Pedoman observasi Aktivitas Siswa

66

2. Instrumen Observasi

a. Pedoman observasi Aktivitas Siswa

Observasi ini digunakan untuk mengumpulkan data tentang aktifitas siswa dalam pelaksanaan kegiatan menggosok gigi. Pedoman observasi dirancang sesuai kegiatan yang dilakukan dengan memberi tanda cek √ pada lembar observasi berupa panduan observasi yang telah disiapkan sebelumnya. Panduan observasi ini meliputi panduan observasi tentang partisipasi siswa dalam mengikuti proses kegiatan menggosok gigi. Langkah- langkah penyusunan panduan observasi partisipasi siswa dalam pembelajaran bina diri menggosok gigi adalah: 1 Mendeskripsikan komponen partisipasi siswa dalam pembelajaran bina diri menggosok gigi melalui media video animasi. partisipasi siswa tunagrahita kategori sedang meruipakan keaktifan dan timbale balik yang dilakukan oleh siswa selama proses pembelajaran bina diri menggosok gigi melalui media video animasi terhadap kegiatan yang dilakukan oleh guru. Pengamatan partisipasi siswa bertujuan untuk mengamati partisipasi siswa pada siklus I, apabila partisipasi siswa mempengaruhi hasil tes kemampuan menggosok gigi maka akan diperbaiki pada siklus II. 2 Menetapkan indikator partisipasi siswa dalam pembelajaran bina diri menggosok gigi menggunakan media video animasi. yaitu: 67 a Indikator partisipasi siswa pada kegiatan pembukaan adalah memperhatikan penjelasan dari guru mengenai kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan. b Indikator partisipasi siswa pada kegiatan ini adalah memperhatikan penjelasan guru, mempraktikkan langkah menggosok gigi melalui media video animasi, dan mempraktikkan cara menggosok gigi pada gigi masing- masing. c Indikator partisipasi siswa dalam kegiatan penutup adalah memperhatikan kesimpulan dan pesan dari guru. Komponen dan indikator partisipasi siswa selanjutnya digunakan untuk menyusun kisi-kisi lembar observasi partisipasi siswa. Adapun kisi-kisi instrument panduan observasi kegiatan menggosok gigi yang disajikan dalam bentuk table berikut. 68 Tabel 4. Kisi-Kisi Panduan Observasi Kegiatan Menggosok Gigi Anak Tunagrahita Kategori Sedang Komponen Sub Komponen Indikator Nomor Butir Jumlah Butir Partisipasi siswa dalam kegiatan menggosok gigi 1. Kegiatan awal a. Siswa menjawab salam dan ikut berdoa untuk memulai pembelajaran b. Siswa memperhatikan apersepsi dan penjelasan guru tentang kegiatan pembelajaran dan tujuan yang akan dicapai 1 2 1 1 2. Kegiatan Inti a. Siswa memperhatikan guru ketika menjelaskan apa yang akan dilaksanakan saat menerapkan media video animasi b. Siswa memperhatikan ketika guru mempraktikkan langkah-langkah menggosok gigi dengan menerapkan media video animasi c. Siswa mempersiapkan peralatan yang akan digunakan dalam kegiatan menggosok gigi d. Siswa memperhatikan contoh dari guru ketika mempraktikan kegiatan menggosok gigi e. Siswa mempraktikkan langkah- langkah menggosok gigi dalam bimbingan guru f. Antusias siswa selama melakukan kegiatan menggosok gigi g. Siswa menceritakan kembali pesan atau informasi yang diperoleh ketika kegiatan menggosok gigi h. Siswa menjawab pertanyan mengenai seputar tentang gigi dan menggosok gigi 3 4 5 6 7 8 9 10 1 1 1 1 1 1 1 1 a. Kegiatan akhir a. Siswa dengan bimbingan guru untuk membuat kesimpulan dari kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan dilanjutkan dengan kegiatan tanya jawab b. Siswa bersama-sama berdoa untuk mengakhiri pembelajaran dan menjawab salam dari guru c. Antusias siswa selama kegiatan penutup berupa membuat kesimpulan dan menjawab pertanyaan 11 12 13 1 1 1 69

b. Pedoman observasi Kinerja Guru

Dokumen yang terkait

PEMBELAJARAN PENGEMBANGAN DIRI MENGGOSOK GIGI UNTUK ANAK TUNAGRAHITA SEDANG DI SLB NEGERI CILEUNYI, KABUPATEN BANDUNG.

0 9 27

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGGOSOK GIGI MELALUI MEDIA BONEKA GIGI PADA ANAK TUNAGRAHITA KATEGORI SEDANG KELAS IV DI SLB-C RINDANG KASIH SECANG.

3 56 225

KEEFEKTIFAN MEDIA POP UP TERHADAPA PEMAHAMAN KONSEP HEWAN DALAM PEMBELAJARAN IPA PADA SISWA TUNAGRAHITA KATEGORI SEDANG KELAS IV SDLB DI SLB N 1 SLEMAN.

1 11 183

KEMAMPUAN BINA DIRI MAKAN BAGI ANAK TUNAGRAHITA KATEGORI SEDANG KELAS III SDLB DI SLB TUNAS BAKTI PLERET BANTUL.

1 6 113

KEAKTIFAN BELAJAR SISWA TUNAGRAHITA KATEGORI SEDANG KELAS V B DALAM PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN PEMBERIAN REWARD DI SEKOLAH LUAR BIASA (SLB) NEGERI PEMBINA YOGYAKARTA.

0 1 263

KEEFEKTIFAN PEMBELAJARAN DENGAN MEDIA BOLA WARNA TERHADAP KEMAMPUAN MEMAHAMI KONSEP WARNA DASAR PADA ANAK TUNAGRAHITA KATEGORI SEDANG KELAS III SDLB DI SLB N 1 YOGYAKARTA.

1 6 205

KEEFEKTIFAN PENDEKATAN TUTOR SEBAYA UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPAKAIAN PADA ANAK TUNAGRAHITA KATEGORI SEDANG KELAS IV DI SEKOLAH LUAR BIASA NEGERI PEMBINA YOGYAKARTA.

1 1 252

PEMBELAJARAN KETERAMPILAN MENCUCI PAKAIAN PADA SISWA TUNAGRAHITA KATEGORI SEDANG KELAS VA DI SEKOLAH LUAR BIASA (SLB) NEGERI PEMBINA YOGYAKARTA.

0 1 275

PEMBELAJARAN MOTORIK HALUS PADA ANAK TUNAGRAHITA KATEGORI SEDANG KELAS III DI SLB NEGERI PEMBINA YOGYAKARTA.

0 9 186

PENGGUNAAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPA PADA SISWA TUNAGRAHITA RINGAN KELAS IV SDLB DI SLB NEGERI 2 YOGYAKARTA.

0 0 141