TERTIB KERJA PENILAIN METODE PENELITIAN

3. Bahan : No Bumbu Buah 1 2 3 4 6 7 8 Air 500 ml Gula pasir 100 gr Kacang mete 100 gr Minyak goreng 300 ml Jeruk nipis sck Bubuk cabai sck Gram sck Kedondong 100 gr Papaya mangkal 100 gr Mangga muda 100 gr Daun kol besar 100 gr 4. Alat : a Produksi:  Cobek + ulekan  Chopping board  Kompor  Mangkok  Solet  Sendok  Panci  Sendok sayur  Kom  Wajan  Spatula  Pisau  Saringan b Penyajian:  Mangkuk saji, sauser dan sendok.

B. Tertib Kerja:

1. Cara membuat:

a Pembuatan saos : jeruk nipis diperas airnya lalu beri gula, bubuk cabai garam, aduk-aduk sampai gula larut, sisihkan. b Kupas kedondong, mangga dan pepaya lalu dicuci bersih, kemudian diserut tipis melebar sisihkan. c Cuci daun kol iris tipis. d Panaskan minyak dengan api sedang lalu goreng kacang mete hingga renyah berwarna keemasan, angkat dan tiriskan. Setelah agak dingin kacang mete ditumbuk kasar, sisihkan. e Masukkan serutan kedondong, mangga papaya dan daun kol ke dalam wadah agak besar lalu siram dengan saus cabai aduk-aduk hingga bumbu bahan tercampur rata diamkan selama 30 menit agar bumbu meresap buah dan sayur agak layu. f Siapkan beberapa mangkuk saji kecil lalu beri 2-3 sendok makan salad taburi dengan kacang mete tumbuk. Sajikan. 2. Berkemas : a Cuci peralatan hingga bersih b Lap peralatan dengan kain bersih c Kembalikan peralatan ditempat semula d Bersihkan meja kerja e Sapu lantai, kemudian pel hingga bersih f Buang sampah

C. PENILAIN

Tugas : Mengolah Salad salad asam manis Sekolah : SMK Sahid Surakarta Jurusan : Boga Kelas : X UJB2 Semester : 2 Persiapan No Kriteria Nilai tertinggi Skor 1. Persiapan 2. 3. Praktik Persiapan alat Tertib kerja Kesiapan pribadi lingkungan Prosedur 1. 2. 3. Praktik Cara kerja:  Kerjasama  Kecepatan kerja  Ketelitian  Kerapian  Kebersihan  Urutan kerja  Ketepatan waktu Keselamatan Kerja Berkemas Hasil 1. Hasil Produk  Rasa  Aroma  Tekstur  Garnish  Keserasian  Kreasi  Penyajian

D. Skema Kerja:

Dokumen yang terkait

Peningkatan hasil belajar siswa dengan metode diskusi pada mata pelajaran IPS di kelas V MI Ta’lim Mubtadi I Kota Tangerang

0 12 121

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATA PELAJARAN IPA MELALUI PENERAPAN METODE SCRAMBLE Peningkatan Motivasi Belajar Mata Pelajaran IPA Melalui Penerapan Metode Scramble Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Sukobubuk 01 Kabupaten Pati Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 15

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATA PELAJARAN IPA MELALUI PENERAPAN METODE SCRAMBLE Peningkatan Motivasi Belajar Mata Pelajaran IPA Melalui Penerapan Metode Scramble Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Sukobubuk 01 Kabupaten Pati Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 15

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN FIQIH MELALUI PENERAPAN METODE CTL DAN PEMBERIAN MOTIVASI BELAJAR Peningkatan Hasil Belajar Mata Pelajaran Fiqih melalui Penerapan Metode CTL dan Pemberian Motivasi Belajar pada Siswa Kelas VII A MTs Negeri Teras

0 1 18

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN FIQIH MELALUI PENERAPAN METODE CTL DAN PEMBERIAN MOTIVASI BELAJAR PADA SISWA KELAS VII A MTS Peningkatan Hasil Belajar Mata Pelajaran Fiqih melalui Penerapan Metode CTL dan Pemberian Motivasi Belajar pada Siswa Ke

0 1 25

UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI MELALUI PENERAPAN METODE Upaya Peningkatan Keaktifan Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Melalui Penerapan Metode Pembelajaran Time Token Arend Dipadukan dengan Metode Pembelajaran Number Head T

0 0 16

Upaya peningkatan motivasi belajar siswa melalui peneraan metode pembelajaran role playing pada mata pelajaran akuntansi.

1 16 254

PENINGKATAN KEMAMPUAN KERJASAMA SISWA MELALUI GROUP INVESTIGATION PADA MATA PELAJARAN PENGOLAHAN MAKANAN KONTINENTAL DI SMK SAHID SURAKARTA.

1 16 218

Peningkatan Motivasi Belajar Siswa Mata Pelajaran PAI melalui Metode STAD

0 0 12

UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN ROLE PLAYING PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI

0 1 252