Teknik Analisis Data untuk Menganalisis Performansi Guru

80 performansi guru, minat belajar siswa dan aktivitas belajar siswa. Berikut ini akan dipaparkan rumus yang digunakan untuk menganalisis performansi guru, minat belajar siswa dan aktivitas belajar siswa.

3.6.2.1 Teknik Analisis Data untuk Menganalisis Performansi Guru

Pengamatan terhadap performansi guru menggunakan APKG dan lembar pengamatan model. Skor perolehan pada tiap aspek yang diamati pada masing- masing lembar APKG 1, 2 dan 3 tergantung pada jumlah deskriptor yang tampak. Satu deskriptor yang tampak mendapat skor 1, sehingga skor maksimal tiap aspek yaitu 4. Skor perolehan minimal dari APKG 1 yaitu 23, dan skor perolehan minimal dari APKG 2 dan APKG 3 yaitu 29. Sebelum dapat menentukan nilai akhir, skor perolehan dari APKG 1, 2 dan 3 ditransfer ke nilai atau dilakukan konversi skor menurut tabel berikut: Tabel 3.1 Konversi Skor dan Nilai APKG 1 SKOR NILAI SKOR NILAI 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 3,125 6,25 9,375 12,5 15,625 18,75 21, 875 25 28,125 31,25 34,375 37,5 40,625 43,75 46,875 50 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 53,125 56,25 59,375 62,5 65,625 68,75 71,875 75 78,125 81,25 84,375 87,5 90,625 93,75 96,875 100 81 Tabel 3.2 Konversi Skor dan Nilai APKG 2 dan APKG 3 SKOR NILAI SKOR NILAI 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 2,5 5 7,5 10 12,5 15 17,5 20 22,5 25 27,5 30 32,5 35 37,5 40 42,5 45 47,5 50 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 52,5 55 57,5 60 62,5 65 67,5 70 72,5 75 77,5 80 82,5 85 87,5 90 92,5 95 97,5 100 Setelah dikonversi ke nilai, kemudian dianalisis menggunakan rumus berikut: Nilai akhir NA = Keterangan: N1 = nilai APKG 1 N2 = nilai APKG 2 N3 = nilai APKG 3 Selain APKG, performansi guru juga diamati menggunakan lembar pengamatan model. Seperti halnya APKG, skor perolehan pada tiap aspek yang 82 diamati pada lembar pengamatan model tergantung pada jumlah deskriptor yang tampak. Satu deskriptor yang tampak mendapat skor 1, sehingga skor maksimal tiap aspek yaitu 4. Sebelum dapat menentukan nilai akhir, skor perolehan lembar pengamatan model ditransfer ke nilai atau dilakukan konversi skor menurut tabel berikut: Tabel 3.3 Konversi Skor dan Nilai Pengamatan Model Hasil dari perhitungan melalui APKG dan lembar pengamatan model kemudian disesuaikan dengan kriteria keberhasilan performansi guru berikut ini. Tabel 3.4 Kriteria Performansi Guru Nilai Huruf Kriteria 86-100 81-85 71-80 66-70 61-65 56-60 50-55 50 A AB B BC C CD D E Istimewa Sangat Baik Baik Cukup Baik Cukup Kurang Kurang Sekali Buruk Pedoman Akademik Unnes 2009: 49 SKOR NILAI SKOR NILAI SKOR NILAI SKOR NILAI 1 2 3 4 5 5 10 15 20 25 6 7 8 9 10 30

35 40

45 50 11 12 13 14 15 55 60 65 70 75 16 17 18 19 20 80 85 90 95 100 83

3.6.2.2 Teknik Analisis Data untuk Menilai Minat Belajar Siswa