Matematika sebagai alat berkomunikasi Pentingnya Pengajaran Matematika

30 memahami dan menemukan hubungan antarapengertian satu dengan yang lainnya.

2. Matematika

sebagai kreativitas yang memerlukan imajinasi,intuisi dan penemuan Implikasi dari pandangan ini terhadap pembelajaran adalah : 1 mendoronginisiatif dan memberikan kesempatan berpikir berbeda, 2 mendorong rasa ingin tahu,keinginan bertanya, kemampuan menyanggah dan kemampuan memperkirakan, 3menghargai penemuan yang diluar perkiraan sebagai hal bermanfaat daripadamenganggapnya sebagai kesalahan, 4 mendorong siswa menemukan struktur dan desainmatematika, 5 mendorong siswa menghargai penemuan siswa yang lainnya, 6mendorong siswa berfikir refleksif, dan 7 tidak menyarankan hanya menggunakan satumetode saja.

3. Matematika sebagai kegiatan pemecahan masalah problem

solving Implikasi dari pandangan ini terhadap pembelajaran adalah : 1 menyediakanlingkungan belajar matematika yang merangsang timbulnya persoalan matematika, 2membantu siswa memecahkan persoalan matematika menggunakan caranya sendiri, 3membantu siswa mengetahui informasi yang diperlukan untuk memecahkan persoalanmatematika, 4 mendorong siswa untuk berpikir logis, konsisten, sistematis danmengembangkan sistem dokumentasicatatan, 5 mengembangkan kemampuan danketrampilan untuk memecahkan persoalan, 6 membantu siswa mengetahui bagaimanadan kapan menggunakan berbagai alat peragamedia pendidikan matematika seperti :jangka, kalkulator, dsb.

4. Matematika sebagai alat berkomunikasi

Implikasi dari pandangan ini terhadap pembelajaran adalah : 1 mendorong siswamengenal sifat matematika, 2 mendorong siswa membuat contoh sifat matematika, 3mendorong siswa menjelaskan sifat matematika, 4 mendorong siswa memberikan alasan perlunya kegiatan matematika, 5 mendorong siswa membicarakan persoalanmatematika, 6 mendorong siswa membaca dan menulis matematika, 7 menghargaibahasa ibu siswa dalam membicarakan matematika. Berdasarkan pendapat dari ahli di atas, dapat disimpulkan bahwa karakteritik matematika diantaranya adalahmatematika sebagai kegiatan penelusuran pola dan hubungan, matematika sebagai kreativitas yang memerlukan imajinasi, intuisi, dan penemuan, matematika sebagai 31 kegiatan pemecahan masalah problem solving, serta matematika sebagai alat berkomunikasi.

4. Pentingnya Pengajaran Matematika

Moch. Masyukur Ag dan Abdul Halim Fathani 2007: 52 berpendapat bahwa untuk menguasai dan menciptakan teknologi di masa depan diperlukan penguasaan matematika yang kuat sejak dini. Atas dasar itu, pelajaran matematika perlu diberikan kepada semua siswa sejak sekolah dasar SD. Cockroft dalam Yulianto D. Saputra, tanpa tahun: 41-42 mengemukakan pendapat mengenai pentingnya pengajaran matematika kepada siswa, yakni karena matematika 1 selalu digunakan dalam segala segi kehidupan, 2 semua bidang studi memerlukan keterampilan matematika yang sesuai, 3 merupakan sarana komunikasi yang kuat, singkat, dan jelas, 4 dapat digunakan untuk menyajikan informasi dalam berbagai cara, 5 meningkatkan kemampuan berfikir logis, ketelitian, dan kesadaran keruangan, serta 6 memberikan kepuasan terhadap usaha memecahkan masalah yang menantang. Berdasarkan pendapat-pendapat di atas, dapat disimpulkan bahwa pengajaran matematika penting diberikan kepada anak sekolah dasar karena matematika 1 selalu digunakan dalam segala segi kehidupan siswa, 2 semua bidang studi memerlukan keterampilan matematika yang sesuai, 3 merupakan sarana komunikasi yang kuat, singkat, dan jelas, 4 dapat digunakan untuk menyajikan informasi dalam berbagai cara, 5 32 meningkatkan kemampuan berfikir logis, ketelitian, dan kesadaran keruangan, serta 6 memberikan kepuasan terhadap usaha memecahkan masalah yang menantang.

5. Faktor-Faktor