Pembahasan Mean Hasil Belajar Matematika pada Materi Penjumlahan Pembahasan Hasil Uji Gain Pretest-Posttest Kelompok Eksperimen-

74 10 20 30 40 50 60 70 80 90 Eksperimen Kontrol Gambar 18. Diagram Batang Hasil Observasi Aktivitas Siswa Kelompok Eksperimen dan Kontrol Berdasarkan diagram batang di atas, disimpulkan bahwa kelompok eksperimen memperoleh hasil presentase sebesar 89 dan kelompok kontrol memperoleh presentase sebesar 61.

E. Pembahasan Hasil Penelitian

1. Pembahasan Mean Hasil Belajar Matematika pada Materi Penjumlahan

dan Pengurangan Bilangan Bulat Berdasarkan hasil analisis yang telah dilaksanakan, maka data yang diperoleh pada mean hasil belajar Matematika materi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat adalah sebagai berikut. a. Nilai mean rata-rata pretest antara kelompok eksperimen dan kontrol diperoleh 61,11 59,85. Maka, dapat disimpulkan bahwa hampir tidak ada beda antara kedua kelompok tersebut, karena perbedaan yang kecil. Hal tersebut dapat diartikan bahwa nilai awal atau pretest antara kelompok eksperimen dan kontrol hampir sama. 75 b. Nilai mean rata-rata posttest antara kelompok eksperimen dan kontrol diperoleh 80,74 68,82. Dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan nilai akhir antara kedua kelompok tersebut, dimana nilai akhir pada kelompok eksperimen yang menggunakan kartu posinega dalam pembelajaran matematika materi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat lebih tinggi dibandingkan nilai akhir kelompok kontrol. Maka, ada pengaruh penggunaan kartu posinega terhadap hasil belajar matematika materi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat siswa kelas IV SD Negeri Sinduadi 1.

2. Pembahasan Hasil Uji Gain Pretest-Posttest Kelompok Eksperimen-

Kontrol Hasil uji gain menunjukkan bahwa mean pada kelompok eksperimen dan kelompok kontrol sebesar 19,63 8,97, maka dapat diartikan bahwa kelompok eksperimen memiliki perubahan yang lebih tinggi dibanding kelompok kontrol. Berdasarkan hasil hitung mean dan uji gain, didapatkan bahwa nilai akhir pada kelompok eksperimen yang menggunakan kartu posinega dalam pembelajaran matematika materi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat lebih tinggi dibandingkan nilai akhir kelompok kontrol. Hal tersebut dikarenakan kartu posinega menurut teori belajar Piaget berada pada tahap semi konkret, sedangkan garis bilangan berada pada tahap semi abstrak. Teori belajar Piaget pada tahap semi konkret menggunakan gambaran dari objek yang dimaksud, sedangkan pada tahap semi abstrak menggunakan tanda untuk dapat berpikir abstrak Pitajeng, 2006: 28. Jadi, kartu posinega lebih memudahkan siswa dalam mengenal konsep penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat yang abstrak bagi 76 siswa. Hal tersebut juga didukung oleh pendapat Ruseffendi 1992: 139-140 yang mengatakan bahwa alat peraga membantu siswa mewujudkan konsep abstrak menjadi konsep konkret, sehingga siswa akan lebih mudah memahami materi. Dengan demikian maka, ada pengaruh penggunaan kartu posinega terhadap hasil belajar matematika materi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat siswa kelas IV SD Negeri Sinduadi 1.

3. Pembahasan Hasil Observasi Pembelajaran Matematika Kelompok

Dokumen yang terkait

Upaya Meningkatkan Pemahaman Siswa Pada Operasi Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Negatif Melalui Metode Demonstrasi Dengan Menggunakan Alat Peraga (Penelitian Tindakan Kelas Di Kelas Iv Mi Sirojul Athfal Bekasi)

2 56 145

UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA MATERI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT MENGGUNAKAN MODEL TEAM ASSISTIED INDIVIDUALIZATION Upaya Meningkatkan Keaktifan Belajar Matematika Materi Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Me

0 1 14

UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA MATERI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT MENGGUNAKAN MODEL TEAM ASSISTIED INDIVIDUALIZATION Upaya Meningkatkan Keaktifan Belajar Matematika Materi Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Me

0 3 14

PENGGUNAAN TEKNIK JUMPING FROG UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PENJUMLAHAN DAN Penggunaan Teknik Jumping Frog Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Bagi Siswa Kelas Ii Sd Negeri 01 Gondangmani

0 0 13

PENGGUNAAN MEDIA GARIS BILANGAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA TENTANG PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT.

0 3 31

Efektivitas penggunaan alat peraga kartu bilangan pada materi operasi hitung penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat ditinjau dari hasil belajar siswa kelas VII B SMP N 5 Sleman.

0 0 166

Pengaruh Alat Peraga Kartu Dua Warna Terhadap Hasil Belajar Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Kelas IV SD Negeri Kaponan Pakis Magelang.

0 0 150

PENGGUNAAN MEDIA KARTU BILANGAN POSITIF NEGATIF SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATERI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT SISWA KELAS IV SD NEGERI DELEGAN II PRAMBANAN.

0 0 176

PEMBELAJARAN PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT DI SD

0 0 87

PENINGKATAN RASA INGIN TAHU DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MATERI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT MELALUI METODE PEMBELAJARAN DISCOVERY KELAS IV SD NEGERI 1 SANGGREMAN

0 0 12