Tahap Refleksi Deskripsi Hasil Penelitian Siklus I

commit to user 50 proses perhitungan dan pemberian penghargaan dilakukan sekaligus di pertemuan pertama sedangkan di pertemuan kedua hanya pendalaman materi yang difokuskan pada penyelesaian soal-soal. 3 Kurang memberikan contoh terapan materi pembelajaran dalam aplikasi kehidupan sehari-hari. 4 Kurang melibatkan siswa dalam pembelajaran. 5 Dalam pembelajaran kelompok perlu dibuatkan nama punggung agar observer lebih mudah mengamati aktivitas kelompok. b. Media Flash 1 Lebih memperhatikan penulisan dalam animasi flash karena masih ada yang salah tulis. 2 Contoh animasi aplikasi pembelajaran dalam flash diperbanyak dan kalau bisa disisipkan video.

4. Tahap Refleksi

Secara umum pembelajaran kooperatif tipe STAD berbantuan animasi flash yang telah dilakukan pada siklus I ini berjalan dengan lancar, walaupun ada beberapa hal yang kurang berjalan seperti rencana seperti: pada saat diskusi para siswa cenderung bekerja sendiri-sendiri, mereka mencari jawaban Lembar Kerja Diskusi LKD masing-masing bahkan ada yang bekerja sendiri-sendiri. Hal tersebut mungkin disebabkan karena siswa belum terbiasa dengan metode pembelajaran yang digunakan karena memang pembelajaran kooperatif tipe STAD ini baru pertama kali diterapkan di kelas VII.B. Biasanya pembelajaran dilakukan dengan ceramah setelah itu siswa diminta mencatat dan mengerjakan soal di buku diktat atau LKD. Selain itu pada saat diskusi kelompok siswa masih mempunyai kecenderungan langsung bertanya kepada guru jika ada kesulitan atau pertanyaan yang belum dipahami secara individu sebelum didiskusikan dengan teman kelompoknya. Namun setelah guru mengingatkan siswa tampak mulai berdiskusi. Karena target dalam penelitian ini belum tercapai aktivitas belajar siswa belum mencapai target maka peneliti melanjutkan penelitiannya. Berdasarkan hasil pengamatan dan hal-hal yang tersebut diatas, maka pada pertemuan commit to user 51 selanjutnya guru merencanakan untuk melakukan hal-hal sebagai berikut pada siklus selanjutnya : a. Animasi Flash pada siklus II lebih disempurnakan dan diteliti redaksi penulisan kalimat-kalimatnya. b. Guru membuat nama punggung untuk setiap siswa pada tiap kelompok. c. Mengingatkan siswa untuk mendiskusikan LKD dengan teman satu kelompoknya sebelum bertanya kepada guru. d. Guru tetap memotivasi siswa dan akan memberi penghargaan bagi kelompok yang mendapat rata-rata skor kenaikan belajar tinggi dan berdasarkan kecepatan, kekompakan dan ketepatan dalam menyelesaikan soal-soal di Lembar Kerja Diskusi LKD. e. Memberikan penilaian kelompok dan pemberian hadiah kelompok pada pertemuan kedua pada siklus II agar efisien waktu. f. Guru memberikan contoh yang lebih banyak tentang aplikasi materi dalam kehidupan sehari-hari.

C. Deskripsi Hasil Penelitian Siklus II

Dokumen yang terkait

The Effectiveness Of Using Student Teams-Achievement Divisions (STAD) Techniques in Teaching Reading

1 16 116

Penerapan model pembelajaran kooperatif dengan teknik Student Teams Achievement Division (STAD) untuk meningkatkan hasil belajar fiqih di MTs Nurul Hikmah Jakarta

0 9 145

Penerapan model pembelajaran kooperatif student teams achievement division dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih: penelitian tindakan kelas VIII-3 di MTs Jami'yyatul Khair Ciputat Timur

0 5 176

The Effectiveness Of Using The Student Teams Achievement Divisions (STAD) Technique Towards Students’ Understanding Of The Simple Past Tense (A Quasi-Experimental Study at the Eighth Grade Students of SMP Trimulia, Jakarta Selatan)

1 8 117

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Divisions (STAD) dalam meningkatkan hasil belajar akidah akhlak: penelitian tindakan kelas di MA Nihayatul Amal Karawang

0 10 156

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Student Teams Achievement Division dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fiqih (Penelitian Tindakan Kelas VIII-3 di Mts. Jam'yyatul Khair Ciputat Timur)

0 5 176

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA.

0 1 34

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Teams Achievement Division (STAD) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa.

0 1 30

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS) PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMP.

0 0 44

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) BERBANTUAN ANIMASI DAN SIMULASI UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA.

0 0 33