Tujuan Pembelajaran Materi Ajar Metode Pengajaran Kegiatan Belajar I Kegiatan Belajar I

1. Sumber Balajar

2. Alat Bahan

a. Teks bacaan b. Matahari c. Kertas gambar d. Gambar

K. Penilaian Hasil Belajar

Mata pelajaran Indikator Pencapaian Teknik Penilaian Bentuk Instrumen Contoh Instrumen Bahasa Indonesia Peserta didik menjawab pertanyaan tentang bacaan yang berjudul “ Matahariku”. Tes tertulis Isian 1. Matahari berbentuk seperti… . 2. Pada sore hari, matahari akan… . Kelas II dkk. 1 Ayo Belajar IPA Wardhani, Ch 2008 Yogyakarta Kanisius IPA a. Peserta didik mendeskripsikan kedudukan matahari pada pagi hari pukul 08.10-

10.45 b.

Peserta didik menggambar dengan tepat, letak dan panjang bayang-bayang hasil percobaan. Tes tertulis Isian 1. Bila sinar matahari terhalang oleh benda, maka akan terbentuk… . Minggir, 18 Februari 2014 Guru Pamong Peneliti Agatha Asih N MM Ika Kurniastuti Mengetahui, Dosen Pembimbing Dra. Ign. Esti Sumarah, M. Hum LEMBAR KERJA SISWA Satuan Pendidikan : SD NEGERI DARATAN Kelas Semester : II 2 Mata pelajaran terkait : Bahasa Indonesia dan IPA Tema : Lingkungan Sekitar Sub Tema : Kedudukan dan Kegunaan Matahari Hari, Tanggal : Sabtu, 05 April 2014 Alokasi Waktu : 4 35 menit

I. Indikator Hasil Belajar

4. Competence

c Bahasa Indonesia 1 Peserta didik menjawab pertanyaan tentang bacaan yang berjudul “ Kedudukan Matahari”. d IPA 1 Peserta didik mendeskripsikan kedudukan matahari pada pagi hari pukul 08.10-10.45 2 Peserta didik menggambar dengan tepat, letak dan panjang bayang- bayang hasil percobaan.

5. Conscience

1 Peserta didik membaca dengan serius bacaan yang berjudul “Kedudukan Matahari. Pertemuan 1 SIKLUS I 2 Peserta didik menunjukkan keseriusan dalam melakukan percobaan tentang kedudukan matahari.

6. Compassion

1 Peserta didik memecahkan masalah bersama-sama untuk menjawab pertanyaan dari teks bacaan tentang “kedudukan matahari”. 2 Peserta didik bekerjasama dengan teman untuk melakukan percobaan tentang kedudukan matahari..

II. Petunjuk Untuk Peserta Didik

1. Perhatikan Petunjuk dari Guru 2. Peserta didik dibagi dalam tiga kelompok. Masing-masing kelompok terdiri dari tiga atau empat orang.

III. Kegiatan Belajar

A. Kegiatan Belajar I

Bacalah teks bacaan berikut ini

B. Kegiatan Belajar II

a. Isilah titik-titik di bawah ini dengan menempelkan gambar yang sesuai 1.Matahari berbentuk seperti… . 2.Warna matahari adalah… . 2. Pada sore hari, matahari akan… . 3.Ketika matahari terbenam, maka dunia tampak… . 5. Pada tengah hari, matahari berada di… .

IV. Refleksi

Bekerjasamalah dengan teman-temanmu untuk menyelesaikan tugas a. b. C D E F G G MATAHARIKU Penahkah kamu mengamati matahari? Kapan ia mulai kelihatan? Bagaimana bentuknya? Apa warnanya? Di sebelah manakah ia muncul? Benar Matahari mulai kelihatan pada pagi hari. Bentuknya bulat seperti bola. Warnanya kemerah-merahan. Ia muncul di sebelah timur. Kapan matahari mulai menghilang? Di sebelah mana matahari menghilang? Ya, benar Matahari menghilang di waktu senja. Ia tenggelam di sebelah barat. Selama sehari, matahari bergerak dari timur ke barat. Pada pagi hari ia muncul di sebelah timur, dan sorenya tenggelam di sebelah barat. Ia tampak tepat berada di atas kepala kita pada tengah hari. Saat matahari kelihatan, dunia tampak terang. Itulah siang hari. Matahari memang memancarkan sinar yang sangat terang. Sinar matahari mampu menerangi dunia. Saat matahari tenggelam di ujung barat, haripun gelap. Itulah malam hari. Sinar matahari sering terhalang oleh pohon ataupun rumah. Kamu dapat melihat bayang-bayang pohon yang menghalangi matahari. Bayang-bayang itu bisa muncul di tanah maupun dinding. LEMBAR KERJA SISWA Satuan Pendidikan : SD NEGERI DARATAN Kelas Semester : II 2 Mata pelajaran terkait : Bahasa Indonesia dan IPA Tema : Lingkungan Sekitar Sub Tema : Kedudukan dan Kegunaan Matahari Hari, Tanggal : Senin, 12 April 2014 Alokasi Waktu : 4 35 menit

I. Indikator Hasil Belajar

1. Competence

a Bahasa Indonesia

1 Peserta didik menjawab pertanyaan tentang bacaan yang berjudul “ Kedudukan Matahari”.

b IPA

1 Peserta didik mendeskripsikan kedudukan matahari pada pagi hari pukul 08.10-10.45 2 Peserta didik menggambar dengan tepat, letak dan panjang bayang-bayang hasil percobaan.

2. Conscience

1 Peserta didik membaca dengan serius bacaan yang berjudul “Kedudukan Matahari. 2 Peserta didik menunjukkan keseriusan dalam melakukan percobaan tentang kedudukan matahari.

3. Compassion

1 Peserta didik memecahkan masalah bersama-sama untuk menjawab pertanyaan dari teks bacaan tentang “kedudukan matahari”. 2 Peserta didik bekerjasama dengan teman untuk melakukan percobaan tentang kedudukan matahari..

II. Petunjuk Untuk Peserta Didik

1. Perhatikan Petunjuk dari Guru 2. Peserta didik dibagi dalam tiga kelompok. Masing-masing kelompok terdiri dari tiga atau empat orang. Pertemuan 2 SIKLUS I

III. Kegiatan Belajar

C. Kegiatan Belajar I

1. Lakukan percobaan sesuai langkah-langkah sebagai berikut

B. Kegiatan Belajar II

1. Gambarlah letak dan panjang bayang-bayang pada tempat yang telah disediakan

C. Kegiatan Belajar III

Warnailah gambar di bawah ini, sebagai ungkapan rasa syukurmu kepada Tuhan, atas keberadan matahari

IV. Refleksi

1. Pada waktu pulang sekolah, matahari terletak di mana? Jawab:................................................................................................................. 2. Apa yang harus kamu lakukan supaya dapat melakukan percobaan dengan baik? Jawab:................................................................................................................. 3. Apa yang kamu lakukan ketika ada teman yang tidak bisa mengerjakan tugas? Jawab:................................................................................................................. 4. Apa kesulitan yang kamu alami? Jawab:................................................................................................................. 5. Bagaimana perasaanmu mengikuti pelajaran kali ini? Jawab:................................................................................................................. Lembar Evaluasi Bahasa Indonesia I. Bacalah teks berikut Kedudukan Matahari terlampir II. Jawablah pertanyaan berikut sesuai dengan isi bacaan 1. Matahari terbit di ... . 2. Pancaran panas dan sinar matahari berbeda pada pagi, siang, dan sore hari. Ini dipengaruhi oleh kedudukan... . 3. Gambar di bawah ini menunjukkan waktu pukul ... . 4. Bila sinar matahari terhalang oleh pohon, atau rumah akan terbentuk... . 5. Matahari pada sore hari tenggelam di arah... . INDIKATOR: 1. Peserta didik menjawab pertanyaan tentang “Kedudukan Matahari”. 2. Peserta didik mengamati dengan serius gerak matahari melalui percobaan. 3. Peserta didik memecahkan masalah bersama-sama untuk menjawab pertanyaan dari teks bacaan tentang “Kedudukan Matahari”. SIKLUS 1 Lembar Evaluasi IPA I. Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat 2. Benda yang menerangi bumi kita adalah... . 3. Pada pagi hari, matahari terbit di ufuk... . 4. Matahari tidak tampak pada waktu... . 5. Pada sore hari bayangan benda berada di sebelah... . 6. Sore hari matahari mulai... . INDIKATOR: 1. Peserta didik mendeskripsikan kedudukan matahari pada pagi, siang, dan sore hari. 2. Peserta didik menggambar dengan tepat letak dan panjang baying-bayang hasil percobaan. 3. Peserta didik bekerjasama dengan teman untuk mengerjakan tugas kelompok. SIKLUS I KUNCI JAWABAN Evaluasi Bahasa Indonesia 1. Timur 2. Matahari 3. 12.00 WIB 4. Bayangan 5. Barat KUNCI JAWABAN EVALUASI IPA 1. Matahari 2. Timur 3. malam 4. timur 5. barat RUBRIK PENILAIAN Penilaian tes tertulis R NP = X 100 SM NP : Nilai akhir yang diperoleh siswa R : Skor yang diperoleh siswa SM : Skor maksimal dari tes 100 : Bilangan tetap RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Siklus 2 Satuan Pendidikan : SD NEGERI DARATAN Kelas Semester : II 2 Mata pelajaran terkait : Bahasa Indonesia dan IPA Tema : Lingkungan Sekitar Sub Tema : Kedudukan dan Kegunaan Matahari Hari, Tanggal : Sabtu, 19 dan 26 April 2014 Alokasi Waktu : 4 35 menit

A. Standar Kompetensi

1. Bahasa Indonesia

Memahami ragam wacana tulis dengan membaca nyaring dan membaca dalam hati

2. IPA

Memahami peristiwa alam dan pengaruh matahari dalam kehidupan sehari-hari

B. Kompetensi Dasar

1. Bahasa Indonesia

Menyebutkan isi teks agak panjang 20-25 kalimat yang dibaca dalam hati

2. IPA

Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari.

C. Indikator

1. Competence

a. Bahasa Indonesia

SIKLUS II

Dokumen yang terkait

Penerapan Paradigma Pedagogi Reflektif (PPR) dalam pembelajaran materi uang dan perbankan untuk meningkatkan Competence, Conscience, dan Compassion (3C) siswa kelas XC SMA Negeri I Kasihan Bantul.

3 26 221

Peningkatan Competence, Conscience, dan Compassion (3C) pada mata pelajaran Bahasa Indonesia dan IPA peserta didik kelas II SD Negeri Daratan.

0 5 175

Penerapan paradigma pedagogi reflektif dalam pembelajaran materi uang untuk meningkatkan Competence, Conscience, dan Compassion (3C) siswa kelas X1 SMA Kolese De Britto Yogyakarta.

3 19 299

Penerapan Paradigma Pedagogi Reflektif (PPR) dalam pembelajaran tematik untuk meningkatkan Competence, Conscience dan Compassion (3C) peserta didik kelas II SD Kanisius Kenteng semester 2 - USD Repository

0 6 240

Penerapan Paradigma Pedagogi Reflektif (PPR) dalam pembelajaran tematik untuk meningkatkan competence, conscience, dan compassion peserta didik kelas III SD Kanisius Kenteng - USD Repository

0 1 140

Penerapan paradigma pedagogi reflektif dalam pembelajaran tematik untuk meningkatkan Competence, Conscience, dan Compassion (3C) peserta didik kelas II SD Kanisius Gayam - USD Repository

0 2 176

Penerapan paradigma pedagogi reflektif dalam pembelajaran tematik untuk meningkatkan Competence, Conscience, dan Compassion (3C) peserta didik kelas I SD Kanisius Gayam - USD Repository

0 0 167

Penerapan Paradigma Pedagogik Reflektif (PPR) dalam pembelajaran tematik untuk meningkatkan Competence, Conscience, dan Compassion (3C) peserta didik kelas II SD Maria Assumpta Klaten tahun pelajaran 2010/2011 - USD Repository

0 1 214

Penerapan Paradigma Pedagogi Reflektif (PPR) dalam pembelajaran tematik untuk meningkatkan Competence, Conscience, dan Compassion (3C) peserta didik kelas III SD Kanisius Kembaran tahun pelajaran 2010/2011 - USD Repository

0 0 168

Penerapan paradigma pedagogi reflektif dalam pembelajaran tematik untuk meningkatkan Competence, Conscience dan Compassion (3C) peserta didik kelas II A SD Kanisius Demangan Baru semester II tahun pelajaran 2010/2011 - USD Repository

0 0 212