Variabel Penelitian Populasi dan Sampel Penelitian

35 jawaban yang meliputi jenjang hafalan C1, pemahaman C2, dan penerapan C3. Tes ini akan diberikan sebelum dan sesudah pembelajaran untuk mengetahui penguasaan konsep siswa dalam konsep alat optik. Tabel 3.3 Kisi – kisi Instrumen Tes Alat Optik Kompetensi Dasar Indikator Aspek kognitif C 1 C 2 C 3 Total Mendeskripsi- kan alat-alat optik dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari Mendeskripsikan fungsi dan bagian alat optik 1, 2, 21,35 3, 13, 27, 38 9 Memahami beberapa cacat mata dan penggunaan lensa pada kacamata 5, 11 4, 6, 7, 9 6 Menentukan kekuatan lensa 10, 14, 17,22 3 Menentukan titik fokus pada miopi dan hipermetropi 8, 15, 18 3 Mengetahui prinsip kerja mata, kamera, lup dan teropong 23, 25, 30, 32, 33, 37 5 Memahami pembentukan bayangan pada mata, kamera dan lup 16, 31 3 Menentukan perbesaran alat optik kamera, lup, mikroskop, dan teropong. 19, 26, 28, 34 4 Menentukan panjang fokus teropong bintang 29, 33 1 Menentukan panjang teropong bintang 36 1 Menentukan panjang fokus lup 24 Mengidentifikasi penerapan alat optik dalam kehidupan sehari – hari 20, 39, 40 5 14 11 15 40 36 Valid Keterangan : C1 : mengingat C2 : memahami C3 : mengaplikasikan 2. Rubric Assessment Mind Mapping Penilaian terhadap mind mapping yang telah dibuat kelompok siswa pada pertemuan pertama, kedua dan ketiga menggunakan rubric assessment dengan kriteria yang sudah ditetapkan. Setiap aspek memiliki poin terkecil 0 dan terbesar 4. Adapun poin untuk setiap aspek dari rubric assessment yang digunakan dapat dilihat pada Tabel 3.4 berikut: Tabel 3.4 Poin Rubric Assesment 7 No Aspek Penilaian Poin Kriteria 1 Pemilihan subtema subtopik Tidak ada sub tema yang dipilih menjadi fokus konsentrasi 1 Hanya satu sub tema yang dipilih 2 Beberapa sub tema yang dipilih tetapi sedikit tidak sesuai dan seharusnya tidak untuk fokus konsentrasi 3 Seluruh sub tema yang dipilih telah sesuai dan menjadi konsentrasi 4 Seluruh sub tema yang dipilih telah efektif 2 Hubungan cabang Utama dengan Cabang lainnya Tidak menggunakan cabang yang terhubung dengan cabang utama 1 Hanya menggunakan satu cabang 2 Menggunakan dua cabang 3 Menggunakan tiga cabang 4 Menggunakan lebih dari tiga cabang 3 Penggunaan kata Kunci Tidak menggunakan kata kunci 1 Penggunaan kata kunci masih sangat terbatas beberapa masih dalam bentuk paragraf 2 Penggunaan kata kunci terbatas semua ide dalam bentuk kalimat 7 John Mayers, Generic Mind Map Performance Rubric, published by Ontario History and Social Science Teacher’ Association tahun 2004, diakses pada 10 september 2014 di http:ohassta.orgresourcesgeneralresources.htm