Deskriptif Persentase Analisis Deskriptif

105 wawancara, catatan lapangan, dokumentasi, dan bahan lainnya yang dapat digunakan sebagai pendukung, dengan cara mengorganisirkan data ke dalam kategori, menjabarkan ke dalam unit-unit, melakukan sitesa, menyusun kedalam pola, memilih mana yang penting dan yang akan dipelajari, dan membuat kesimpulan sehingga mudah dipahami oleh diri sendiri mapun orang lain. Dari data yang terkumpul, selanjutnya dianalisis untuk memperoleh hasil yang diharapkan. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskrptif yang terdiri atas analisis uji syarat dan analisis uji hipotesis.

3.9.1 Analisis Deskriptif

Analisis deskriptif digunakan untuk mengolah dan mengetahui sejauh mana efektifitas implementasi Learning Management System Efront terhadap minat dan hasil belajar pada mata pelajaran pemrograman web di SMK Negeri 8 Semarang. Hasil dari statistik deskriptif berupa nilai minimal, nilai maksimal, mean, dan standar deviasi. Adapun teknik perhitungan analisis data ini menggunakan komputer dengan program SPSS Statistical Program for Social Science 21.

3.9.1.1 Deskriptif Persentase

Setelah data diperoleh, selanjutnya adalah menganalisis data tesebut. Penelitian ini lebih menitikberatkan pada bagaimana mengembangkan media pembelajaran sehingga data dianalisis dengan sistem deskriptif persentase. Dalam penelitian ini, peneliti dalam menentukan interval kriteria menggunakan skala Likert. Dalam Sugiyono 2012: 93 menjelaskan bahwa Skala Likert merupakan metode pengukuran yang digunakan untuk mengukur sikap, pendapat dan persepsi 106 106 seseorang atau kelompok orang tentang fenomena sosial. Untuk menganalisis data hasil checklist dilakukan langkah-langkah sebagai berikut: 1. Mengkuantitatifkan hasil checking sesuai dengan indikator yang telah ditetapkan dengan memberikan skor sesuai dengan bobot yang telah ditentukan sebelumnya. 2. Membuat tabulasi data. 3. Menentukan skor maksimal x = �ℎ � �� �� = = = ∗ = 4. Menentukan skor minimal y = �ℎ � �� �ℎ = = = ∗ = 5. Menentukan jangkauanrange R = − = − = 8 107 6. Kategori K = 5 7. Menentukan kelas Interval I = = 8 = 8. Skor Standar S = − = − = 8 Berdasarkan perhitungan di atas, maka range persentase dan kriteria kualitatif kriteria program dapat ditetapkan sebagaimana dalam tabel berikut. Tabel 3.4. Range Persentase dan Kriteria Kualitatif Program No Interval Kriteria 1 2 3 4 5 84 ≤ skor ≤ 100 68 ≤ skor ≤ 83,9 52 ≤ skor ≤ 67,9 36 ≤ skor ≤ 51,9 20 ≤ skor ≤ 35,9 Sangat Baik Baik Cukup Tidak Baik Sangat Tidak Baik Sedangkan untuk menganalisis data dari angket dilakukan langkah- langkah sebagai berikut: 1. Angket yang telah diisi responden, diperiksa kelengkapan jawabannya, kemudian disusun sesuai dengan kode responden. 108 108 2. Mengkuantitatifkan jawaban setiap pertanyaan dengan memberikan skor sesuai dengan bobot yang telah ditentukan sebelumnya. 3. Membuat tabulasi data. 4. Menghitung persentase dari tiap-tiap sub variabel dengan rumus yang digunakan dalam perhitungan persentase skor checklist. Dari persentase yang telah diperoleh kemudian ditransformasikan ke dalam tabel di atas. Untuk menentukan penyebaran kriteria interval Minat Belajar menggunakan ketentuan sebagai berikut: 1. Menentukan Skor Maksimal x X = Jumlah Pertanyaan x Skor Tertinggi X = 30 x 4 X = 120 = = 2. Menentukan Skor Minimal y X = Jumlah Pertanyaan x Skor Terendah X = 30 x 1 X = 30 = = 3. Range R Jangkauan 109 R = 100 - 25 = 75 4. Kategori K = 4 5. Panjang Kelas Interval I I = rk I = 754 I = 18,75 6. Skor Standar S S = x-i S = 100 – 18,75 S = 81,25 Berdasarkan perhitungan di atas, maka range dan kriteria kualitatif kriteria uji soal dapat ditetapkan sebagaimana dalam tabel berikut. Tabel 3.5. Range Persentase dan Kriteria Minat Belajar No Interval Kriteria 1 81,25 ≤ skor ≤ 100 Sangat Tinggi 2 62,5 ≤ skor ≤ 81,24 Tinggi 3 43,75 ≤ skor ≤ 62,4 Sedang 4 25 ≤ skor ≤ 43,74 Rendah Untuk menentukan penyebaran kriteria interval Uji Soal menggunakan ketentuan sebagai berikut: 1. Menentukan Skor Maksimal x X = 100 2. Menentukan Skor Minimal y Y = 65 110 110 3. Range R Jangkauan R = 100-65 = 35 4. Kategori K = 5 5. Panjang Kelas Interval I I = rk I = 355 I = 7 6. Skor Standar S S = x-i S = 100 – 7 S = 93 Berdasarkan perhitungan di atas, maka range dan kriteria kualitatif kriteria uji soal dapat ditetapkan sebagaimana dalam tabel berikut. Tabel 3.6. Range Persentase dan Kriteria Uji Soal No Interval Kriteria 1 2 3 4 5 93 ≤ skor ≤ 100 86 ≤ skor ≤ 92,9 79 ≤ skor ≤ 85,9 72 ≤ skor ≤ 78,9 ≤ skor ≤ 71,9 Sangat Baik Baik Cukup Kurang Sangat Kurang 111 3.9.2 Analisis Uji Syarat 3.9.2.1 Uji Normalitas