Jenis-Jenis Sup dan Soto

JOB. SHEET PRAKTIKUM PENGOLAHAN DAN PENYAJIAN MAKANAN INDONESIA No. : Revisi : 00 Tgl. : Hal. 4 dari 10 Semester I Pengetahuan Bahan Makanan Olahan Karkas Daging Sapi 4x 45 menit

D. Bahan 1. Iga Bakar Madu

Bahan : Iga sapi Bumbu halus : Bawang merah Bawang putih Bawang merah Merica Garam Pala Gula jawa Daun salam Gula putih Air minyak Bumbu bakar : Mentega cair Kecap manis Madu Minyak wijen Pelengkap : Jeruk nipis Tomat Timun Nasi Sambal

2. Bestik Daging Sapi Bahan-bahanbumbu-bumbu:

350 gram daging sapi 12 buah bawang bombay, dipotong- potong 3 siung bawang putih 2 sendok makan saus tomat 3 sendok makan kecap manis 1 14 sendok teh pala bubuk 14 sendok teh merica bubuk 12 sendok teh garam 300 ml air 2 sendok makan margarin untuk menumis Bahan Pelengkap: 1.000 gram nasi 14 lembar selada 3 buah tomat merah, diiris bulat

3. Sirloin Steak Bahan

 4 potong sirloin sapi 200gr  1 sdt Lada hitam  1sdt Garam  2 sdt margarine Saus Lada Hitam  150 ml kaldu sapi  1sdm margarine  1 sdt garam  2 sdm saus BBQ  1 sdm saus tomat JOB. SHEET PRAKTIKUM PENGOLAHAN DAN PENYAJIAN MAKANAN INDONESIA No. : Revisi : 00 Tgl. : Hal. 5 dari 10 Semester I Pengetahuan Bahan Makanan Olahan Karkas Daging Sapi 4x 45 menit Pelengkap  100 gr brokoli rebus  100 gr wortel potong korek api rebus  French fries goreng  12 sdt gula pasir  1 buah Bawang Bombay cincang  2 sdt tepung terigu  1 sdt lada hitam  1 sdt pala bubuk

E. Alat Masak dan Alat Hidang

Cutting Board adalah alat yang digunakan sebagai alas dalam memotong bahan- bahan makanan biasanya terbuat dari kayu ataupun palstik. Pisau yaitu peralatan memasak yang digunakan untuk memasak disebut juga dengan pisau dapur. Dinner plate yaitu alat yang digu nakan untuk tempat menghidangkan makanan. Panci ini berguna untuk alat merebus sayuran. Ulekan yaitu alat untuk menghaluskan bumbu da bahn lainnya.

F. Petunjuk K3

a. Menggunakan perlengkapan praktikum: baju kerja, kerpus sanggul cepol, celemek, dan serbet 2 buah b. Menggunakan sepatu berhak pendek dan tidak licin c. Tidak menggunakan perhiasan d. Tidak mengaktifkan handphone selama praktikum berlangsung e. Menggunakan alat sesuai dengan SOP f. Memperhatikan lingkungan kerja JOB. SHEET PRAKTIKUM PENGOLAHAN DAN PENYAJIAN MAKANAN INDONESIA No. : Revisi : 00 Tgl. : Hal. 6 dari 10 Semester I Pengetahuan Bahan Makanan Olahan Karkas Daging Sapi 4x 45 menit

G. Persiapan Kerja No

Langah Kerja Waktu 1. Persiapan alat 2. Persiapan bahan 3. Memotong sayuran 4. Membuat bumbu 5. Pleting 6. Penilaian 7. Berkemas Total Waktu

H. Kriteria 1. Iga Bakar Madu

Rasa Gurih dan manis Warna kecoklatan Tekstur Empuk Aroma Khas iga bakar Penampilan Menarik

2. Bestik Daging Sapi

Rasa Gurih Warna Kecoklatan Tekstur Empuk Aroma Khas rempah Penampilan Menarik

3. Sirloin Steak

Rasa Gurih Warna Kecoklatan Tekstur Empuk Aroma Black peper Penampilan Menarik selera JOB. SHEET PRAKTIKUM PENGOLAHAN DAN PENYAJIAN MAKANAN INDONESIA No. : Revisi : 00 Tgl. : Hal. 7 dari 10 Semester I Pengetahuan Bahan Makanan Olahan Karkas Daging Sapi 4x 45 menit

I. Bahan Diskusi

1. Teknik pemilihan bahan yang baik. 2. Teknik pengolahan dan penyajian

J. Penilaian Hasil Belajar

1. Teknik metode penilaian : Tes untuk kerja 2. Bentuk instrument penilaian : Praktik 3. Instrumen penilaian : LEMBAR PENILAIAN PRAKTIK Kelompok : ……………………………………….. Kelas : ……………………………………….. Standar Kompetensi : ……………………………………….. Kompetensi Dasar : ……………………………………….. Masakan : ……………………………………….. HariTanggal : ……………………………………….. Anggota Kelompok : ……………………………………….. 1. 2. 3. 4. 5. 6. No Aspek yang Dinilai Bobot Nilai 1 2 3 4 5 6 7 1 Persiapan alat dan bahan 10 2 Persiapan pesrta didik 10 3 Proses ketepatan teknik 15 4 Hasil : Rasa 20 Tekstur 15 Penampilan 15 5 Inventaris alat 5 6 Alokasi waktu 5 7 Berkemas 5 Jumlah 100 Hasil Jadi : Hasil Penjualan : Evaluasi : JOB. SHEET PRAKTIKUM PENGOLAHAN DAN PENYAJIAN MAKANAN INDONESIA No. : Revisi : 00 Tgl. : Hal. 8 dari 10 Semester I Pengetahuan Bahan Makanan Olahan Karkas Daging Sapi 4x 45 menit

K. Lampiran Iga Bakar Madu

Bahan : Iga sapi 5 potong Bumbu halus : Bawang merah 4 siung Bawang putih 6 buah Merica ½ sdm Garam sck Pala ¼ sdm Gula jawa 100 gr Daun salam 3 lembar Gula putih ½ sdm Air sck Minyak sck Bumbu bakar : Mentega cair 5 sdm Kecap manis 4 sdm Madu2 sdm Minyak wijen Pelengkap : Jeruk nipis Tomat Timun Nasi Sambal Cara Membuat : 1. Cuci bersih iga dengan air dan perasan jeruk lemon hingga bersih, bilas dan tiriskan 2. Tumis bumbu halus sampai harum, tambahkan air, masukkan iga dan daun salam. Masak hingga iga empuk. 3. Bakar iga, lumuri dengan bumbu bakar. Bolak-balik iga jangan sampai gosong dan hidangkan dengan pelengkapnya. JOB. SHEET PRAKTIKUM PENGOLAHAN DAN PENYAJIAN MAKANAN INDONESIA No. : Revisi : 00 Tgl. : Hal. 9 dari 10 Semester I Pengetahuan Bahan Makanan Olahan Karkas Daging Sapi 4x 45 menit Bestik Daging Sapi Bahan-bahanbumbu-bumbu: 350 gram daging sapi, dipotong lebar 1 cm 12 buah bawang bombay, dipotong-potong 3 siung bawang putih, dicincang halus 2 sendok makan saus tomat 3 sendok makan kecap manis 1 14 sendok teh pala bubuk 14 sendok teh merica bubuk 12 sendok teh garam 300 ml air 2 sendok makan margarin untuk menumis Bahan Pelengkap: 1.000 gram nasi 14 lembar selada 3 buah tomat merah, diiris bulat Cara membuat bistik daging ala jawa: 1. Panaskan margarin, tumis bawang bombay dan bawang putih sampai harum. 2. Tambahkan daging. Aduk hingga berubah warna. Masukkan saus tomat, pala, merica, kecap manis, dan garam. Aduk rata. 3. Tuang air. Masak sampai meresap. 4. Sajikan bistik jawa bersama pelengkap. Untuk 7 porsi