Program Pembangunan dan Pelayanan Kepegawaian

4. Meningkatkan pengelolaan aset daerah sebagai sarana pendukung pelaksanaan Otonomi Daerah. 5. Meningkatkan kualitas SDM Sumber Daya Manusia dengan cara mengikutsertakan pegawai dalam mengikuti bimbingan teknis yang berhubungan dengan pajak daerah,Penatausahaan pengelolaan keuangan dan aset daerah. 6. Penempatan aparatur sesuai pengalaman pendidikan dan jenjang karir. 7. Pemberian penghargaan insentip bagi aparatur untuk menunjang kreatifitas dan peningkatan kinerja. 8. Mengevaluasi kinerja terhadap target dan realisasi. 9. Mengantisipasi adanya peraturan ataupun perundang-undangan yang menyangkut pajak dan retribusi, seperti halnya mengenai rencana pengalihan PBB ke pemerintah daerah tahun 2014 ataupun penagihan BPHTB tahun 2011 atau yang lainnya. 10. Meningkatkan sarana dan prasarana. 11. Meningkatkan pelayanan yang prima yang didukung oleh profesionalisme aparat petugas.

D. Kepegawaian

Jumlah SDM untuk mendukung pelaksana tugas pokok dan fungsi Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kota Pematangsiantar adalah sebanyak 144 orang. a. Jumlah Pegawai sebagai berikut : - Jumlah PNS keseluruhan : 96 Orang - Jumlah Tenaga Harian Lepas : 48 Orang Jumlah : 144 Orang b. Kualifikasi Pendidikan : PNS : - Magister S-2 : 2 Orang - Sarjana S-1 : 35 Orang - Sarjana Muda : 7 Orang - SLTA : 50 Orang - SLTP : 1 Orang - SD : 1 Orang c. PangkatGolongan: - Golongan IV : 3 Orang - Golongan III : 48 Orang - Golongan II : 44 Orang - Golongan I : 1 Orang d. Pengisian Jabatan sesuai Struktur Organisasi : - Eselon II : 1 Orang - Eselon III : 5 Orang - Eselon IV : 17 Orang PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

BAB V ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Ringkas Pelaksanaan Penelitian

1. Pengujian Instrumen a. Uji Validitas Validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat- tingkat ketepatan antar data yang sesungguhnya terjadi pada obyek penelitian dengan data yang dapat dilaporkan oleh peneliti. Pengujian ini menggunakan rumus Product Moment dari Pearson dan menggunakan program komputer SPSS. Dari hasil perhitungan uji validitas masing-masing item diperoleh hasil sebagai berikut: Tabel V.1 Hasil Uji Validitas Variabel Pertanyaan r hitung r tabel Keterangan Lingkungan Kerja Fisik 1 0,769 0,296 Valid 2 0,834 0,296 Valid 3 0,653 0,296 Valid 4 0,707 0,296 Valid 5 0,721 0,296 Valid 6 0,635 0,296 Valid 7 0,642 0,296 Valid Lingkungan Kerja Non Fisik 1 0,588 0,296 Valid 2 0,456 0,296 Valid 3 0,608 0,296 Valid 4 0,628 0,296 Valid 5 0,703 0,296 Valid 6 0,702 0,296 Valid Semangat Kerja 1 0,642 0,296 Valid 2 0,680 0,296 Valid 3 0,689 0,296 Valid 4 0,654 0,296 Valid 5 0,774 0,296 Valid 6 0,699 0,296 Valid b. Uji Reliabilitas Perhitungan reliabilitas dilakukan terhadap butir pertanyaan atau pernyataan yang sudah valid. Variabel akan dinyatakan reliabel apabila memiliki Cronbach Alpha sama dengan atau lebih besar dari 0,60.Pengujian ini dilakukan dengan program komputer SPSS. Hasilanya adalah sebagai berikut: Tabel V.2 Hasil Uji Reliabilitas Variabel Nilai Cronbach Alpha Keterangan Lingkungan Kerja Fisik 0,829 Reliabel Lingkungan Kerja Non Fisik 0,661 Reliabel Semangat Kerja 0,772 Reliabel Dari hasil uji reliabilitas pada tabel di atas, semua butir pertanyaan dalam variabel adalah reliabel. Karena nilai Cronbach Alpha lebih besar dari 0,60. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

PENGARUH STRES KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA BAGIAN DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH (DPPKAD) PEMERINTAH KOTA SUKABUMI.

2 16 61

PENGARUH KEPEMIMPINAN TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI DI DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH (DPPKAD) KABUPATEN SUMEDANG.

0 0 59

Hubungan antara lingkungan kerja, kesejahteraan pegawai dan semangat kerja terhadap prestasi kerja pegawai.

0 0 122

Pengaruh Motivasi, Pelatihan dan Stres Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Kota Surakarta.

0 0 16

PENGARUH KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, INSENTIF, LINGKUNGAN KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH KOTA SEMARANG - UDiNus Repository

0 0 51

PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET KABUPATEN BARITO TIMUR

0 1 12

PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP MOTIVASI PEGAWAI DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN PRIMA PADA DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN, DAN ASET DAERAH KABUPATEN SOPPENG

0 0 7

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, LINGKUNGAN KERJA DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN MEDIASI KEPUASAN KERJA DI DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH KABUPATEN PATI

0 1 16

ANALISIS PENEMPATAN KERJA DALAM MENINGKATKAN KINERJA PEGAWAI PADA DINAS PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH KOTA BANDUNG Djuariah ABSTRAK - ANALISIS PENEMPATAN KERJA DALAM MENINGKATKAN KINERJA PEGAWAI PADA DINAS PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH KOTA

0 0 13

HUBUNGAN ANTARA LINGKUNGAN KERJA, KESEJAHTERAAN PEGAWAI DAN SEMANGAT KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI

0 0 120