G Warung H sekolah I rumah Warga Gambar 4.3. Suasana Keadaan Eksisting 77

4.1.3. Analisa Potensi Lahan

Potensi yang diberikan oleh lokasi site yaitu :  Suasana yang sejuk dan tenang karena berada di pinggiran jalan dan dikelilingi oleh 2 buah taman RTH  Lokasi site dapat dicapai dengan baik walaupun lokasi site tidak berada di pinggir jalan besar  Site berada di kawasan yang dekat dengan 5 cabang GO yang memiliki jumlah murid terbanyak  Site berlokasi dekat dengan 17 sekolah SD, 11 sekolah SMP, 11 sekolah SMA dan 1 sekolah Tk radius 1 km  Site berada tepat di seberang sekolah TK Holy Kids dan SD Persa. A B SITE Ket : A  TK Holy Kids B  SD Persa Gambar 4.4. Analisa Potensi Lahan Proyek 78

4.1.4. Analisa Tata Guna Lahan dan Intensitas Bangunan IV.1.4.1 Analisa Tata Guna Lahan

POTENSI : Dengan adanya proyek ini di kawasan ini diharapkan dapat meningkatkan SDM yang ada di kawasan ini dan secara tidak langsung juga meningkatkan penggunaan RTH yang terdapat di depan lokasi site USULAN : Proyek ini cocok untuk dibangun di kawasan ini karena lokasi site memenuhi criteria ketenangan dan wilayah subpusat pelayanan RTRW Kota Medan 2013-2031 KONDISI :  Site berada pada wilayah pengembangan pendidikan  Bangunan di sekitar site adalah bangunan dengan fungsi hunian, dimana umumnya hunian di kawasan ini merupakan kategori hunian padat dan kumuh. Gambar 4.5. Analisa Tata Guna Lahan 79

IV.1.4.2 Analisa Intensitas Pembangunan

SITE A A B B C C D D E E F F G G H H Gambar 4.6. Analisa Intensitas Pembangunan 80

4.1.5. Analisa Sirkulasi IV.1.5.1 Deskripsi Jalan di Sekitar Site

Dokumen yang terkait

Hubungan Pelayanan Jasa Bimbingan Belajar Dengan Motivasi Berprestasi Siswa (Studi kasus terhadap siswa kelas 3 SMA bimbingan belajar Ganesha Operation (GO) Medan)

8 125 101

Analisis Aplikasi Evaluasi Belajar Siswa Pada Lembaga Bimbingan Belajar Ganesha Operation

0 5 1

Laporan Kerja Praktek Lapangan Pada Divisi Teknologi Dan Informasi Bimbingan Belajar Ganesha Operation

10 50 67

PERSONAL SELLING SEBAGAI STRATEGI PROMOSI LEMBAGA BIMBINGAN BELAJAR GANESHA OPERATION DALAM MENGHADAPI PERSAINGAN INDUSTRI BIMBINGAN BELAJAR DI KOTA KLATEN TAHUN 2013

0 5 106

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN SISWA DALAM MEMILIH BIMBINGAN BELAJAR DI GANESHA Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Siswa Dalam Memilih Bimbingan Belajar Di Ganesha Operation Surakarta.

0 1 11

PENDAHULUAN Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Siswa Dalam Memilih Bimbingan Belajar Di Ganesha Operation Surakarta.

0 1 8

NASKAH PUBLIKASI Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Siswa Dalam Memilih Bimbingan Belajar Di Ganesha Operation Surakarta.

1 3 27

TANGGAPAN PESERTA DIDIK TERHADAP PENYELENGGARAAN BIMBINGAN BELAJAR DI GANESHA OPERATION MEDAN (STUDI KASUS PESERTA DIDIK SMA GANESHA OPERATION UNIT HAYAM HURUK MEDAN).

0 6 25

Pengaruh Brand Trust terhadap Brand Loyalty pada Bimbingan Belajar Ganesha Operation Bandung.

1 6 18

PERILAKU KELUHAN DAN PEMULIHAN PELAYANAN JASA (SERVICE RECOVERY ) PADA PELANGGAN SUATU STUDI PADA BIMBINGAN BELAJAR GANESHA OPERATION DI BENGKULU

0 69 52