Kelayakan Produk oleh Ahli Media Kelayakan Produk oleh Ahli Materi Kelayakan Produk oleh Ahli Bahasa

3.7 Analisis Data Penelitian

3.7.1 Kelayakan Media DST Berbasis PBL

Data tentang instrumen penilaian kelayakan media DST berbasis PBL oleh validator dianalisis dengan cara sebagai berikut :

1. Kelayakan Produk oleh Ahli Media

1.1 Menghitung skor keseluruhan 1.2 Penentuan kriteria validasi ahli media ditentukan dengan cara berikut : 1 Menentukan skor maksimal Skor maksimal = skor tertinggi x jumlah aspek Skor maksimal = 4 x 15 = 60 2 Menentukan skor minimal Skor minimal = skor terendah x jumlah aspek Skor minimal = 1 x 15 = 15 3 Menentukan range, yaitu 60 – 15 = 45 4 Menentukan kelas interval, yaitu 4 sangat layak, layak, cukup, tidak layak 5 Menentukan panjang interval, yaitu range : kelas interval = 45 : 4 = 11,25 dibulatkan menjadi 11 Sehingga kriteria kelayakan produk oleh ahli media dapat dilihat pada Tabel 3.7. Tabel 3.7 Kriteria Kelayakan Produk Hasil Validasi oleh Ahli Media Interval Skor Kriteria 50 ≤ skor ≤ 60 39 ≤ skor ≤ 49 28 ≤ skor ≤ 38 skor ≤ 27 Sangat Layak Layak Cukup Tidak Layak Mardapi, 2007 Kriteria kelayakan produk hasil validasi ahli media dikatakan layak digunakan jika skor keseluruhan yang diperoleh ≥ 39.

2. Kelayakan Produk oleh Ahli Materi

2.1 Menghitung skor keseluruhan 2.2 Penentuan kriteria validasi ahli materi ditentukan dengan cara berikut : 1 Menentukan skor maksimal Skor maksimal = skor tertinggi x jumlah aspek Skor maksimal = 4 x 13 = 52 2 Menentukan skor minimal Skor minimal = skor terendah x jumlah aspek Skor minimal = 1 x 13 = 13 3 Menentukan range, yaitu 52 – 13 = 39 4 Menentukan kelas interval, yaitu 4 sangat layak, layak, cukup, tidak layak 5 Menentukan panjang interval, yaitu range : kelas interval = 39 : 4 = 9,75 dibulatkan menjadi 10 Sehingga kriteria kelayakan produk oleh ahli materi dapat dilihat pada Tabel 3.8. Tabel 3.8 Kriteria Kelayakan Produk Hasil Validasi oleh Ahli Materi Interval Skor Kriteria 43 ≤ skor ≤ 52 33 ≤ skor ≤ 42 23 ≤ skor ≤ 32 skor ≤ 22 Sangat Layak Layak Cukup Tidak Layak Mardapi, 2007 Kriteria kelayakan produk hasil validasi ahli materi dikatakan layak digunakan jika skor keseluruhan yang dipero leh ≥ 33.

3. Kelayakan Produk oleh Ahli Bahasa

3.1 Menghitung skor keseluruhan 3.2 Penentuan kriteria validasi ahli bahasa ditentukan dengan cara berikut : 1 Menentukan skor maksimal Skor maksimal = skor tertinggi x jumlah aspek Skor maksimal = 4 x 10 = 40 2 Menentukan skor minimal Skor minimal = skor terendah x jumlah aspek Skor minimal = 1 x 10 = 10 3 Menentukan range, yaitu 40 – 10 = 30 4 Menentukan kelas interval, yaitu 4 sangat layak, layak, cukup, tidak layak 5 Menentukan panjang interval, yaitu range : kelas interval = 30 : 4 = 7,5 dibulatkan menjadi 7 Sehingga kriteria kelayakan produk oleh ahli bahasa dapat dilihat pada Tabel 3.9. Tabel 3.9 Kriteria Kelayakan Produk Hasil Validasi oleh Ahli Bahasa Interval Skor Kriteria 34 ≤ skor ≤ 40 27 ≤ skor ≤ 33 20 ≤ skor ≤ 26 skor ≤ 19 Sangat Layak Layak Cukup Tidak Layak Mardapi, 2007 Kriteria kelayakan produk hasil validasi ahli bahasa dikatakan layak digunakan jika skor keseluruhan yang dipero leh ≥ 27.

3.7.2 Hasil Angket Respon Siswa dan Guru

Dokumen yang terkait

Pengaruh model PBL (Problem Based Learning) terhadap pemahaman konsep siswa pada materi kesetimbangan kimia

9 55 255

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING DENGAN RECIPROCAL TEACHING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMPREDIKSI DAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA

0 9 108

LKS BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN PETA KONSEP UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA

1 29 135

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENGEMBANGKAN AKTIVITAS BERKARAKTER DAN MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA KELAS XI

0 6 197

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING BERBASIS KONSTRUKTIVISME UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA KELAS VII

1 8 205

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES DAN PEMAHAMAN Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Dan Pemahaman Konsep Matematika (PTK Pada Siswa Kel

0 2 16

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES DAN PEMAHAMAN Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Dan Pemahaman Konsep Matematika (PTK Pada Siswa Kela

0 1 13

PENGEMBANGAN MODUL BERBASIS POTENSI LOKAL DIPADU PENERAPAN PROBLEM BASED LEARNING PADA MATERI EKOSISTEM UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP DAN SIKAP PEDULI LINGKUNGAN SISWA SMA KELAS X.

0 1 19

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN FISIKA BERBASIS VIDEO UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA SMA.

0 0 2

PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA MATERI TURUNAN DENGAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING BERBASIS CERTAINLY OF RESPONSE INDEX UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP - Repository Universitas Muhammadiyah Semarang

0 0 7