Kegiatan akhir pembelajaran Rencana Penelitian

50 Tabel 3. Kisi-Kisi Lembar Observasi Siswa No Aspek yang Diamati Jumlah Butir Nomor Butir

1. Kegiatan awal

a. Siswa menunjukkan semangat dalam mengikuti kegiatan pembelajaran b. Siswa memperhatikan materi pembelajaran yang akan disampaikan oleh guru 2 1,2

2. Kegiatan Inti

a. Siswa antusias melihat gambar-gambar tokoh

perjuangan b. Siswa menunjukkan kerjasama yang baik antar siswa c. Setiap siswa diberi kesempatan oleh guru untuk menanggapi hasil jawaban pertanyaan yang diberikan oleh guru d. Siswa menyimak dengan baik ketika temannya menyampaikan pendapat tentang materi pembelajaran yang terkait dengan Peristiwa Sekitar Proklamasi e. Siswa menjawab pertanyaan dari guru tentang materi dalam Peristiwa Sekitar Proklamasi Kemerdekaan Indonesia f. Siswa membuat kesimpulan yang dipandu oleh guru g. Siswa menanggapi pertanyaan atau intruksi guru terkait materi pembelajaran Peristiwa Sekitar Proklamasi h. Siswa menyampaikan jawaban terhadap gambar tokoh para pahlawan yang di pasang di ruang kelas i. Siswa secara aktif menanggapi pendapat tentang materi pembelajaran yang terkait dengan Peristiwa Sekitar Proklamasi j. Secara aktif siswa bertanya jika ada hal yang belum jelas k. Siswa memasangkan gambar tokoh-tokoh para pahlawan dengan rapi dan sesuai dengan urutan 11 3,4,5,6, 7,8,9, 10,11, 12,13 3. Kegiatan akhir a. Siswa mengerjakan postes tentang materi yang di berikan oleh guru b. Siswa mengambil kesimpulan dari materi yang disampaikan oleh guru sebagai pedoman untuk melanjutkan perjuangan untuk masa yang akan datang 2 14,15 51

G. Teknik Analisis Data

Data untuk memperoleh hasil penelitian, maka data yang diperoleh terlebih dahulu harus dianalisis. Menurut Patton Iqbal Hasan, 2004: 29, mengemukakan bahwa analisis data adalah proses mengatur urutan data, mengorganisasikannya ke dalam suatu pola, kategori, dalam suatu uraian dasar. Tujuan analisis data adalah agar data yang diperoleh dapat digunakan untuk menjawab rumusan yang sudah ditetapkan. Suharsimi Arikunto 2012: 131 mengatakan bahwa dalam penelitian tindakan kelas, ada dua jenis data yang dapat dikumpulkan peneliti. Pertama, data kualitatif yaitu data yang berupa informasi berbentuk kalimat yang memberi gambaran tentang tingkat pemahaman terhadap suatu mata pelajaran kognitif, pandangan atau sikap siswa terhadap metode belajar yang baru afektif, aktivitas siswa mengikuti pelajaran, perhatian, antusias dalam belajar, kepercayaan diri, motivasi belajar dan sejenisnya, dapat dianalisis secara kualitatif. Tes hasil belajar siswa yang diperoleh pada akhir siklus dihitung kemudian dipersentase dan dihitung skor rata-rata kelasnya. Analisis data observasi yang telah diperoleh peneliti dan satu pengamat lainnya juga dihitung persentasenya. Hasil tes dan observasi disajikan secara deskriptif.