Proses kimiawi. Uraian Materi

145 rekahan yang kemudian berkembang mempunyai kekuatan yang sangat besar untuk menghancurkan batuan tersebut

c. Proses kimiawi.

Proses kimiawi yang terjadi dalam pelapukan tanah antara lain hihratasi, oksidasi, karbonatasi, hidrolisis dan pelarutan. Batuan induk dan bahan induk tanah di seluruh dunia beraneka ragam, sehingga ada daerah yang banyak ditemukan almonium, ditemukan batu bara, ditemukan batu kapur, batu granit dsb, Batuan induk tanah dari waktu ke waktu mengalami proses kimia akan mengalami penguraian dan membetuk komponen tanah dengan susunan yang berbeda, Hidratasi; proses penambahan molekul air dalam struktur mineral, tetapi molekul air yang masuk ke dalam struktur mineral tidak terdisosiasi. Contoh : Fe 2 O 3 + 3H 2 O -  2Fe 2 O 3 . 3H 2 O Hematite merah Hematit kuning CaSO 4 + 2H 2 O  CaSO 4 . 2H 2 O Anhidrit Gipsum Oksidasi dan reduksi; proses penambahan dan pengurangan oksigen yang berakibat pada bertambah atau berkurangnya elektron muatan negatif dalam penguraian dan pembentukan mineral. 2FeS 2 + 7H 2 O + 15O --+ 2FeOH 3 + 4H 2 SO 4 Pirit Geotit Karbonatasi dan Asidifikasi; adalah proses pelapukan kimia akibat reaksi mineral dengan Asam. Asam ini dihasilkan dari reaksi CO2 yang dihasilkan 146 dari dekomposisi bahan organik dan air hujan dengan air tanah. Meskipun H2CO3 yang dihasilkan dari dari bahan organik merupakan asam lemah mudah terurai menjadi gas CO 2 dan H 2 O, tetapi sangat efektif meningkatkan kerapuhan kristal mineral. Contoh: 2KAlSi 3 O 8 + 2H 2 CO 3  H 4 Al 2 Si 2 O 8 + K 2 CO 3 + 4SiO 2 Orthoklas Asam karbonat Kaolin Kuarsa Hidrolisis; adalah proses pergantian kation dalam struktur kristal mineral oleh ion H+ dari molekul H2O. Contoh : 2KAlSi 3 O 8 + H2O  H 4 Al 2 Si 2 O 8 + KOH Orthoklas Kaolin Kalium hidroksida Pelarutan; adalah proses pelapukan kimia oleh media Air, terutama air yang mengandung ion-ion seperti: CO 2 , HCO 3 -, NO 3- , dan asam-asam lainnya. Air, selain menjadi media dalam meningkatkan pelarutan mineral juga sebagai media dalam melarutkan leaching hasil penguraian senyawa dari mineral dan bahan organik. Proses podsolisasi horizon A yang berwarna pucat, dan desilikasi pengurangan silika dari horison terjadi akibat intensnya proses pencucian. Sedangkan akibat sebaliknya dari proses pencucian terjadi penumpukan hasil pencucian pada horison yang lebih dalam berupa proses salinisasi dan alkalinisasi penumpukan garamgaraman serta proses ferrolisis penimbunan besi dan aluminium yang membentuk mineral sesquioksida. 147

d. Proses Biologi