Penjelasan pos-pos neraca Penjelasan dan Analisis Proporsi Atas Pos – Pos Laporan Keuangan

114 6 Saldo akhir kas Saldo akhir kas sebesar Rp169.374.738.684,- terdiri dari saldo akhir kasda Rp168.650.684.961,- dan saldo akhir kas dibendahara pengeluaran Rp724.053.723,- Saldo akhir kas dari laporan arus kas akan menjadi saldo kas pada tanggal 31 Desember 2007 didalam neraca. Saldo akhir kas sebesar Rp 169.374.738.684,00 terdiri dari: a Saldo Akhir Kas di Kasda Rp 168.650.684.961,00 b Saldo Akhir Kas di Bendahara Pengeluaran Rp 724.053.723,00

c. Penjelasan pos-pos neraca

1 Aset a Aset Lancar 1 Kas Saldo Kas Tahun 2006 dan Tahun 2007 adalah Rp80.085.150.528,00 dan Rp169.374.738.684,00- merupakan Saldo kas pada tanggal 31 Desember 2007. 2 Piutang Saldo Piutang Tahun 2006 dan Tahun 2007 Rp11.867.439.560,00 Rp7.025.196.010,56 termasuk didalamnya piutang lain-lain adalah saldo tagihan atas pendapatan piutang per 31 Desember 2007. 3 Persediaan Saldo Persediaan Tahun 2006 dan Tahun 2007 Rp13.866.554.978,00 dan Rp3.555.151.301, merupakan persediaan per 31 Desember 2007. 115 4 Investasi Jangka Panjang Investasi jangka panjang terdiri dari investasi non permanen dan investasi permanen. investasi non permanen tahun 2006 dan tahun 2007 Rp19.226.705.831,00 dan Rp30.995.334.394,00 sedangkan investasi permanen Rp30.757.983.576,30 Rp32.864.983.576,30. Jumlah investasi permanen per 31 Desember 2007 sebesar Rp32.864.983.576,30 merupakan investasi permanen pemerintah daerah Wonogiri yang berbentuk penyertaan modal pemerintah daerah setelah adanya tambahan sebesar Rp2.107.000.000,00 dari saldo awal sebesar Rp30.757.983.576,30. Saldo investasi non permanen per 31 Desember 2007 sebesar Rp30.995.334.394,00 adalah dana bergulir yang dikelola tiga SKPD, dengan rincian berikut ini. Pinjaman Modal Kecil Dinas Perindustrian, Perdagangan dan Koperasi Rp 8.104.464.394,00 Gaduhan Ternak Dinas Kehewanan, Perikanan dan Kelautan Rp 13.469.611.000,00 Pinjaman Bergulir Dinas Pertanian Rp 9.421.259.000,00 Jumlah Rp30.995.334.394,00 Sedangkan saldo investasi permanen per 31 Desember 2007 adalah Rp32.864.983.576,30, dengan rincian berikut ini. PT. Bank Jawa Tengah Rp 8.636.000.000,00 Bank BPRBKK Rp 2.833.468.400,00 BPR Giri Suka Dana Rp 1.600.000.000,00 Percetakan Giri Tunggal Rp 1.364.138.077,52 Apotik Giri Husada Rp 1.8 16.361.289,78 116 PDAM Giri Tirtasari Rp10.073.774.425,00 PD. Bengkel Surya Rp 1.559.233.000,00 PD Ubibam Rp 309.390.442,00 PD. BPR Wonogiri Rp 4.672.617.942,00 Jumlah Rp 32.864.983.576,30 b Aset tetap 1 Tanah Nilai Tanah sebesar Rp340.610.103.583,00 adalah nilai tanah per 31 Desember 2007 setelah ada penambahan aset tanah Pemda Wonogiri sebesar Rp946.906.305,00 dari nilai tanah pada awal tahun 2007 sebesar Rp339.663.197.278,00, dengan rincian berikut ini. a Sekretariat DPRD Rp 948.000.000,00 b Sekretariat Daerah Rp 11.827.369.453,00 c Dinas Pekerjaan Umum Rp. 5.331.440.000,00 d Dinas P P SB Rp 75 1.850.000,00 e Dins Kesehatan Rp 2.055.511.000,00 f RSUD Rp 3.668.575.000,00 g Dinas Pendidikan Rp167.154.291.630,00 h Dinas Kesejahteraan Sosial Rp 534.200.000,00 i Dinas Kependudukan dan Capil Rp 1.070.000.000,00 j Dinas Perindagkop Pendal Rp 271.650.000,00 k Dinas Pendapatan Daerah Rp 500.000.000,00 l Dinas LHKP Rp 723.750.000,00 m Dinas Wanperla Rp 224.600.000,00 117 n Dinas Pertanian Rp 19.458.200.000,00 o Dinas Tenaga Kerja Rp 250.000.000,00 p Bappeda Rp 817.500.000,00 q Dinas Pasar Rp 1.217.160.600,00 r Badan Pengawas Kabupaten Rp 250.000.000,00 s Kantor P. M. D Rp 760.300.000,00 t Kantor Kesbang Linmas Rp 1.340.000.000,00 u Kantor Arsip Daerah Rp 82.200.000,00 v Dinas Pertanahan Rp 150.000.000,00 w Kelurahan se Kabupaten Rp 49.113.709.000,00 x Kantor Kecamatan se Kab. Rp 72.016.746.900,00 y Kantor BKKBN Rp 93.050.000,00 z Jumlah Rp 340 .610.103.583,00 2 Peralatan dan Mesin Nilai peralatan dan mesin sebesar Rp100.985.682.847,00 merupakan jumlah nilai peralatan dan mesin per 31 Desember 2007 setelah adanya penambahan sebesar Rp18.616.560.320,00 dan pengurangan Rp44.800.000,00 dari saldo awal tahun 2007 sebesar Rp82.413.922.527,00. Rincian peralatan dan mesin per 31 Desember 2007 sebesar Rp100.985.682.847,- berikut ini. a Alat-alat Berat Rp 2.068.589.000,00 b Alat-alat Angkutan Rp 22.025.084.420,00 c Alat Bengkel Rp 258.364.250,00 118 d Alat Pertanian Dan Peternakan Rp 7.427.643.875,00 e Alat-alat Kantor dan Rumah Tangga Rp 39.845.156.527,00 f Alat Studio dan Komunikasi Rp 3.950.835.225,00 g Alat Ukur Rp 306.475.000,00 h Alat-alat Kedokteran Rp 18.069.516.550.00 i Alat Laboraturium Rp 6.953.158.000,00 j Alat Keamanan Rp 80.860.000,00 Jumlah Rp 100.985.682.847,00 3 Gedung dan Bangunan Nilai gedung dan bangunan sebesar Rp348.584.855.167,- merupakan nilai bangunan gedung dan monumen per 31 Desember 2007 setelah adanya penambahan sebesar Rp42.538.529.345,- dan adanya pengurangan sebesar Rp284.020.000,- atas adanya lelang gedung di Kecamatan Giriwoyo dan Kec Giritontro sebab terkena Proyek Jalan Lintas Selatan JLS pada tahun anggaran 2007, dari nilai bangunan gedung sebesar Rp306.330.345.822,- pada awal tahun 2007, dengan rincian sebagai berikut: a Bangunan Gedung Rp 345.283.025.967,00 b Bangunan Monumen Rp 3.301.829.200,00 Jumlah Rp 348.584.855.167,00 119 4 Jalan, Irigasi dan Jaringan Nilai aset Jalan, Irigasi dan Jaringan sebesar Rp1.311.744.501.700,- adalah nilai Jalan, Irigasi dan Jaringan per 31 Desember 2007 setelah adanya penambahan sebesar Rp28.722.037.522,- pada tahun anggaran 2007 dan pengurangan sebesar Rp3 17.940.000,- dengan rincian sebagai berikut: a Jalan dan Jembatan Rp 1.150.577.125.071,00 b Bangunan Air Irigasi Rp 53.133.545.855,00 c Instalasi Rp 107.673.114.974,00 d Jaringan Rp 360.715.800,00 Jumlah Rp 1.311.744.501.700,00 5 Aset Tetap Lainnya Nilai Aset Tetap Lainnya sebesar Rp20.437.621.560,00 merupakan nilai per 31 Desember 2007 dengan adanya penambahan sebesar Rp10.152.246.800,00 dan pengurangan sebesar Rp9.820.419.500,00 dari saldo awal sebesar Rp20.105.794.260,00, dengan rincian berikut ini. a Buku dan Perpustakaan Rp 18.9 12.309.260,00 b Barang Bercorak Kesenian Kebud. Rp 1.375.139.300,00 c Hewan Ternak dan Tumbuhan Rp 150.173.000,00 Jumlah Rp 20.437.621.560,00 120 c Aset Lainnya Aset lainnya sebesar Rp4.980.3 14.851,- per 31 Desember 2007, dengan rincian berikut ini. 1 Tagihan tuntutan ganti kerugian daerah Nilai tagihan tuntutan ganti kerugian daerah sebesar Rp257.835.880,- merupakan sisa piutang per 31 Desember 2007 dari putusan TPTGR atas hilangnya gaji pegawai Dinas Pendidikan Kecamatan Baturetno. 2 Tagihan Kerugian Daerah Lainnya Sa ldo t ag iha n keru g ia n daer a h la inn ya p er 31 D es e mbe r 2007 s e be sar Rp3.455.752.291,- merupakan hasil temuan pemeriksaan BPK RI Tahun 2004 s.d 2006 yang merekomendasikan setor kembali ke Kasda, yang tahun sebelumnya dicatat sebagai piutang aset lancar dan pada tahun 2007 direklasifikasi ke aset lainnya. 3 Aset Tak Berwujud Saldo aset tak berwujud per 31 Desember 2007 sebesar Rp724.439.000,- berasal dari pengadaan tahun 2007 dengan rincian berikut ini. 121 No. SKPD Uraian Jumlah Rp 1. Di na s Pendidikan Program aplikasi Komputer Gaji PNS 27.750.000,00 Program aplikasi Komputer Pengembangan Perpustakaan dan Minat Baca Daerah 36.950.000,00 2 DPPSB Program aplikasi Komputer SIM Pelayanan 27.600.000,00 3 Dispenduk Capil Program aplikasi komputer Software register akte capil 3.000.000,00 Program aplikasi komputer konversi database kependiudukn ke dta P4B 22.500.000,00 4 PDE Program aplikasi komputer pembuatan multimedia CD Profil interaktif 23 .000.000,00 Program aplikasi komputer pengembangan sistem informasi Dinas 57.600.000,00 Program aplikasi Komputer pengembangan teknologi internet 33.500.000,00 5 BPKD P r ogr a m a pl i ka s i K omp ut er Penyusunan Rancangan Perda tentang APBD 49.500.000,00 Belanja Program aplikasi komputer Justifikasi SAKD ke Permendagri 13 dalam Penatausahaan Keuangan Daerah 392.500.000,00 6 Dipenda Program aplikasi Komputer Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Daerah 43.375.000,00 7 Dinkesos Belanja KawatFaksimili Internet 7.164.000,00 Jumlah 724.439.000,00 4 Dana Kontingensi Saldo dana kontingensi per 31 Desember 2007 sebesar Rp542.287.680,00 merupakan dana ganti rugi berkaitan dengan pengadaan tanah untuk pembangunan jalur lingkar selatan a.n. 12 122 warga atas 13 bidang tanah senilai Rp542.287.680,00, yang masih dititipkan pada Pengadilan Negeri Wonogiri, karena yang bersangkutan belum mau menerima harga yang ditawarkan 2 KEWAJIBAN a Kewajiban Jangka Pendek 1 Bagian lancar utang jangka panjang dalam negeri Saldo bagian lancar utang jangka panjang dalam negeri pemerintah daerah kabupaten Wonogiri per 31 Desember 2007 sebesar Rp1.500.000.000,- merupakan bagian dari kewajiban atas tagihan biaya penerangan jalan umum PJU ilegal sebesar Rp25.459.286.015,- yang akan dibayar pada tahun 2008. 2 Utang Jangka pendek Lainnya Saldo utang jangka pendek lainnya per 31 Desember 2007 sebesar Rp 84.344.220,- merupakan kewajiban atas biaya tahun 2007 yang masih harus dibayar. a Tagihan Perusahaan Daerah Air Minum PDAM Rp 6.292.350,00 b Biaya Bahan Bakar Minyak BBM Bupati Wakil Bupati Rp 75.229.250,00 c Tagihan Penerangan Jalan Umum PJU Legal Rp 2.822.620,00 Jumlah Rp 84.344.220,00 123 b Kewajiban Jangka Panjang 1 Utang Jangka Panjang Lainnya Saldo utang jangka panjang lainnya per 31 Desember 2007 sebesar Rp23.959.286.015,- merupakan bagian dari kewajiban atas biaya penerangan jalan umum PJU ilegal sebesar Rp25.459.286.015,- setelah diperhitungkandikurangi bagian lancar rencana pembayaran tahun 2008 sebesar Rp1.500.000.000,00. 3 EKUITAS DANA Jumlah ekuitas dana pada tanggal 31 Desember 2007 yang tersedia adalah sebesar Rp2.345.614.853.438,86, dengan rincian berikut ini. a Ekuitas Dana Lancar Ekuitas dana lancar sebesar Rp178.370.741.775,56. 1 SILPA Rp 169.374.738.684,00 2 Cad.Piutang Rp 7.025.196.010,56 3 Cad.Persediaan Rp 3.555.151.301,00 4 Dana harus disediakan untuk pembayaran utang jangka pendek Rp 1.584.344.220,00 Jumlah Rp 178.370.741.775,56 b Ekuitas Dana Investasi Ekuitas dana investasi sebesar Rp2.167.244.111.663,30, terperinci. 1 Diinvestasikan dalam Investasi Jk. Pjg Rp 63.860.317.970,30 2 Diinvestasikan dalam Aset Tetap Rp 2.122.362.764.857,00 3 Diinvestasikan dalam Aset Lainnya Rp 4.980.314.851,00 4 Dana Harus disediakan untuk pembayaran Utang Jangka Panjang Rp 23.959.286.015,00 Jumlah Rp 2.167.244.111.663,30 124

5. Analisa rasio pemerintah daerah