US200,000 Facility Agreement ADARO ENERGY Tbk 2015

PT ADARO ENERGY Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 587 Schedule CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN PADA TANGGAL DAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL 31 DESEMBER 2015 DAN 2014 Dinyatakan dalam ribuan Dolar AS, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS AS AT AND FOR THE YEARS ENDED 31 DECEMBER 2015 AND 2014 Expressed in thousands of US Dollars, unless otherwise stated

23. LIABILITAS IMBALAN PASCA KERJA

23. POST-EMPLOYMENT BENEFITS LIABILITIES

Liabilitas imbalan kerja karyawan pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014 dihitung oleh Padma Radya Aktuaria “Padma”, aktuaris independen, dengan berbagai laporan yang masing-masing diterbitkan pada tahun 2016 dan 2015. Post-employment benefits liabilities as at 31 December 2015 and 2014 were calculated by Padma Radya Aktuaria “Padma”, independent actuaries, in various actuarial reports issued in 2016 and 2015, respectively. Asumsi utama yang digunakan dalam menentukan liabilitas imbalan pasca kerja karyawan Grup adalah sebagai berikut: The principal assumptions used in determining the Group’s post-employment benefits liabilities are as follows: 2015 2014 Tingkat diskonto 8.75 - 9 Rp 8 - 8.75 Rp Discount rate - 2 US Tingkat kenaikan gaji 5 - 15 5 - 15 Salary growth rate Umur normal pensiun 55 55 Normal retirement age Tingkat mortalitas dari Tabel Mortality rate from the Indonesian Mortalitas Indonesia 100 TMI3 100 TMI3 Mortality Table Melalui program pensiun imbalan pasti, Grup menghadapi sejumlah risiko signifikan sebagai berikut: Through its defined benefit pension plans, the Group is exposed to a number of significant risks which are detailed below: 1 Perubahan tingkat diskonto Penurunan pada tingkat diskonto menyebabkan kenaikan liabilitas program. 2 Tingkat kenaikan gaji Liabilitas imbalan pensiun Grup berhubungan dengan tingkat kenaikan gaji, dan semakin tinggi tingkat kenaikan gaji akan menyebabkan semakin besarnya liabilitas. 1 Changes in discount rate A decrease in discount rate will increase plan liabilities. 2 Salary growth rate The Group’s pension obligations are linked to salary growth rate, and higher salary growth rate will lead to higher liabilities. Sensitivitas liabilitas imbalan pasti terhadap perubahan asumsi utama tertimbang adalah: The sensitivity of the defined benefit obligation to changes in the weighted principal assumptions: Perubahan asumsi Change in assumptions Dampak terhadap liabilitas imbalan pasti Impact on defined benefit obligation Kenaikan asumsi Increase in assumptions Penurunan asumsi Decrease in assumptions Tingkat diskonto 1 4,787 5,572 Discount rate Tingkat kenaikan gaji 1 5,616 4,927 Salary growth rate Total liabilitas imbalan pasca kerja karyawan yang diakui di laporan posisi keuangan konsolidasian ditentukan sebagai berikut: Post-employment benefits liabilities recognised in the consolidated statements of financial position are computed as follows: 2015 2014 Nilai kini dari kewajiban yang didanai 16,730 16,618 Present value of funded obligations Nilai wajar dari aset program 1,228 1,283 Fair value of plan assets Defisit program yang didanai 15,502 15,335 Deficit of the funded plans Nilai kini dari kewajiban yang tidak didanai 35,842 35,677 Present value of unfunded obligations Total liabilitas 51,344 51,012 Total liability Disajikan kembali Catatan 3 As restated Note 3 MenCIptakan nIlaI, MenDoronG pertuMBuHan, MeMBanGun InDoneSIa | AdAro EnErgy lAPorAn tAhunAn 2015 301 PT ADARO ENERGY Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 588 Schedule CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN PADA TANGGAL DAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL 31 DESEMBER 2015 DAN 2014 Dinyatakan dalam ribuan Dolar AS, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS AS AT AND FOR THE YEARS ENDED 31 DECEMBER 2015 AND 2014 Expressed in thousands of US Dollars, unless otherwise stated

23. LIABILITAS IMBALAN PASCA KERJA lanjutan

23. POST-EMPLOYMENT

BENEFITS LIABILITIES continued Mutasi nilai wajar aset program Grup selama tahun berjalan adalah sebagai berikut: The movement in the Group’s fair value of plan assets during the year is as follows: 2015 2014 Saldo awal 1,283 1,225 Beginning balance Kontribusi 1 1 Contribution Pendapatan bunga dari aset program 98 70 Interest income on plan assets Keuntungankerugian atas pengukuran kembali: Remeasurement gainloss: Hasil dari aset program, tidak termasuk jumlah Return on plan assets, yang dimasukkan dalam excluding amount included in pendapatan bunga 25 14 interest income Efek selisih kurs 129 27 Foreign exchange difference Saldo akhir 1,228 1,283 Ending balance Disajikan kembali Catatan 3 As restated Note 3 Mutasi nilai kini kewajiban imbalan pasti Grup adalah sebagai berikut: The movement in the Group’s present value defined benefits obligation is as follows: 2015 2014 Pada awal tahun 52,295 38,866 At the beginning of the year Biaya jasa kini 11,039 10,070 Current service cost Biaya bunga 3,568 3,098 Interest expense Biaya jasa lalu dan keuntungan Past service cost and atau kerugian yang timbul gains or losses on dari penyelesaian 349 404 settlements Pengukuran kembali: Remeasurements: - Keuntungankerugian dari perubahan asumsi Gainloss from change - keuangan 5,891 3,294 in financial assumptions - Keuntungan dari penyesuaian Gain from - pengalaman 1,579 272 experience adjustments Imbalan yang dibayar 1,467 1,049 Benefits paid Efek selisih kurs 5,044 1,308 Foreign exchange difference Pada akhir tahun 52,572 52,295 At end of the year Disajikan kembali Catatan 3 As restated Note 3 AdAro EnErgy AnnuAl rEPort 2015 | CreatInG Value, DrIVInG GroWtH, BuIlDInG InDoneSIa 302