Kesimpulan Keterbatasan Penelitian KESIMPULAN DAN SARAN

75

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

1. Penggunaan model PBMberpengaruhsecara signifikan terhadap minatsiswakelas IV SD BOPKRI Demangan III pada mata pelajaran PKn untuk materi globalisasi semester genap tahun ajaran 20122013. Hal itu ditunjukan pada hasil analisis statistik pada data posttest bahwa signifikansi data harga sig.2-tailed 0,05 yaitu 0,000. Sehingga H i diterima maka H null ditolak dengan kata lain mengafirmasi hipotesis bahwa Penggunaan modelPBM berpengaruhsecara signifikan terhadap minat dengan besar pengaruhnya sebesar 23,04. 2. Penggunaan model PBMberpengaruhsecara signifikan terhadap kesadaran siswa akan nilai globalisasi siswa kelas IV SD BOPKRI Demangan III pada mata pelajaran PKn untuk materi globalisasi semester genap tahun ajaran 20122013. Hal itu ditunjukan pada hasil analisis statistik pada data posttest bahwa signifikansi data harga sig.2-tailed 0,05 yaitu 0,010. Sehingga H i diterima maka H null ditolak dengan kata lain mengafirmasi hipotesis bahwa Penggunaan model PBMberpengaruhsecara signifikan terhadap kesadaran siswa akan nilai globalisasi dengan besar pengaruhnya sebesar 80,4. 3. Kelompok eksperimen yang menggunakan model PBM memiliki minat lebih tinggi daripada siswa yang menggunakan metode ceramah dan tanya jawab. Hal itu dapat dilihat dari rata-rata total kenaikan sebesar 0,23 pada kelompok eksperimen, sedangkan pada kelompok kontrol sebesar 0,01. 4. Kelompok eksperimen yang menggunakan model PBM memiliki kesadaran akan nilai globalisasi lebih tinggi daripada siswa yang menggunakan metode ceramah dan tanya jawab. Hal itu dapat dilihat dari rata-rata total kenaikan sebesar 0,68 pada kelompok eksperimen, sedangkan pada kelompok kontrol sebesar 0,62.

B. Keterbatasan Penelitian

Berikut beberapa keterbatasan penelitian: 1. Penelitian dilakukan pada jam terakhir pelajaran sehingga pembelajaran kurang efektif dikarenakan siswa sudah merasa lelah di waktu siang hari. 2. Waktu penelitian dilakukan selama 6JP, dengan rincian kegiatan 1 JP untuk pretest, 4 JP untuk kegiatan pembelajaran, 1 JP untuk posttest. Mengingat tahap kegiatan pembelajaran dengan menggunakan metode PBM tidak mudah dan memerlukan waktu yang cukup banyak maka waktu 4 JP untuk menerapkan metode PBM kurang maksimal hasilnya. 3. Penelitian ini bertepatan dengan jadwal UTS sekolah sehingga jeda antara pertemuan 1 dan 2 adalah 2 minggu, sehingga pada awal pertemuan ke-2 peneliti harus mengulangi materi pada minggu sebelumnya untuk mengingatkan kembali kepada siswa tentang materi yang telah dibahas sebelumnya.

C. Saran

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran berbasis masalah terhadap minat dan kesadaran siswa akan nilai globalisasi pada siswa kelas IV SD Negeri Kledokan.

0 1 169

Pengaruh penggunaan model pembelajarn berbasis masalah terhadap tingkat kesadaran akan nilai globalisasi pada mata pelajaran PKn kelas IV SD Kanisius Kadirojo tahun ajaran 2012/2013.

0 0 132

Pengaruh penggunaan model pembelajaran berbasis masalah terhadap tingkat kesadaran siswa akan nilai globalisasi pada mata pelajaran PKn kelas IV A SD Negeri Sinduadi 1.

0 0 146

Pengaruh model pembelajaran berbasis masalah terhadap minat dan kesadaran siswa akan nilai globalisasi pada siswa SD kelas IV.

0 0 148

Pengaruh penggunaan model pembelajaran berbasis masalah terhadap tingkat kesadaran akan nilai globalisasi pada mata pelajaran PKn kelas IVA SD Negeri Adisucipto 1 tahun ajaran 2012/2013.

0 1 129

Pengaruh model pembelajaran berbasis masalah terhadap minat dan kesadaran siswa akan nilai globalisasi pada siswa kelas IV SD Negeri Kledokan

0 0 167

Pengaruh penggunaan model pembelajarn berbasis masalah terhadap tingkat kesadaran akan nilai globalisasi pada mata pelajaran PKn kelas IV SD Kanisius Kadirojo tahun ajaran 2012 2013

0 0 130

Pengaruh model pembelajaran berbasis masalah terhadap minat dan kesadaran siswa akan nilai globalisasi pada siswa SD kelas IV - USD Repository

0 0 145

Pengaruh penggunaan model pembelajaran berbasis masalah terhadap tingkat kesadaran siswa akan nilai globalisasi pada mata pelajaran PKn kelas IV A SD Negeri Sinduadi 1 - USD Repository

0 0 144

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH TERHADAP MINAT DAN KESADARAN SISWA AKAN NILAI GLOBALISASI PADA SISWA SD KELAS IV

0 0 153