7
Kegiatan Pembelajaran 1
A.  Tujuan
  Guru Pembelajar  dapat menentukan karakteristik bilangan dan hasil operasi bilangan dalam sistem bilangan
  Guru  Pembelajar  dapat  menentukan  hubungan  di  antara  bilangan  pada berbagai sistem bilangan dan teori bilangan
B.  Indikator Pencapaian Kompetensi
  Guru Pembelajar dapat menganalisis karakteristik suatu jenis bilangan   Guru Pembelajar dapat menganalisis dan menggunakan hubungan berbagai
jenis  bilangan  dalam  menyelesaikan  soal-soal  dan  permasalahan  konteks sehari-hari
C.  Uraian Materi
Sistem Bilangan 1.  Bilangan Asli
Himpunan bilangan yang paling awal digunakan manusia adalah himpunan bilangan yang  digunakan  untuk  mencacah  to  count  banyak  objek.  Misal  untuk  mencacah
banyak  ternak,  banyak  rumah,  dan  sebagainya.  Himpunan  bilangan  ini  disebut himpunan  bilangan  asli  natural  numbers.  Notasi  atau  lambang  untuk  himpunan
bilangan  asli  adalah ℕ  internasional  atau    Indonesia.  Pada  modul  ini  akan
digunakan notasi ℕ sehingga ditulis
ℕ = { , , , , , 6, , , , , , , … }
Sifat tertutup
Apabila  kita  menjumlahkan  atau  mengalikan  dua  bilangan  asli,  kita  mengetahui bahwa hasil operasinya juga merupakan bilangan asli. Hal ini sesuai dengan satu sifat
operasi pada bilangan asli, yaitu sifat tertutup closure property.
8
Sifat tertutup operasi penjumlahan pada ℕ
Misalkan ℕ  adalah  himpunan bilangan asli,    dan    adalah sebarang  bilangan asli
maka  berlaku +   merupakan  bilangan  asli.  Fakta  ini  dapat  dikatakan  bahwa  ℕ
tertutup terhadap operasi penjumlahan closed for addition. Contoh :
Apakah  himpunan = { , , , , , 6, , , , }  tertutup  terhadap  operasi
penjumlahan? Solusi:
Himpunan   tidak tertutup terhadap operasi penjumlahan karena  terdapat bilangan 5, 7
 K dan   + =   dengan .
Definisi perkalian
Perkalian  multiplication  dinyatakan  sebagai  penjumlahan  berulang.  Untuk ≠ ,
perkalian dinyatakan sebagai berikut: × = + + +
⏟
k
Jika = , maka  × = .
Sifat tertutup operasi perkalian pada ℕ
Misalkan ℕ  adalah  himpunan bilangan asli,    dan    adalah sebarang  bilangan asli
maka juga merupakan bilangan asli. Fakta ini dapat dikatakan bahwa
ℕ tertutup terhadap operasi perkalian closed for multiplication.
Contoh : Apakah himpunan
= { , } tertutup terhadap operasi perkalian? Solusi:
Himpunan   tertutup terhadap operasi perkalian karena seluruh hasil perkalian yang mungkin terjadi berada di dalam  .
× = × =
× = × =
Modul Pelatihan Matematika SMA
9
Sifat komutatif dan asosiatif
Untuk sebarang bilangan asli , , dan   berlaku
  Sifat komutatif   Pada penjumlahan:  + = +
  Pada perkalian:  =   Sifat asosiatif
  Pada penjumlahan:  + + = + +   Pada perkalian:
= Sifat  komutatif  dapat  kita  gunakan  untuk  menyusun  urutan  bilangan  yang  akan
dioperasikan. Sedangkan sifat asosiatif dapat kita gunakan untuk mengelompokkan bilangan-bilangan yang akan dioperasikan.
Apakah sifat komutatif juga berlaku untuk operasi pengurangan dan pembagian dua bilangan asli? Jelaskan jawaban Anda.
Sifat distributif
Misalkan , , dan   adalah sebarang bilangan asli, maka berlaku
+ =
+ Pada  himpunan  bilangan  asli
ℕ berlaku  sifat  distributif  penjumlahan  terhadap perkalian, coba Anda jelaskan.
Definisi pengurangan
Operasi pengurangan didefinisikan dalam bentuk penjumlahan sebagai berikut: − = � b�rar�i  = + �
Himpunan ℕ tidak tertutup terhadap operasi pengurangan, cukup ditunjukkan satu
contoh penyangkal, sebagai berikut. Dipilih 2, 3
 ℕ dan  dibuktikan   − ≠ − Menurut definisi pengurangan,
− = , karena  = + . Tetapi  −  ℕ karena
menurut definisi pengurangan, = + � dan tidak terdapat x  ℕ sehingga 2=3+x.
Jadi, himpunan ℕ tidak bersifat komutatif terhadap operasi pengurangan.