Penilaian sikap Penilaian Pengetahuan No

100 Buku Guru kelas XI SMAMASMKMAK c. Guru melakukan evaluasi untuk mengukur ketercapaian tujuan pembelajaran, misalnya: 1 Mengapa Daendels membangun jalan raya dari Anyer sampai Panarukan? 2. Mengapa Raffles memprogramkan land rent? Tugas Kira-kira bagaimana dampaknya pemerintahan Daendels terhadap kehidupan masyarakat di Indonesia. Coba tunjukkan bukti tindakan Daendels yang sampai sekarang masih dapat dirasakan oleh masyarakat? Apa manfaat dari peninggalan Daendels itu?

E. Penilaian

Penilaian dilakukan menggunakan penilaian otentik yang meliputi penilaian sikap, pengetahuan dan keterampilan. Format penilaian sebagai berikut

1. Penilaian sikap

No Nama Sikap Sosial Skor total Jujur Kerja sama Harga diri 1 - 4 1 - 4 1 -4 1 2 3 4 5 dst 101 Sejarah Indonesia Keterangan: Sikap Sosial 1. Sikap Jujur Indikator sikap sosial “jujur” • Tidak bohong, mengemukakan pendapatnya tentang sesuatu sesuai dengan apa yang diyakininya • Mau bercerita tentang kesulitan dan kelemahannya, mau menerima pendapat temannya • Tidak menyontek Tidak meniru pekerjaan temannya dalam mengerjakan tugas tidak plagiarisme • Terus terang, menyatakan dengan sesungguhnya apa yang telah terjadi atau yang dialaminya Rubrik pemberian skor 4 = jika siswa melakukan 4 dari empat kegiatan tersebut 3 = jika siswa melakukan 3 dari empat kegiatan tersebut 2 = jika siswa melakukan 2 dari empat kegiatan tersebut 1 = jika siswa melakukan salah satu dari empat kegiatan tersebut 2. Sikap Kerja Sama Indikator sikap sosial “kerja sama” • Peduli kepada sesama • Saling membantu dalam hal kebaikan • Saling menghargai toleran • Ramah dengan sesama Rubrik pemberian skor 4 = jika siswa melakukan 4 dari empat kegiatan tersebut 3 = jika siswa melakukan 3 dari empat kegiatan tersebut 2 = jika siswa melakukan 2 dari empat kegiatan tersebut 1 = jika siswa melakukan salah satu dari empat kegiatan tersebut 3. Sikap Harga Diri Indikator sikap sosial “harga diri” • Tidak suka dengan dominasi asing • Bersikap sopan untuk menegur bagi mereka yang mengejek 102 Buku Guru kelas XI SMAMASMKMAK • Cinta produk negeri sendiri • Mengharagai dan menjaga karya-karya sekolah dan masyarakat sendiri Rubrik pemberian skor 4 = jika siswa melakukan 4 dari empat kegiatan tersebut 3 = jika siswa melakukan 3 dari empat kegiatan tersebut 2 = jika siswa melakukan 2 dari empat kegiatan tersebut 1 = jika siswa melakukan salah satu dari empat kegiatan tersebut

2. Penilaian Pengetahuan No

Butir Instrumen 1 Jelaskan tugas pokok Daendels sebagai gubernur jenderal di Jawa 2 Jelaskan langkah-langkah Daendels dalam bidang keamanan dan pertahanan Mengapa Daendels membangun jalan raya dari Anyer sampai Panarukan? 3 Jelaskan prinsip-prinsip pemerintahan yang akan akan dijalankan Raffles di Indonesia 4 Bagaimana tindakan Raffles di bidang ekonomi dalam memerintah di Indonesia? 5 Coba lakukan telaah kritis pelajaran apa yang dapat Anda peroleh setelah mempelajari pelaksanaan pemerintahan Daendels dan Raffles di Jawa?

3 Penilaian Keterampilan

Siswa diminta untuk melakukan pengamatan hal-hal yang dulu pernah terkait dengan kebijakan dan tindakan Daendels yang ada atau dekat dengan lingkungannya. Misalnya, pabrik, jenis tanaman, jalan raya dan lain-lain. 103 Sejarah Indonesia No Nama Siswa Relevansi 1-4 Kelengkapan 1-4 Kebahasaan 1-4 Jumlah skor 1 2 3 4 5 dst Nilai = Jumlah skor dibagi 3 Keterangan: a. Kegiatan mengamati dalam hal ini dipahami sebagai cara siswa mengumpulkan informasi faktual dengan memanfaatkan indera penglihatan, pembau, pendengar, pengecap dan peraba. Maka secara keseluruhan yang dinilai adalah HASIL pengamatan berupa informasi bukan CARA mengamati. b. Relevansi, kelengkapan, dan kebahasaan diperlakukan sebagai indikator penilaian kegiatan mengamati. • Relevansi merujuk pada ketepatan atau keterhubungan fakta yang diamati dengan informasi yang dibutuhkan untuk mencapai Kompetensi Dasar. • Kelengkapan dalam arti semakin banyak komponen fakta yang terliput atau semakin sedikit sisa residu fakta yang tertinggal. • Kebahasaan menunjukan bagaimana siswa mendeskripsikan fakta-fakta yang dikumpulkan dalam bahasa tulis yang efektif tata kata atau tata kalimat yang benar dan mudah dipahami. c. Skor terentang antara 1 – 4 1 = kurang 1. = Cukup 3 = Baik 4 = Sangat Baik 104 Buku Guru kelas XI SMAMASMKMAK

4. Penilaian untuk Kegiatan Diskusi Kelompok.