Klasifikasi Media Pembelajaran Hakikat Media Pembelajaran

Guru-guru mulai merumuskan tujuan pembelajaran berdasarkan tingkah-laku siswa. Untuk mencapai tujuan pembelajaran tersebut, mulai dipakai berbagai format media. Dari pengalaman mereka, guru mulai belajar bahwa cara belajar siswa berbeda-beda, sebagian ;ebih cepat belajar melalui media visual, sebagian melalui media audio, sebagian lagi lebih senang memalui media cetak, yang lain memalui media audio visual. 21 c. Video 1. Karakteristik video Karateristik video banyak kemiripannya dengan media film, diantaranya adalah: a Mengatasi keterbatasan jarak dan waktu. b Video dapat diulang bila perlu untuk menambah kejelasan. c Pesan yang disampaikan cepat dan mudah diingat. d Mengembangkan pikiran dan pendapat para siswa. e Memperjelas hal-hal yang abstrak dan memberikan gambaran yang lebih realistik. f Sangat kuat mempengaruhi emosi seseorang. g Sangat baik memperjelas suatu proses dan keterampilan; mampu menunjukkan rangsangan yang sesuai dengan tujuan serta dengan tujuan respon dari siswa. h Semua peserta didik dapat belajar dari video, baik yang pandai mampun yang kurang pandai. i Menumbuhkan minat dan motivasi belajar. j Dengan video penampilan siswa dapat segera dilihat kembali untuk dievaluasi. Namun selain kelebihan-kelebihan di atas, karakteristik video tidak lepas dari kelemahannya, yakni media ini terlalu menekankan 21 Ibid, h.10. pentingnya materi ketimbang proses pengembangan materi tersebut. Dilihat dari ketersediaannya, masih sedikit video dipasarkan yang sesuai tujuan pembelajaran di sekolah. Di sisi lain, produksi video sendiri membutuhkan waktu dan biaya yang cukup banyak. 2. Langkah-langkah pemanfaatan video Pemanfaatan video dalam proses pembelajaran hendaknya memperhatikan hal-hal tersebut: a. Program video harus dipilih agar sesuai dengan tujuan pembelajaran. Hubungan program video dengan tujuan pembelajaran. b. Pemakaian video untuk tujuan kognitif dapat digunakan untuk kognitif dapat digunakan untuk hal-hal yang menyangkut kemampuan memberikan rangsangan berupa gerak yang serasi. Umpamanya, pengamatan terhadap kecepatan relatif suatu objek atau benda dan benda. Mengajarkan pengenalan makna sebuah konsep, seperti konsep jujur, sabar, demokrasi, dan lain-lain. Di samping itu untuk mengajarkan aturan dan prinsip, seperti atauran dan prinsip zakat, waris, dan lain-lain. c. Pemakaian video untuk tujuan psikomotor dapat digunakan untuk memperlihatkan contoh keterampilan gerak, seperti gerakan shalat, adab makna bersama, cara pengurusan mayat, dan lain-lain. Melalui media ini, siswa dapat langsung mendapat umpan balik secara visual terhadap kemampuan mereka mencoba keterampilan yang menyangkut gerakan tadi.

Dokumen yang terkait

Efektivitas penggunaan media audio visual dalam pembelajaran menyimak drama di kelas VIII SMP Al-Hasra Tahun pelajaran 2013-2014

2 20 195

Pengaruh penggunaan media gambar terhadap keterampilan menulis puisi pada siswa kelas V di SDIT Az-Zahra Pondok Petir Sawangan Depok Tahun pelajaran 2013/2014

1 10 132

Peningkatan motivasi belajar siswa kelas X melalui media audio visual pada mata pelajaran PAI di SMK Karya Ekopin

0 5 96

Pengaruh penggunaan media audio visual Terhadap peningkatan keterampilan menulis puisi siswa kelas IX MTS Jabal Nur Cipondoh Tangerang Tahun pelajaran 2014/2015

3 14 115

Penggunaan media audio visual dalam meningkatkan hasil belajar siswa kelas VII pada mata pelajaran fikih di MTS Fatahillah Buncit Jakarta Selatan

3 20 116

Peningkatan keterampilan menulis puisi melalui media lagu Ada Band Surga Cinta pada siswa kelas VIII MTS Nur Asy-Syafi’iyah (YASPINA) Ciputat, Tangerang.

0 7 147

Peningkatan keterampilan menulis puisi melalui media lagu Ada Band "Surga Cinta" pada siswa kelas VIII MTs Nur Asy-Syafi'iyah (Yaspina) Ciputat, Tangerang

2 14 147

Peningkatan kemampuan menulis teks berita dengan menggunakan media audio visual siswa kelas VIII semester II SMPN 2 Tangerang Selatan Tahun pelajaran 2013/2014

3 35 174

Peningkatan motivasi belajar siswa melalui media audio visual pada mata pelajaran PKN siswa kelas II MI Al-Husna Ciledug Tahun pelajaran 2013/2014

3 12 126

Peningkatan keterampilan menulis puisi melalui media lagu Ada Band “Surga Cinta” pada siswa kelas VIII MTs Nur Asy-Syafi’iyah (Yaspina) Ciputat, Tangerang

1 10 147