Loyalitas Konsumen Validitas dan Reliabilitas Instrument

sehingga harus menanyakannya ke karyawan yang lain dan terkadang itu membuat pelanggan harus menunggu. Oleh karena itu pihak Carrefour mengusahakan lebih selektif dalam menerima karyawannya dan mengadakan trainning rutin untuk para karyawannya agar kemampuan karyawannya terasah terus.

5. Loyalitas Konsumen

Tabel 4.19 Memberitahukan citra yang baik kepada orang lain Pernyataan Frekuensi Persentase STS 0.00 TS 1 1.43 R 32 45.71 S 33 47.14 SS 4 5.71 Total 70 100 Sumber: Data Primer yang telah diolah Berdasarkan tabel 4.19 dapat diketahui bahwa 1 responden yang menyatakan tidak setuju, 32 responden yang menyatakan ragu-ragu, 33 responden yang menyatakan setuju, dan 4 responden yang menyatakan sangat setuju dengan pernyataan ini. Berdasarkan keterangan tabel di atas dapat diketahui bahwa lebih dari sebagian pelanggan menyatakan setuju bahwa mereka memberitahukan citra yang baik tentang Carrefour kepada orang lain. Pada loyalitas, terdapat keinginan pelanggan untuk mempergunakan jasa tersebut secara berkesinambungan dan ada kemauan untuk mengkomunikasikannya kepada tetangga, teman, atau orang lain. Tabel 4.20 Merekomendasikan kepada orang yang meminta saran Pernyataan Frekuensi Persentase STS 0.00 TS 3 4.29 R 31 44.29 S 32 45.71 SS 4 5.71 Total 70 100 Sumber: Data Primer yang telah diolah Berdasarkan tabel 4.20 dapat diketahui bahwa 3 responden yang menyatakan tidak setuju, 31 responden yang menyatakan ragu-ragu, 32 responden yang menyatakan setuju, dan 4 responden yang menyatakan sangat setuju dengan pernyataan ini. Berdasarkan keterangan tabel di atas dapat diketahui bahwa lebih dari sebagian pelanggan menyatakan setuju bahwa mereka merekomendasikan Carrefour kepada orang yang meminta saran. Tabel 4.21 Mendorong teman dan keluarga untuk berbelanja Pernyataan Frekuensi Persentase STS 0.00 TS 14 20.00 R 36 51.43 S 18 25.71 SS 2 2.86 Total 70 100 Sumber: Data Primer yang telah diolah Berdasarkan tabel 4.21 dapat diketahui bahwa 14 responden yang menyatakan tidak setuju, 36 responden yang menyatakan ragu-ragu, 18 responden yang menyatakan setuju, dan 2 responden yang menyatakan sangat setuju dengan pernyataan ini. Berdasarkan keterangan tabel di atas dapat diketahui bahwa hanya sedikit pelanggan yang menyatakan setuju bahwa mereka mendorong teman dan keluarga untuk berbelanja di Carrefour. Tabel 4.22 Memilih sebagai pilihan pertama pada tahun-tahun kemudian Pernyataan Frekuensi Persentase STS 0.00 TS 5 7.14 R 40 57.14 S 21 30.00 SS 4 5.71 Total 70 100 Sumber: Data Primer yang telah diolah Berdasarkan tabel 4.22 dapat diketahui bahwa 5 responden yang menyatakan tidak setuju, 40 responden yang menyatakan ragu-ragu, 21 responden yang menyatakan setuju, dan 4 responden yang menyatakan sangat setuju dengan pernyataan ini. Berdasarkan keterangan tabel di atas dapat diketahui bahwa hanya sebagian kecil pelanggan menyatakan setuju bahwa mereka memilih Carrefour sebagai pilihan pertama pada tahun-tahun kemudian. Pelanggan yang loyal akan mengulang kembali pembeliannya. Carrefour ingin pelanggannya loyal, karena itu Carrefour melakukan dengan cara meningkatkan kualitas jasanya agar dapat memberi kepuasan emosional positif kepada para pelanggannya sehingga berdampak pada perilaku loyal pelanggannya.

J. Metode Analisis Jalur