Standar Kompetensi Mengelola Kartu Utang Kompetensi Dasar Mengidentifikasi Data Utang

60 per lembar. Obligasi akan jatuh tempo pada tanggal 1 September 1999. Kupon 13 – 19. 1 Jurnal saat penempatan Kas Rp 206.000.000 Agio Obligasi Rp 6.000.000 Utang Bunga Rp 200.000.000 2 Jurnal saat pembayaran bunga Biaya Bunga Rp 15.000.000 Kas Rp 15.000.000 3 Amortisasi Agio Obligasi Biaya Bunga Rp 600.000 Agio Obligasi Rp 600.000 4 Pelunasan Utang Obligasi Rp 200.000.000 Biaya Bunga Rp 15.600.000 Agio Obligasi Rp 600.000 Kas Rp 216.200.000 2 Utang Hipotik a Pengertian Utang Hipotik Utang hipotik adalah utang jangka panjang dengan jaminan benda tidak bergerak. 61 b Syarat dan Prosedur Utang Hipotik Persetujuan hipotik dibuat dengan akte notaris. Semua biaya yang berkaitan dengan utang hipotik, seperti biaya akte notaris, provisi administrasi bank dan lain-lain ditanggung oleh pihak peminjam. c Pencatatan Utang Hipotik Pada tanggal 1 Juli 2008 PT. Barokah meminjam uang kepada BDN cabang Kemayoran sebesar Rp 50.000.000,- dengan jaminan Gedung dan Tanahnya senilai Rp 100.000.000,- lama pinjaman 5 tahun, bunga 12 setahun. Biaya yang diperhitungkan atau dibebankan oleh bank adalah sebagai berikut: Biaya akte Rp 250.000,- dan Provisi kredit 1. Diminta : 1 Jurnal pada saat peminjaman utang hipotik 17 2008 Kas Rp 49.250.000 Biaya Akte Rp 250.000 Biaya Provisi Rp 500.000 Utang Hipotik Rp 50.000.000 2 Jurnal penyesuaian dan jurnal pembalik 3112 2008 Biaya Bunga Rp 3.000.000 Utang Bunga Rp 3.000.000 112009 Utang Bunga Rp 3.000.000 Biaya Bunga Rp 3.000.000 3 Jurnal pada angsuran pertama 172009 Utang Hipotik Rp 10.000.000 62 Biaya Bunga Rp 6.000.000 Kas Rp 16.000.000

4. Kajian Penelitian Tindakan Kelas

a. Pengertian Penelitian Tindakan Kelas

Penelitian Tindakan Kelas PTK merupakan salah satu strategi guna meningkatkan mutu dalam pembelajaran dimana PTK ini digunakan untuk memecahkan permasalahan yang terjadi dalam proses pembelajaran. Menurut Wina Sanjaya 2010: 26 PTK merupakan proses pengkajian masalah pembelajaran di dalam kelas melalui refleksi diri dalam upaya untuk memecahkan masalah tersebut dengan cara melakukan berbagai tindakan yang terencana dalam situasi nyata serta menganalisis setiap pengaruh dari perlakuan tersebut. Menurut Kunandar 2013:46 penelitian tindakan kelas merupakan suatu kegiatan ilmiah yang dilakukan oleh guru di kelasnya sendiri dengan jalan merancang, melaksanakan, mengamati, dan merefleksikan tindakan melalui beberapa siklus secara kolaboratif dan partisipatif yang bertujuan untuk memperbaiki atau meningkatkan mutu proses pembelajaran dikelasnya. Berdasarkan pengertian tersebut, dapat disimpulkan bahwa penelitian tindakan kelas merupakan proses pengkajian masalah yang dilakuakan oleh guru dengan melakukan perencanaan,