F. Instrumen Pengumpulan Data
Penelitian ini menggunakan dua macam instrumen pengumpulan data yaitu tes dan non tes. Tes digunakan untuk mengetahui prestasi belajar siswa yang
dilakukan setiap akhir siklus. Instrumen non tes digunakan untuk mengetahui minat siswa. Pengamatan minat dilakukan pada saat berlangsungnya kegiatan
pembelajaran. 1.
Non tes a.
Rubrik Pengamatan Peneliti bersama kelompok mahasiswa yang melakukan penelitian tindakan
kelas kolaboratif mengenai minat dan prestasi belajar, bersama-sama merancang rubrik pengamatan minat berdasarkan indikator minat. Rubrik pengamatan minat
digunakan pada saat kegiatan pembelajaran berlangsung untuk mengetahui apakah terjadi peningkatan minat dari siklus I hingga siklus II. Rubrik pengamatan minat
siswa dapat dilihat pada tabel 3.4
Tabel 3.4 Rubrik Pengamatan Minat
No. Indikator
Pernyataan Deskripsi hasil
observasi
1. Siswa memiliki
rasa senang saat pembelajaran
IPA Siswa menyiapkan alat tulis sebelum
pelajaran dimulai Ketika bekerja dalam kelompok, siswa
bersikap ceria Siswa sudah siap di dalam kelas untuk
mengikuti seluruh proses pembelajaran
Siswa bersemangat saat mengerjakan soal IPA
Siswa bersukacita pada saat melakukan kegiatan pembelajaran IPA
2. Siswa
memperhatikan saat proses
pembelajaran IPA
Siswa memperhatikan penjelasan seluruh proses pembelajaran
Siswa menyimak penjelasan guru tentang materi IPA pada awal
pembelajaran IPA
No. Indikator
Pernyataan Deskripsi hasil
observasi
Siswa fokus untuk mengerjakan tugas IPA
Siswa berkonsentrasi saat menyelesaikan masalah IPA
Siswa mencatat hal-hal penting mengenai materi IPA
Saya melihat guru ketika memberikan contoh tentang materi IPA
3. Siswa terlibat
dalam proses pembelajaran
IPA Siswa menjawab pertanyaan guru
Siswa ikut melakukan percobaan dalam kelompok
Siswa bekerja sama dengan kelompok Siswa mengerjakan tugas saat pelajaran
IPA Siswa menanggapi penjelasan guru
4. Siswa
berinisiatif mencari
informasi baru Siswa mempelajari materi IPA atas
kemauan sendiri Siswa mau mempelajari kembali materi
yang sudah diajarkan Siswa bertanya hal-hal lain yang
berkaitan dengan materi IPA Siswa tertarik melakukan percobaan
pada saat pembelajaran IPA Siswa membuat ringkasan mengenai
materi IPA atas kemauan sendiri
Tabel 3.4 menjelaskan bahwa rubrik pengamatan minat belajar terdapat 20 pernyataan yang harus diisi observer. Pernyataan pada rubrik pengamatan
dikembangkan berdasarkan 4 indikator minat belajar siswa. Pada waktu pembelajaran berlangsung observer mengamati dan menghitung jumlah siswa
yang terlihat melakukan aktivitas sesuai pernyataan pada rubrik pengamatan. b.
Panduan Wawancara Panduan wawancara disusun sebelum melakukan wawancara. Hal ini
dilakukan untuk mempermudah dalam pelaksanaan kegiatan wawancara. Peneliti melakukan wawancara kepada guru sebelum kegiatan penelitian berlangsung.
Panduan wawancara dapat dilihat pada tabel 3.5 berikut:
Tabel 3.5 Panduan Wawancara untuk Guru
Indikator Pertanyaan
Siswa memiliki rasa senang saat
pembelajaran IPA Apakah siswa menyiapkan alat tulis sebelum pelajaran dimulai?
Apakah ketika bekerja dalam kelompok, siswa bersikap ceria? Apakah siswa sudah siap di dalam kelas untuk mengikuti
seluruh proses pembelajaran? Apakah siswa bersukacita pada saat melakukan kegiatan
pembelajaran IPA? Apakah siswa bersemangat saat mengerjakan soal IPA ?
Apakah siswa ingin mendapatkan nilai yang baik pada mata pelajaran IPA?
Apakah siswa menyukai pelajaran IPA? Siswa memperhatikan
saat proses pembelajaran IPA
Apakah siswa memperhatikan penjelasan seluruh proses pembelajaran IPA?
Apakah siswa menyimak penjelasan guru pada awal pembelajaran IPA?
Apakah siswa fokus untuk mengerjakan tugas IPA? Apakah siswa berkonsentrasi saat menyelesaikan masalah IPA?
Apakah siswa mencatat hal-hal penting mengenai materi IPA
Siswa terlibat dalam proses pembelajaran
IPA Apakah siswa menjawab pertanyaan guru?
Apakah siswa ikut melakukan percobaan dalam kelompok? Apakah siswa bekerja sama dengan kelompok?
Apakah siswa mengerjakan tugas saat pelajaran IPA? Apakah siswa menanggapi penjelasan guru?
Siswa berinisiatif mencari informasi
yang berhubungan dengan materi
Apakah siswa mempelajari materi IPA atas kemauan sendiri? Apakah siswa membaca atau mencari materi dari sumber lain?
Apakah siswa mau mempelajari kembali materi yang sudah diajarkan?
Apakah siswa bertanya hal-hal lain yang berkaitan dengan materi IPA?
Apakah siswa tertarik melakukan percobaan pada saat pembelajaran?
Apakah siswa membuat ringkasan tanpa diminta guru mengenai materi yang telah dipelajari?
Tabel 3.5 menjelaskan bahwa pedoman wawancara terdapat 23 pertanyaan yang dikembangkan berdasarkan 4 indikator minat belajar. Indikator pertama
dijabarkan dalam 7 pertanyaan, indikator kedua dijabarkan dalam 5 pertanyaan, indikator ketiga dijabarkan dalam 5 pertanyaan dan indikator keempat dijabarkan
dalam 6 pertanyaan.
c. Kuesioner Kuesioner diisi oleh siswa pada, hasil kuesioner siswa digunakan untuk
mengetahui minat siswa dalam mengikuti kegiatan pembelajaran. Kuesioner diberikan pada saat pra penelitian, setiap pertemuan pada siklus I pertemuan dan
setiap pertemuan pada siklus II. Dibawah ini disajikan kisi-kisi kuesioner. Terdapat 25 item pernyataan yang merupakan penjabaran dari indikator minat.
Tabel 3.6 Kisi-kisi Kuesioner
No. Indikator
Pernyataan
1. Siswa memiliki rasa
senang saat pembelajaran IPA
Saya menyiapkan alat tulis sebelum pelajaran dimulai Ketika bekerja dalam kelompok saya bersikap ceria
Saya sudah siap di dalam kelas untuk mengikuti seluruh proses pembelajaran
Saya bersukacita pada saat melakukan kegiatan pembelajaran IPA
Saya bersemangat saat mengerjakan soal IPA
Saya ingin mendapatkan nilai yang baik pada mata pelajaran IPA
Saya menyukai pelajaran IPA 2.
Siswa memperhatikan saat proses
pembelajaran IPA Saya memperhatikan penjelasan seluruh proses
pembelajaran Saya menyimak penjelasan guru tentang materi IPA
pada awal pembelajaran Saya fokus untuk mengerjakan tugas IPA
Saya berkonsentrasi saat menyelesaikan tugas IPA Saya mencatat hal-hal penting mengenai materi IPA
Saya melihat guru ketika memberikan contoh tentang materi IPA
3. Siswa terlibat dalam
proses pembelajaran IPA
Saya menjawab pertanyaan guru Saya ikut melakukan percobaan dalam kelompok
Saya memberikan pendapat saat diskusi kelompok Saya bekerja sama dengan kelompok
Saya mengerjakan tugas saat pelajaran IPA Saya menanggapi penjelasan guru
4. Siswa berinisiatif
mencari informasi baru
Saya mempelajari materi IPA atas kemauan sendiri Saya membaca atau mencari materi dari sumber lain
Saya mau mempelajari kembali materi yang sudah diajarkan
No. Indikator
Pernyataan
Saya bertanya hal-hal lain yang berkaitan dengan materi
Saya tertarik melakukan percobaan pada saat pembelajaran
Saya membuat ringkasan mengenai materi IPA atas kemauan sendiri
Jumlah 25 item pernyataan
Tabel 3.6 menjelaskan tentang kisi-kisi kuesioner minat siswa. Kuesioner
minat siswa terdiri dari 4 indikator yang masing-masing indikator dijabarkan menjadi beberapa pernyataan. Indikator pertama yaitu siswa memiliki rasa senang
saat pembelajaran IPA dijabarkan menjadi 7 pernyataan. Indikator kedua yaitu siswa memperhatikan saat proses pembelajaran IPA dijabarkan menjadi 6
pernyataan. Indikator 3 yaitu siswa terlibat dalam proses pembelajaran IPA dijabarkan menjadi 6 pernyataan. Indikator 4 yaitu siswa berinisiatif mencari
informasi baru dijabarkan menjadi 6 pernyataan. Kuesioner tersebut akan dibagikan kepada siswa dan siswa diminta untuk memberikan tanda cheklist pada
salah satu kolom yang telah disediakan. Kolom yang disediakan adalah kolom “sangat setuju”, “setuju”, “ragu-ragu”, “tidak setuju” dan “sangat tidak setuju”.
Persebaran item kuesioner yang selanjutnya akan digunakan untuk menyusun kuesioner dapat dilihat pada tabel 3.7 sebagai berikut:
Tabel 3.7 Sebaran Item Kuisioner
No Indikator
Item
1. Siswa memiliki rasa senang saat pembelajaran IPA
1, 2, 3, 4, 5, 6, 7 2.
Siswa memperhatikan saat proses pembelajaran IPA 8, 9, 10, 11, 12, 13
3. Siswa terlibat dalam proses pembelajaran IPA
14, 15, 16, 17, 18, 19
4. Siswa berinisiatif mencari informasi baru
20, 21, 22, 23, 24, 25
Tabel 3.7 menjelaskan sebaran item kuesioner pada masing-masing indikator. Indikator pertama yaitu siswa memiliki rasa senang saat pembelajaran
IPA terdapat pada nomor 1-7. Indikator kedua yaitu siswa memperhatikan saat proses pembelajaran IPA terdapat pada nomor 8-13. Indikator 3 yaitu siswa
terlibat dalam proses pembelajaran IPA terdapat pada nomor 14-19. Indikator 4 yaitu siswa berinisiatif mencari informasi baru terdapat pada nomor 20-25.
a. Tes Menurut Kusnandar 2008: 187 tes adalah sejumlah pertanyaan yang
disampaikan pada seseorang atau sejumlah orang untuk mengungkap keadaan atau tingkat perkembangan beberapa aspek psikologis. Aspek psikologis dapat
berupa prestasi belajar,minat, bakat, sikap, kecerdasan dll. Penelitian ini akan menggunakan tes prestasi. Tes yang disusun oleh peneliti yaitu berupa tes
obyektif. Tes obyektif yang digunakan untuk mengukur aspek kognitif berupa pilihan ganda yang dikembangkan oleh peneliti dengan bimbingan dosen dan
mengacu pada kisi-kisi.Jumlah soal pilihan ganda yang akan diujikan berjumlah 30 soal. Jika jawaban benar diberi skor 1 dan jika jawaban salah diberi skor 0.
Kisi-kisi soal evaluasi siklus I dapat dilihat pada tabel 3.8 berikut:
Tabel 3.8 Kisi-kisi Soal Evaluasi Siklus 1
Standar Kompetensi:
6. Memahami beragam sifat dan perubahan benda serta berbagai cara penggunaan
benda berdasarkan sifatnya. Kompetensi Dasar:
6.2 Mendeskripsikan terjadinya perubahan wujud cair menjadi padat, padat menjadi cair; cair menjadi gas, gas menjadi cair; padat menjadi gas.
Indikator No Soal
Menyebutkan proses terjadinya perubahan wujud cair menjadi padat dan padat menjadi cair
1,3, 7
Menemukan peristiwa lain yang merupakan contoh perubahan wujud cair menjadi padat menjadi cair
5, 8,10
Merancang percobaan yang merupakan contoh perubahan wujud cair menjadi padat dan perubahan wujud padat menjadi cair
2,4,6,9 Menyebutkan proses terjadinya perubahan wujud cair menjadi gas dan
gasmenjadi cair 11,13,16,
20 Menemukan peristiwa lain yang merupakan contoh perubahan wujud cair
menjadi gasmenjadi cair 14,15
Merancang percobaan yang merupakan contoh perubahan wujud cair menjadi gas dan perubahan wujud gas menjadi cair
12,17, 18,19
Menyebutkan proses terjadinya perubahan wujud padat menjadi gas 21,23,26
Menemukan contoh peristiwa perubahan wujud padat menjadi gas 22,25,29
Merancang percobaan yang merupakan contoh perubahan wujud padat menjadi gas
24,27,28, 30
Jumlah soal 30
Tabel 3.8 menjelaskan bahwa kisi-kisi soal evaluasi siklus I terdapat 30 soal yang disusun oleh peneliti. Soal disusun berdasarkan 9 indikator kognitif.
Soal tersebut kemudian diujikan kepada 30 siswa yang bukan merupakan subyek penelitian. Pengujian soal kepada 30 siswa ini bertujuan untuk mengetahui
validitas soal evaluasi. Kisi-kisi soal evaluasi siklus II dapat dilihat pada tabel 3.9 berikut:
Tabel 3.9 Kisi-Kisi Soal Evaluasi Siklus II
Standar Kompetensi: Benda dan Sifatnya
6. Memahami beragam sifat dan perubahan benda serta berbagai cara penggunaan benda berdasarkan sifatnya.
Kompetensi Dasar: 6.3 Menjelaskan hubungan antara sifat bahan dengan kegunaannya
Indikator No. Soal
Menyebutkan macam-macam bahan penyusun benda 1,5,7,21
Menemukan contoh benda berdasarkan bahan penyusunnya 2,4,9,11,22,29
Mengelompokkan benda berdasarkan bahan penyusunnya 3,6,10,23,24,25,30
Menjelaskan sifat bahan penyusun benda 13,15,20,26
Membedakan bahan penyusun suatu benda berdasarkan sifatnya 8, 16,18,27
Menganalisis kegunaan benda berdasarkan bahan penyusunnya 12,14,17,19,28
Jumlah soal 30
Tabel 3.9 menjelaskan bahwa kisi-kisi soal evaluasi siklus II terdapat 30 soal yang disusun oleh peneliti. Soal disusun berdasarkan 6 indikator kognitif.
Soal tersebut kemudian diujikan kepada 30 siswa yang bukan merupakan subyek penelitian. Pengujian soal kepada 30 siswa ini bertujuan untuk mengetahui
validitas soal evaluasi. Instrumen non tes yang digunakan oleh peneliti berupa rubrik penilaian.
Rubrik penilaian yang digunakan adalah rubrik penilaian psikomotorik dan rubrik penilaian afektif. Penilaian psikomotorik dilakukan oleh observer atau guru pada
setiap pertemuan. Observer melakukan penilaian dengan mengisi pada tabel yang telah disediakan. Penilaian dilakukan berdasarkan indikator dan tujuan
pembelajaran yang telah disusun oleh peneliti. Rubrik penilaian psikomotorik yang digunakan pada siklus I dapat dilihat pada tabel tabel 3.10 berikut:
Tabel 3.10 Rubrik Penilaian Psikomotorik Siklus I pertemuan 1
6.2.4 Melakukan percobaan dengan tepat Hal yang
dinilai Skor
Deskriptor
Keruntutan 3
jika mengikuti 7 langkah kerja secara urut. Langkah- langkah tersebut adalah:
1. Menyalakan pembakar spritus menggunakan korek api
2. Meletakkan kasa di atas kaki tiga 3. Meletakkan panci di atas kasa
4. Memasukkan coklat ke dalam panci kecil 5. Mengaduk coklat tersebut secara perlahan
6. Menunggu beberapa saat
7. Mengamati perubahan yang terjadi 2
jika mengikuti 7 langkah kerja tidak urut 1
jika tidak mengikuti 7 langkah kerja dan tidak urut
Kelengkapan 3
jika menyediakan 7 bahan . Bahan-bahan tersebut adalah kaki tiga, pembakar spritus, kasa, korek api,
nampan, panci kecil, sendok, cetakan agar-agar berbentuk binatang, air, cokelat, dan es batu
2 jika menyediakan 7 bahan
1 jika menyediakan 76 bahan
Tabel 3.10 menjelaskan mengenai kriteria penilaian yang dilakukan pada siklus I pertemuan 1. Peneliti memberikan skor kepada siswa melalui pengamatan
dengan menggunakan rubrik penilaian psikomotorik ini. Rubrik penilaian psikomotorik pada pertemuan 2 dapat dilihat pada tabel 3.11 berikut:
Tabel 3.11 Rubrik penilaian Psikomotorik siklus I pertemuan 2 6.2.4 Melakukan percobaan dengan tepat
Hal yang dinilai Skor
Deskriptor
Keruntutan 3
Jika mengikuti 6 langkah kerja secara urut. Langkah-langkah tersebut adalah:
1. Menyiapkan alat dan bahan, 2. Memasukan air ke dalam panci kemudian
tutup panci tersebut, 3. Meletakkan pembakar spritus dibawah kaki
tiga, 4. Menyalakan pembakar spritus dengan
menggunakan korek api, 5. Meletakkan kasa di atas kaki tiga,
6. Meletakkan panci yang di di atas kasa, 7. Menunggu beberapa saat,
8. Mengamati perubahan yang terjadi
2 jika mengikuti 6 langkah kerja tidak urut
1 jika tidak mengikuti 6 langkah kerja dan tidak urut
Kelengkapan 3
Jika menyediakan 5 bahan . Bahan-bahan tersebut adalah panci, kaki tiga, pemanas spritus, korek
api, dan air
2 jika menyediakan 4bahan
1 jika menyediakan 4 bahan
Tabel 3.11menjelaskan rubrik penilaian psikomotorik ini digunakan pada siklus I pertemuan 2. Peneliti memberikan skor kepada siswa melalui pengamatan
dengan menggunakan rubrik penilaian psikomotorik ini. Rubrik penilaian psikomotorik pada pertemuan 3 dapat dilihat pada tabel 3.12 berikut:
Tabel 3.12 Rubrik penilaian psikomotorik siklus I pertemuan 3 6.2.4 Melakukan percobaan dengan tepat
Hal yang dinilai Skor
Deskriptor
Keruntutan 3
Jika mengikuti 6 langkah kerja secara urut. Langkah-langkah tersebut adalah
1. Menyiapkan alat dan bahan 2. memasukan kapur barus ke dalam panci
3. meletakkan pembakar spritus dibawah kaki tiga
4. menyalakan pembakar spritus dengan menggunakan korek api
5. meletakkan kasa di atas kaki tiga 6. meletakkan panci yang berisi kapur barus di
di atas kasa 7. menunggu beberapa saat
8. mengamati perubahan yang terjadi 2
jika mengikuti 6 langkah kerja tidak urut 1
jika tidak mengikuti 6 langkah kerja dan tidak urut
Kelengkapan 3
Jika menyediakan 5 bahan . Bahan-bahan tersebut adalah kaki tiga, korek api, pembakar
spritus, kaleng bekas, kapur barus 2
jika menyediakan 4bahan 1
jika menyediakan 4 bahan
Tabel 3.12 menjelaskan mengenai kriteria penilaian yang dilakukan pada siklus I pertemuan 3. Peneliti memberikan skor kepada siswa melalui pengamatan
dengan menggunakan rubrik penilaian psikomotorik ini. Rubrik penilaian psikomotorik pada siklus II dapat dilihat pada tabel 3.13 berikut:
Tabel 3.13 Rubrik penilaian psikomotorik siklus II pertemuan1 6.3.5
Melakukan pengamatan dalam kegiatan pembelajaran mengenai bahan penyusun benda
Aspek Skor
Deskriptor
Pembagian tugas
4 3
2 1
Jika semua anggota mendapatkan bagian kerja yang sama Jika satu siswa tidak mendapat bagian dalam presentasi
Jika dua siswa tidak mendapat bagian dalam presentasi Jika tiga siswa tidak mendapat bagian dalam presentasi
Tabel 3.13 menjelaskan mengenai kriteria penilaian yang dilakukan pada siklus II pertemuan 2. Peneliti memberikan skor kepada siswa melalui
pengamatan dengan menggunakan rubrik penilaian pengamatan ini. Rubrik penilaian psikomotorik pada siklus II pertemuan 2 dapat dilihat pada tabel 3.14
berikut:
Tabel 3.14 Rubrik Penilaian Psikomotorik Siklus II Pertemuan 2
6.3.5 Melakukan percobaan dalam kegiatan pembelajaran mengenai sifat bahan
penyusun benda dan kegunaannya.
Aspek Skor
Deskriptor
Keruntutan 3
Jika mengikuti 13 langkah kerja secara urut. Langkah-langkah tersebut adalah:
1. Siapakan alat dan bahan yang akan kalian gunakan untuk percobaan.
2. Ambillah korek api, gunakan korek api tersebut untuk menyalakan lilin.
3. Secara perlahan bakarlah kertas tisu yang kalian bawa maksimal selama 10 detik
4. Amati apa yang terjadi? Catatlah pada tabel dibawah ini 5. Lakukan langkah 3 dan 4 dengan menggunakan bahan
yang lainnya, yaitu bahan plastik, karet, kaca, logam, kain, dan kayu.
6. Setelah itu, coba tuangkan 3 sendok air di nampan 7. Ambil sebuah kertas tisu dan letakkan pada air yang
kalian tuangkan di nampan selama maksimal 10 detik. 8. Amati apa yang terjadi Lalu catatlah pada tabel.
9. Lakukan langkah 6, 7, dan 8 menggunakan bahan yang lain, yaitu plastik, karet, kaca, logam, dan kain.
10. Setelah itu, ambil sebuah kertas tisu lagi, Jika lebih dari tiga siswa tidak mendapat bagian dalam
presentasi Pelaksanaan
kegiatan 4
3 2
1 Jika dapat mengamati benda sesuai dengan tempat yang
ditentukan sebelumnya, mengisi tabel pengamatan, sesuai dengan waktu yang ditentukan, dan bersemangat.
Jika ada 1 hal yang tidak nampak dalam kegiatan pengamatan
Jika ada 2 hal yang tidak nampak dalam kegiatan pengamatan
Jika ada 3 hal yang tidak nampak dalam kegiatan pengamatan
Jika semua hal tidak nampak dalam kegiatan pengamatan
6.3.5 Melakukan percobaan dalam kegiatan pembelajaran mengenai sifat bahan
penyusun benda dan kegunaannya.
Aspek Skor
Deskriptor
11. Berikan tekanan pada kertas tisu tersebut dengan cara menekan bahan-bahan tersebut menggunakan tangan
12. Amati apa yang terjadi Lalu catatlah pada tabel. 13. Lakukan langkah 6, 7, dan 8 menggunakan bahan yang
lain, yaitu plastik, karet, kaca, logam, dan kain. 2
Jika mengikuti 13 langkah kerja tidak urut 1
Jika tidak mengikuti 13 langkah kerja Kelengkapan 3
Jika menyediakan 14 bahan percobaan. Bahan-bahan tersebut adalah: kertas tisu, ertas karton, gelas
“aqua”, bungkus makanan “sukro”, uang perak 500an, penggaris besi, kain
untuk bahan seragam sekolah, kain jeans, cermin. botol c100, karet gelang, ban motor, triplek, pensil
2 Jika menyediakan 10 buah bahan
1 Jika menyediakan 10 buah bahan
Tabel 3.14 menjelaskan mengenai kriteria penilaian yang dilakukan pada siklus II pertemuan 2. Peneliti memberikan skor kepada siswa melalui
pengamatan dengan menggunakan rubrik penilaian pengamatan ini.
G. Validitas, Realibilitas dan Indeks Kesukaran