Analisis Hubungan Persepsi Pengetahuan Pajak dengan Persepsi Analisis Hubungan Persepsi Kualitas Pelayanan Account

4 Variabel Persepsi Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Pada tabel 5.14 hasil uji reliabilitas pada Variabel Persepsi Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi di atas, menunjukan bahwa Variabel Persepsi Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi memiliki nilai Cronbachs Alpha 0.719 0.6. Dengan demikian, dapat diartikan bahwa Variabel Persepsi Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi adalah reliabel.

D. Teknik Analisis Data

1. Analisis Hubungan Persepsi Pengetahuan Pajak dengan Persepsi

Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Peneliti menggunakan analisis korelasi Rank Spearman untuk menjawab rumusan masalah, yaitu bagaimana hubungan persepsi pengetahuan pajak dengan persepsi kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Adapun analisis korelasi Rank Spearman dilakukan dengan menggunakan program SPSS 21 dengan hasil sebagai berikut: Tabel 5. 14 Uji Reliabilitas Persepsi Kepatuhan WPOP Cronbachs Alpha N of Items 0.719 8 Tabel 5.15 Uji korelasi Rank-Spearman Persepsi Pengetahuan pajak dengan Persepsi Kepatuhan WPOP Keterangan Persepsi Pengetahuan Pajak Persepsi Kepatuhan WPOP Spearmans rho Pengetahuan Pajak Correlation Coefficient 1,000 ,226 Sig. 2-tailed . ,024 N 100 100 Kepatuhan WPOP Correlation Coefficient ,226 1,000 Sig. 2-tailed ,024 . N 100 100 Menghitung koefisien korelasi Rank-Spearman dengan menggunakan program SPSS 21 adalah sebesar 0.226. Angka ini menunjukkan adanya korelasi positif yang berarti persepsi pengetahuan pajak dengan persepsi kepatuhan WPOP memiliki hubungan yang searah yaitu, semakin tinggi pengetahuan pajak maka semakin tinggi kepatuhan WPOP dan sebaliknya. Nilai ini juga berada di interval 0.200 – 0.699 yang berarti memiliki hubungan yang cukup kuat, artinya persepsi pengetahuan pajak dengan persepsi kepatuhan WPOP memiliki hubungan yang cukup kuat. Hasil ini juga sejalan dengan penelitian terdahulu yang dilakukan oleh Dewi 2008, juga menjelaskan adanya pengaruh pengetahuan pajak terhadap kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Melihat angka dalam uji t yang adalah 0.589 memiliki arti bahwa PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI adanya hubungan positif yang tidak erat antara pengetahuan pajak dengan kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi.

2. Analisis Hubungan Persepsi Kualitas Pelayanan Account

Representative dengan Persepsi Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Peneliti menggunakan analisis korelasi Rank Spearman untuk menjawab rumusan masalah, yaitu bagaimana hubungan persepsikualitas pelayanan Account Representative dengan persepsi kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Adapun analisis korelasi Rank Spearman dilakukan dengan menggunakan program SPSS 21 dengan hasil sebagai berikut: Tabel 5.16 Uji korelasi Rank-Spearman Persepsi Kualitas Pelayanan AR dengan Persepsi Kepatuhan WPOP Keterangan Persepsi Kualitas Pelayanan AR Persepsi Kepatuhan WPOP Spearman s rho Kualitas Pelayanan AR Correlation Coefficient 1,000 ,247 Sig. 2- tailed . ,013 N 100 100 Kepatuhan WPOP Correlation Coefficient ,247 1,000 Sig. 2- tailed ,013 . N 100 100 Menghitung koefisien korelasi Rank-Spearman dengan menggunakan program SPSS 21 adalah sebesar 0.247. Angka ini menunjukkan adanya korelasi positif yang berarti persepsi kualitas pelayanan Account Representative dengan persepsi kepatuhan WPOP memiliki hubungan yang searah yaitu, semakin baik persepsi kualitas pelayanan Account Representative maka semakin tinggi kepatuhan WPOP dan sebaliknya. Nilai ini juga berada di interval 0.200 – 0.699 yang berarti memiliki hubungan yang cukup kuat, artinya persepsi kualitas pelayanan Account Representative dengan persepsi kepatuhan WPOP memiliki hubungan yang cukup kuat. Hasil ini tidak sejalan dengan penelitian terdahulu yang dilakukan oleh Nofri 2010, yang menjelaskan adanya pengaruh pelayanan yang diberikan oleh Account Representative terhadap kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Melihat angka dalam uji t yang adalah 0.035 memiliki arti bahwa adanya tidak ada hubungan antara pelayanan dengan kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi.

3. Analisis Hubungan Persepsi Konsultasi Account Representative

Dokumen yang terkait

Pengaruh peran account representatif, pemahaman prosedur perpajakan wajib pajak, dan kualitas pelayanan tempat pelayanan terpadu di kantor pajak terhadap kepatuhan wajib pajak dalam memenuhi kewajiban perpajakannya (studi kasus pada delapan kantor pelayan

3 6 128

PERSEPSI WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI TERHADAP KUALITAS PELAYANAN KERJA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA Persepsi Wajib Pajak Orang Pribadi Terhadap Kualitas Pelayanan Kerja Kantor Pelayanan Pajak Pratama Sukoharjo.

0 0 12

Analisis hubungan persepsi pengetahuan perpajakan, persepsi kualitas pelayanan dan persepsi tingkat pendidikan dengan persepsi motivasi wajib pajak dalam membayar pajak. Studi kasus di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Purworejo.

0 2 159

Analisis hubungan persepsi pengetahuan tax amnesty, persepsi kualitas pelayanan account representative, persepsi kesadaran wajib pajak dengan persepsi kepatuhan wajib pajak orang pribadi : studi kasus di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Malang Selatan.

1 3 2

Analisis hubungan persepsi pengetahuan pajak dan persepsi kualitas pelayanan dengan persepsi kepatuhan wajib pajak orang pribadi. (studi kasus di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Sorong Wilayah kerja kota dan Kabupaten Sorong).

1 0 2

Hubungan persepsi pelayanan, persepsi konsultasi, dan persepsi pengawasan Account Representative (AR) dengan persepsi kepatuhan wajib pajak orang pribadi (studi kasus di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Temanggung).

10 41 135

Hubungan persepsi kualitas pelayanan aplikasi pajak online dengan persepsi kepuasan wajib pajak orang pribadi: studi kasus di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Badung Utara.

19 104 149

Hubungan persepsi Self Assessment System, persepsi sosialisasi perpajakan, persepsi tingkat pendidikan dengan persepsi kepatuhan wajib pajak orang pribadi (studi kasus di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Surakarta).

0 0 133

Hubungan persepsi pengetahuan wajib pajak, persepsi kemudahan pengisian SPT, persepsi kesadaran wajib pajak, persepsi kegunaan e-filing dengan persepsi kepatuhan penyampaian SPT tahunan wajib pajak orang pribadi : studi kasus di Kantor Pelayanan Pajak Pra

0 5 168

Analisis hubungan persepsi pengetahuan tax amnesty, persepsi kualitas pelayanan account representative, persepsi kesadaran wajib pajak dengan persepsi kepatuhan wajib pajak orang pribadi

0 9 145