Ulangan Harian Slide Powerpoint Tes Diagnostik

3. Ulangan Harian

Ulangan harian ini diberikan untuk mengukur pemahaman siswa tentang materi bangun ruang sisi datar. Soal ulangan harian akan disusun berdasarkan hasil uji coba soal ulangan harian. Kisi-kisi yang digunakan dalam penyusunan soal yaitu: Tabel 3.5 Kisi-kisi Soal Uji Coba Ulangan harian No Materi Nomor Soal 1 Kubus: unsur-unsur, jaring-jaring, luas permukaan dan volume. 1, 2, 3, 4, 6, 7,29 2 Balok: unsur-unsur, jaring-jaring, luas permukaan dan volume. 5, 8, 9,10,11,12,13,14,30 3 Prisma: unsur-unsur, jaring-jaring, luas permukaan dan volume. 15,16,17,18,19,20,21 4 Limas: unsur-unsur, jaring-jaring, luas permukaan dan volume. 22,23,24,25,26,27,28

4. Slide Powerpoint

Rancangan media yang dibuat berdasarkan hasil kuisoner yang akan dikerjakan oleh para siswa. Rencana rancangan media powerpoint untuk pembelajaran remedial adalah sebagai berikut: Tabel 3.6 Rencana Rancangan Storyboard Powerpoint NO URUT SLIDE JENIS MEDIA ISIPESAN Slide 1 – Slide 6 Teks, Gambar Pembukaan, Judul, KD, SK Slide 7 – Slide 17 Teks, Gambar Sub Materi Kubus, mulai dari definisi kubus, unsur-unsur, jaring-jaring, luas permukaan dan volume Slide 18 – Slide 28 Teks, Gambar Sub Materi Balok, mulai dari definisi Balok, unsur-unsur, jaring-jaring, luas permukaan dan volume Slide 29 – Slide 39 Teks, Gambar Sub Materi Kubus, mulai dari definisi kubus, unsur-unsur, jaring-jaring, luas permukaan dan volume Slide 40 – Slide 50 Teks, gambar Sub Materi Kubus, mulai dari definisi kubus, unsur-unsur, jaring-jaring, luas permukaan dan volume

5. Tes Diagnostik

Tes diagnostik yang terdiri dari 2 tes, yaitu tes awal dan tes akhir. Instrumen untuk pengumpulan data dalam penelitian ini berupa tes diagnostik. Tes diagnostik berguna untuk mengetahui kelemahan- kelemahan siswa sehingga hasilnya dapat digunakan untuk merancang media pembelajaran ditambah lagi hasil kuisoner yang diberikan. Tes diagnostik dilakukan setelah para siswa melakukan ulangan harian terlebih dahulu. Rancangan indikator untuk tes diagnostik disesuaikan berdasarkan taksonomi Bloom Wingkel : 273 namun hanya dibatasi ranah kognitif saja , yaitu: Tabel 3.7 Rancangan Indikator berdasarkan Taksonomi Bloom KOGNITIF KETERANGAN 1. Pengetahuan K 1 Mencangkup ingatan akan hal-hal yang pernah dipelajari dan disimpan dalam ingatan, dapat berupa fakta, kaidah, dan prinsip. 2. Pemahaman K 2 Mencangkup kemampuan untuk menangkap makna dan arti dari bahan yang dipelajari. 3. Penerapan K 3 Mencangkup kemampuan untuk menerapkan suatu kaidah pada suatu kasus. 4. Analisis K 4 Mencangkup kemampuan untuk merinci suatu kesatuan ke dalam bagian -bagian . 5. Sintesis K 5 Mencangkup kemampuan untuk membentuk suatu kesatuan atau pola baru 6. Evaluasi K 6 Mencangkup kemampuan untuk membentuk suatu pendapat mengenai sesuatu atau beberapa hal, bersama dengan pertanggungjawaban berdasar kriteria tertentu. Dalam penelitian ini yang digunakan adalah ranah pengetahuan K 1 , ranah pemahaman K 2 dan ranah Penerapan K 3 . Rancangan indikator-indikator pada soal tes diagnostik adalah sebagai berikut: Tabel 3.8 Rancangan Indikator Tes Diagnostik NO INDIKATOR NOMOR SOAL K 1 K 2 K 3 K 4 K 5 K 6 1 Menggambar kubus, jarring-jaring kubus, menyebutkan unsure-unsur kubus, luas permukaan kubus dan volume kubus a,b c d - - - 2 Menggambar balok, jarring- jaring balok, menyebutkan unsure- unsur balok, luas permukaan balok dan volume balok a, b c d - - - 3 Menggambar prisma, jarring-jaring prisma, menyebutkan unsure- unsur prisma, luas permukaan prisma dan volume prisma a, b c d - - - 4. Menggambar limas, jarring-jaring limas, menyebutkan unsur- unsur limas, luas permukaan limas dan volume limas a, b c d - - -

F. Validasi Instrumen

Dokumen yang terkait

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa dengan mendiagnosis kesalahan dan pembelajaran remedial Kelas VIII E SMP Pangudi Luhur 1 Yogyakarta pada materi bangun ruang sisi datar.

0 0 2

Analisis pelaksanaan pembelajaran dengan pendekatan saintifik kurikulum 2013 di kelas 8E SMP Pangudi Luhur 1 Yogyakarta pada materi bangun ruang sisi datar.

0 1 157

Upaya meningkatkan prestasi belajar siswa dengan mendiagnosis kesulitan belajar dan pembelajaran remediasi kelas VIII A SMP Pangudi Luhur Moyudan pada materi bangun ruang sisi datar.

0 2 229

Pengembangan perangkat pembelajaran mengakomodasi teori van hiele materi bangun ruang sisi datar dengan pendekatan saintifik pada siswa kelas VIII B SMP Pangudi Luhur 1 Kalibawang.

0 9 258

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa dengan mendiagnosis kesalahan dan pembelajaran remedial Kelas VIII E SMP Pangudi Luhur 1 Yogyakarta pada materi bangun ruang sisi datar

0 1 260

Upaya membangun aktivitas dan hasil belajar siswa kelas VIII A SMP Pangudi Luhur 1 Yogyakarta melalui pendekatan pembelajaran berbasis masalah pokok bahasan volume bangun ruang sisi datar.

0 1 266

Penerapan model pembelajaran Mind Map (peta pikiran) dalam pembelajaran matematika pada pokok bahasan materi bangun ruang sisi datar di kelas VIII B SMP Pangudi Luhur Bayat Klaten.

0 4 322

Pengembangan Multimedia Pembelajaran Matematika Pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar untuk Siswa SMP Kelas VIII.

0 0 3

PENGGUNAAN MEDIA POWERPOINT DALAM PEMBELAJARAN REMEDIAL PADA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR SISWA KELAS VIII D SMP PANGUDI LUHUR 1 YOGYAKARTA Skripsi Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Ma

0 0 235

Penerapan model pembelajaran Mind Map (peta pikiran) dalam pembelajaran matematika pada pokok bahasan materi bangun ruang sisi datar di kelas VIII B SMP Pangudi Luhur Bayat Klaten - USD Repository

0 0 320