Pola Kadensa cadence patterns

5.3.5.5 Interval lagu Kyrie Eleison

Interval Posisi Total Naik Turun 1P 3 3 3 2m 3 3 2M 9 12 21 3m 2 2 Jumlah 17 15 32 Tabel 5.5 Interval lagu kyrie eleison. Sumber: diolah dari hasil penelitian Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa interval yang paling banyak muncul adalah interval 2M turun, yaitu sebanyak 12 kali. Sedangkan interval yang paling sedikit muncul adalah interval 3m, yaitu sebanyak 2 kali. Dan apabila dilihat dari posisinya, interval naik memiliki jumlah sebanyak 17 kali. Sedangkan interval turunnya memiliki jumlah sebanyak 15 kali. Hal ini berarti bahwa lagu tersebut memiliki banyak nada berdekatan dengan posisi naik.

5.3.6 Pola Kadensa cadence patterns

Pengertian kadensa adalah pergerakan nada akhir dari suatu frasa lagu. Pola kadens dapat dibagi menjadi dua bagian, yaitu semi kadens half cadence dan kadens penuh full cadence. Semi kadens adalah suatu bentuk istirahat yang tidak lengkap atau tidak selesai dan memberi kesan adanya gerakan ritem yang lebih lanjut. Universitas Sumatera Utara Sedangkan kadens penuh adalah suatu bentuk istirahat di akhir frasa yang terasa selesai sehingga pola kadens seperti ini tidak memberikan kesan untuk menambah gerakan ritem.

5.3.6.1 Pola kadensa lagu Nirentherem

Pola semi kadens half cadence terdapat pada : Birama ke-5 yang dimulai dari birama 4 ketukan ke-3 up Birama ke-16 Pola kadens penuh full cadence yaitu terdapat pada : Birama ke-8 Birama ke 12 Universitas Sumatera Utara Birama ke-20

5.3.6.2 Pola kadensa lagu Yenthe Kaalet-tilum

Pola semi kadens half cadence terdapat pada : Birama ke-5 dimulai dari birama ke-4 ketukan ke-3 sampai birama ke-5 ketukan ke- 3 Birama ke-9 dimulai dari birama ke-8 ketukan ke-3 up sampai birama ke-9 ketukan ke-3 Birama ke-22 dimulai dari birama ke-21 ketukan ke-3 sampai birama ke-22 ketukan ke-1 Universitas Sumatera Utara Pola kadens penuh full cadence yaitu terdapat pada : Birama ke-13 dimulai dari birama ke-12 ketukan ke-3 up sampai birama ke- 13 ketukan ke-3. Birama ke-14 dimulai dari birama ke-12 ketukan ke-3 up melompat pada birama ke-14. Birama ke-18 dimulai dari birama ke-17 sampai birama ke-18. Birama ke-19 dimulai dari birama ke-17 ketukan ke-3 up melompat pada birama ke-19 ketukan ke-3. Universitas Sumatera Utara Birama ke-27 dimulai dari birama ke-26 ketukan ke-3 up sampai pada birama ke-27 ketukan ke-3. Birama ke-31 dimulai dari birama ke-30 ketukan ke-3 up sampai pada birama ke-31 ketukan ke-3.

5.3.6.3 Pola kadensa lagu

Bajena Irewen Punpugel Pudhe Pola semi kadens half cadence terdapat pada : Birama ke-2 ketukan 1 dan 2 Birama ke-3 ketukan 3 dan 4 Birama ke-5 ketukan 1 dan 2 Universitas Sumatera Utara Birama ke-8 ketukan 1 dan 2 Birama ke-14 ketukan 1 dan 2 Birama ke-15 ketukan 3 Birama ke-17 ketukan 1 Birama ke-20 ketukan 1 Universitas Sumatera Utara Birama ke-21 ketukan 4 Birama ke-23 ketukan 1 Birama ke-26 ketukan 1 Birama ke-27 ketukan 3 Birama ke-29 ketukan 1 Pola kadens penuh full cadence yaitu terdapat pada : Universitas Sumatera Utara Birama ke-6 ketukan 4 Birama ke-18 ketukan 4 Birama ke-24 ketukan 3 Birama ke-30 ketukan 4 Birama ke-12 ketukan 3

5.3.6.4 Pola kadensa lagu Parisuthe Thewen Niire

Pola semi kadens half cadence terdapat pada : Birama ke-2 ketukan ke-2 up Universitas Sumatera Utara Birama ke-6 ketukan ke-2 up Birama ke-10 ketukan 3 Pola kadens penuh full cadence yaitu terdapat pada : Birama ke-4 ketukan ke-2 Birama ke-8 ketukan ke-2 Birama ke-12 ketukan 4 Universitas Sumatera Utara Birama ke-16 Birama ke-22 Birama ke-24

5.3.6.5 Pola kadensa lagu Kyrie Eleison tamil

Pola semi kadens half cadence terdapat pada : Birama ke-2 ketukan ke-4 dan birama ke-3 Birama ke-5 ketukan ke-4 dan birama ke-6 Pola kadens penuh full cadence yaitu terdapat pada : Universitas Sumatera Utara Birama ke-8 ketukan ke-4 dan birama ke-9 selanjutnya dilakukan terus pengulangan.

5.3.7 Formula Melodik melodie formula