Proses Proses Terlibat aktif dalam pembelajaran larutan penyangg

g. Menjelaskan cara pembuatan larutan penyangga asam dan basa h. Menentukan pH atau pOH larutan penyangga i. Menentukan pH atau pOH larutan penyangga dengan penambahan sedikit asam atau basa atau dengan pengenceran j. Menjelaskan fungsi larutan penyangga dalam tubuh makhluk hidup dan contoh penerapan dalam kehidupan sehari-hari k. Menjelaskan penerapan larutan penyangga dan keterhubungkaitan konsep larutan penyangga sains dengan unsur SETS secara timbal balik

2. Proses

a. Mengamati suatu fenomena yang dikemukakan b. Bertanya mengenai apa yang sudah dilihat dan disimak c. Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber melalui membaca, memperhatikan fenomena, atau melakukan eksperimen d. Mengolah berbagai informasi yang didapat dan menalar untuk memperoleh simpulan berupa pengetahuan e. Menyimpulkan apa yang didapat dari mengolah informasi f. Mengkomunikasikan apa yang telah dipelajari.

D. Tujuan Pembelajaran

Melalui kegiatan diskusi kelompok dalam pembelajaran larutan penyangga ini diharapkan :

A. Kognitif

Pertemuan Ke 1 1. Produk  Siswa secara mandiri dapat menjelaskan pengertian larutan penyangga. 2. Proses a. Siswa memperhatikan penjelasan singkat dari guru mengenai pengertian larutan penyangga. b. Dari penjelasan singkat, Siswa diberi penugasan atau soal untuk membedakan larutan penyangga dan bukan. c. Siswa diberi kesempatan untuk menanyakan hal yang belum dimengerti. d. Siswa dalam kelompok bekerjasama mengumpulkan informasi menelusur pustaka mengenai sifat-sifat dari larutan penyangga. e. Siswa perwakilan dari kelompok dapat menyampaikan hasil dari diskusi kelompoknya secara komunikatif. f. Siswa bersama-sama menyimpulkan pengertian, komponen, dan sifat larutan penyangga. Pertemuan Ke 2 1. Produk a. Siswa dengan teliti menentukan pH atau pOH larutan penyangga.

2. Proses

a. Siswa memperhatikan penjelasan singkat dari guru mengenai cara pembuatan larutan penyangga, dan cara menentukan pH atau pOH larutan penyangga. b. Dari penjelasan singkat, siswa diberi penugasan atau soal untuk menentukan pH atau pOH larutan penyangga. c. Siswa diberi kesempatan untuk menanyakan hal yang belum dimengerti. d. Siswa dalam kelompok bekerjasama untuk mengerjakan soal pH atau pOH larutan penyangga yang diberikan. e. Siswa perwakilan dari kelompok dapat menyampaikan hasil dari diskusi kelompoknya secara komunikatif. f. Siswa bersama-sama menyimpulkan cara menentukan pH atau pOH larutan penyangga. Pertemuan Ke 3 1. Produk

a. Siswa secara antusias menentukan pH atau pOH larutan