Penggunaan Kartu Posinega Pra-eksperimen

40 yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya. Variabel penelitian ini terdiri dari dua jenis, yaitu variabel bebas independent dan variabel terikat dependent. Variabel bebas adalah variabel yang mempengaruhi atau yang menjadi sebab terjadinya perubahan atau timbulnya variabel terikat, sedangkan variabel terikat adalah variabel yang dipengaruhi atau yang menjadi akibat karena adanya variabel bebas. Berdasarkan pendapat di atas, maka dalam penelitian ini terdapat dua variabel, yaitu: 1. Variabel bebas independent adalah penggunaan alat peraga kartu posinega 2. Variabel terikat dependent adalah hasil belajar matematika materi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat siswa kelas IV SD Negeri Sinduadi 1.

E. Definisi Operasional

1. Penggunaan Kartu Posinega

Kartu posinega adalah alat peraga dalam matematika yang terdiri dari dua set kartu dengan dua warna atau bentuk yang berbeda. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan kartu posinega yang sama-sama berbentuk bintang yang berwarna biru dan merah. Kartu bintang berwarna biru meragakan bilangan bulat positif, sedangkan kartu bintang berwarna merah meragakan bilangan bulat negatif. 41 Gambar 8. Kartu Posinega Jadi, yang dimaksud dengan penggunaan kartu posinega adalah penggunaan kartu bintang berwarna biru yang meragakan bilangan bulat positif dan kartu bintang berwarna merah yang meragakan bilangan bulat negatif untuk menjelaskan materi penjumlahan dan pengurangan pada bilangan bulat. 2. Hasil Belajar Matematika Materi Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Bulat Hasil belajar matematika materi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat adalah nilai atau skor yang diperoleh peserta didik melalui tes kognitif berupa soal C2 sampai C3 tentang penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat dengan range 0 – 100 setelah mengikuti pembelajaran penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat. F. Prosedur Penelitian Setiap penelitian memiliki prosedur penelitian tersendiri yang sesuai dengan jenis penelitiannya. Jenis penelitian ini merupakan penelitian eksperimen. Menurut Arikunto 2010: 209, strategi atau langkah-langkah penelitian eksperimen, yaitu mengadakan studi literatur, mengadakan identifikasi dan merumuskan masalah, merumuskan batasan masalah dan dukungan teori, menyusun rencana eksperimen, melaksanakan eksperimen, mengumpulkan data, dan mengolah data. + - 42 Berdasarkan langkah-langkah tersebut, maka disusun langkah-langkah penelitian sebagai berikut.

1. Pra-eksperimen

a. Peneliti melakukan survei ke tempat penelitian b. Peneliti melakukan studi literatur terkait variabel-variabel penelitian c. Peneliti menentukan metode penelitian, desain penelitian, dan teknik pengumpulan data d. Peneliti membuat instrumen penelitian e. Peneliti menyusun RPP dan LKS yang digunakan untuk penelitian f. Peneliti mengonsultasikan instrumen penelitian kepada ahli g. Peneliti melaksanakan uji coba instrumen penelitian kepada responden dan menetapkan instrumen penelitian yang tepat

2. Eksperimen

Dokumen yang terkait

Upaya Meningkatkan Pemahaman Siswa Pada Operasi Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Negatif Melalui Metode Demonstrasi Dengan Menggunakan Alat Peraga (Penelitian Tindakan Kelas Di Kelas Iv Mi Sirojul Athfal Bekasi)

2 56 145

UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA MATERI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT MENGGUNAKAN MODEL TEAM ASSISTIED INDIVIDUALIZATION Upaya Meningkatkan Keaktifan Belajar Matematika Materi Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Me

0 1 14

UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA MATERI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT MENGGUNAKAN MODEL TEAM ASSISTIED INDIVIDUALIZATION Upaya Meningkatkan Keaktifan Belajar Matematika Materi Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Me

0 3 14

PENGGUNAAN TEKNIK JUMPING FROG UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PENJUMLAHAN DAN Penggunaan Teknik Jumping Frog Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Bagi Siswa Kelas Ii Sd Negeri 01 Gondangmani

0 0 13

PENGGUNAAN MEDIA GARIS BILANGAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA TENTANG PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT.

0 3 31

Efektivitas penggunaan alat peraga kartu bilangan pada materi operasi hitung penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat ditinjau dari hasil belajar siswa kelas VII B SMP N 5 Sleman.

0 0 166

Pengaruh Alat Peraga Kartu Dua Warna Terhadap Hasil Belajar Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Kelas IV SD Negeri Kaponan Pakis Magelang.

0 0 150

PENGGUNAAN MEDIA KARTU BILANGAN POSITIF NEGATIF SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATERI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT SISWA KELAS IV SD NEGERI DELEGAN II PRAMBANAN.

0 0 176

PEMBELAJARAN PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT DI SD

0 0 87

PENINGKATAN RASA INGIN TAHU DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MATERI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT MELALUI METODE PEMBELAJARAN DISCOVERY KELAS IV SD NEGERI 1 SANGGREMAN

0 0 12