Identifikasi dan Klasifikasi Hukum Dasar

140 Mudah dan Akt if Belajar Kim ia unt uk Kelas X

A. Karakteristik Atom Karbon

Sejauh ini, Anda telah mengenal sedikit tentang atom karbon, yaitu atom karbon memiliki nomor atom 6 dengan konfigurasi elektron 6 C: 2 4. Di alam terdapat sebagai isotop 12 C, 13 C, dan 14 C. Dalam sistem periodik, atom karbon berada dalam golongan IVA dan periode 2. Atom karbon berikatan kovalen dengan atom bukan logam dengan valensi 4. Sesungguhnya, masih banyak sifat-sifat atom karbon yang perlu Anda ketahui.

1. Kekhasan Atom Karbon

Atom karbon memiliki empat elektron valensi dengan rumus Lewis yang ditunjukkan di samping. Keempat elektron valensi tersebut dapat membentuk empat ikatan kovalen melalui penggunaan bersama pasangan elektron dengan atom-atom lain. Atom karbon dapat berikatan kovalen tunggal dengan empat atom hidrogen membentuk molekul metana CH 4 . Rumus Lewisnya: atau Selain dapat berikatan dengan atom-atom lain, atom karbon dapat juga berikatan kovalen dengan atom karbon lain, baik ikatan kovalen tunggal maupun rangkap dua dan tiga, seperti pada etana, etena dan etuna lihat pelajaran Tata Nama Senyawa Organik. etana etena etuna Kecenderungan atom karbon dapat berikatan dengan atom karbon lain memungkinkan terbentuknya senyawa karbon dengan berbagai struktur membentuk rantai panjang atau siklik. Hal inilah yang menjadi ciri khas atom karbon. Rum us Lew is unt uk at om karbon 1. Tuliskan yang Anda ketahui tentang sifat-sifat atom karbon. 2. Apakah yang Anda ketahui tentang keistimewaan dari atom karbon? 3. Bagaimanakah atom karbon berikatan dengan logam dan bukan logam? 4. Tuliskan beberapa contoh senyawa organik yang Anda ketahui. Tes Kompetensi Awal CH 4 + -CH 3 n ⎯⎯ → at au H 2 C H 2 C C H 2 CH 2 CH 2 H 2 C H 2 C H 2 C C H 2 CH 2 H 2 C Jika satu atom hidrogen pada metana CH 4 diganti oleh gugus –CH 3 maka akan terbentuk etana CH 3 –CH 3 . Jika atom hidrogen pada etana diganti oleh gugus –CH 3 maka akan terbentuk propana CH 3 –CH 2 –CH 3 dan seterusnya hingga terbentuk senyawa karbon berantai atau siklik. Lew is m enyatakan bahw a unsur- unsur selain gas mulia dapat mencapai kestabilan dengan cara bersenyaw a dengan unsur lain atau unsur yang sama agar konfigurasi elekt ron dari set iap at om m enyerupai konfigurasi elekt ron gas m ulia. Lew is states that elem ents except noble gases can reach st abilit y by reacting w ith other elem ents, so the elect ron configurat ion have a sim ilar noble gases configurat ion. Note Catatan • C • • • H 2 C H 2 C H 2 C H 2 C H 2 C H 2 C H H H H C C H H H H H C C C H H H H H H H H H H C C H C C H