a Menanamkan sikap kejujuran dalam diri peserta didik untuk
diaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari. b
Membiasakan aktifitas 6 S Senyum, Salam, Sapa, Santun, Sabar dan Syukur
2 Kreatif
a Membiasakan sikap positif dalam segala bidang
b Menanamkan sikap kemandirian yang bertanggung jawab
3 IPTEK
a Memiliki rasa ingin tahu yang tinggi dalam perkembangan iptek
b Menanamkan rasa kemandirian yang bertanggung jawab
c. Tujuan Sekolah
1 Mendorong semangat keunggulan secara itensif
2 Menumbuhkan dan mendorong keunggulan dalam seni dan IPTEK
3 Menumbuhkan penghayatan terhadapnilai-nilai ajaran agama
4 Mendorong lulusan yang berkualitas.
2
4. Kondisi Guru dan Karyawan
SMP Islam Harapan Ibu merupakan salah satu sekolah terfavorit di Jakarta Selatan, dimana setiap guru yang mengajar harus memiliki
persyaratan formal dan memiliki kredibelitas serta kepribadian yang tinggi. Adapun jumlah guru mencapai SMP Islam Harapan Ibu mencapai 16
orang, sedangkan tata usaha berjumlah 2 orang. adapun data-data guru SMP Islam Harapan Ibu adalah sebagai berikut:
Tabel 4.1 Kualifikasi Pendidikan, Status, Jenis Kelamin, dan Jumlah
No Tingkat
Pendidikan Jumlah dan Status Guru
Jumlah GTPNS
GTTGuru Bantu
L P
L P
1. S3S2 -
1 -
- 1
2
Data Dokumentasi SMP Islam Harapan Ibu
2. S1 6
6 -
2 14
3. D-4 -
- -
- -
4. D3Sarmud -
- -
- -
5. D2 -
- -
- -
6. D1 1
- -
- -
7. ≤SMA
Sederajat -
- -
- -
Jumlah 7
7 -
2 16
Tabel 4.2 Keadaan Guru SMP Islam Harapan Ibu
3
No Nama
Pendidikan Terakhir
Mata Pelajaran
1 Dra.Budi Suci Nurani,M.Pd
S2 Bahasa Indonesia
2 Endriarti Mangayusari,S.Tp
S1 IPA Fisika
3 Muhammad Novel,S.Pd
S1 IPS
4 Dra.Tutty Alawiyah
S1 Agama B.Arab
5 Drs. Mukhtar
S1 Agama B.Arab
6 Dra.Nita Ratnawati
S1 Bahasa Indonesia
7 Hilyah,S.pd
S1 Bahasa Inggris
8 Endah Murdiyani,S.si S1
Matematika 9
Nurbama,S.pd S1
Matematika 10 Rachmawati,S.pd
S1 IPA Biologi
11 Mulyadi,S.pd S1
IPS 12 Kartono,M.Pd
S1 PPKn
13 Irawan Budi Santoso S1
Prakarya TIK 14 Lukmanul Hakim,S.Hi
D1 Seni Musik
3
Data Dokumentasi SMP Islam Harapan Ibu
15 Didi Caswadi S1
Penjaskes 16 Khairanis,S.Psi
S1 BK PLKJ
Tabel 4.3 Daftar Tenaga Kependidikan SMP Islam Harapan Ibu
4
No Nama
Jabatan
1. Hasan Basri
Kepala Tata Usaha 2.
Shela Anjar Rani Staf Tata Usaha
3. Tusan
Staf Kebersihan
5. Kondisi Siswa SMP Islam Harapan Ibu
Tabel 4.4 Keadaan siswa SMP Islam Harapan Ibu
Tingkat Rincian
Jumlah Siswa
Kelas VII 7 siswa perempuan
26 siswa laki-laki 33 siswa
Kelas VIII 16 siswa perempuan
32 siswa laki-laki 48 siswa
Kelas IX 18 siswa perempuan
30 siswa laki-laki 48 siswa
Jumlah Siswa 129 siswa
4
Data Dokumentasi SMP Islam Harapan Ibu