Hasil Observasi Penggunaan Media Gambar Seri

70 sudah cukup baik, beberapa dari mereka aktif untuk menanyakan berbagai hal mengenai materi pembelajaran yang kurang dipahami. Skor rata-rata keaktifan siswa dalam bertanya kepada guru sejumlah 3,08 dari 4 skor kategori. Persentase keaktifan siswa dalam menjawab pertanyaan guru 77,75. Skor rata-rata mencapai 3,11 dari 4 skor kategori. Banyak siswa menunjukkan sikap aktif dalam menjawab pertanyaan dari guru. Setiap siswa berani menjawab pertanyaan setelah ditunjuk guru. Saat guru memberikan pertanyaan kuis, lebih dari 20 siswa antusias menjawab pertanyaan. Persentase keberanian siswa dalam mengungkapkan pendapat atau tanggapan mencapai 76 dengan skor rata-rata siswa 3,04 dari 4 skor kategori. Nilai tersebut dapat memberikan keterangan bahwa sebagian besar siswa sudah cukup antusias memberikan tanggapan atau pendapat selama mengikuti pembelajaran. Jumlah ini menunjukkan bahwa sebagian besar siswa dalam kegiatan pembelajaran telah memberikan respon yang baik dari umpan balik yang diberikan oleh guru walaupun tidak semua siswa. Persentase aktivitas sikap siswa mengerjakan soal mencapai 74,37 dengan skor rata-rata 2,97 dari 4 skor kategori. Suasana kelas saat siswa mengerjakan soal sudah cukup baik. Suasana di kelas cukup kondusif untuk mengerjakan soal dengan pengawasan dari guru. Sejumlah siswa saling membantu temannya yang mengalami kebinggungan dalam mengerjakan soal.

4.1.2.3 Hasil Observasi Penggunaan Media Gambar Seri

Observasi penggunaan media gambar seri digunakan untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan, serta keefektifan pengunaan media gambar seri daam 71 meningkatkan keterampilan menulis narasi. Pengamatan yang dilakukan oleh peneliti terhadap penggunaan media gambar seri meliputi: 1 kualitas gambar, 2 keefektifan penggunaan gambar, 3 penguasaan dalam penggunaan gambar, 4 pengaruh penggunaan gambar dalam pembelajaran. Hasil observasi penggunaan media gambar seri pada siklus I dapat dibaca pada tabel 4.6. Data selengkapnya dapat dibaca pada lampiran 31. Tabel 4.6 Hasil Observasi Penggunaan Media Gambar Seri Siklus I No Aspek yang diamati Skor Rata-Rata 1 2 1. Kualitas gambar 4 4 4 2. Keefektifan penggunaan gambar 3 4 3,5 3. Penguasaan dalam penggunaan gambar 3 3 3 4. Pengaruh penggunaan gambar dalam pembelajaran 3 3 3 Skor total 13,5 Rata-rata 84,35 Berdasarkan tabel 4.6, kualitas gambar dapat dikatakan sudah maksimal dengan memperoleh skor 4. Gambar yang ditampilkan dianggap sudah menarik dengan tampilan gambar berwarna. Penggunaan gambar seri dalam pembelajaran menulis narasi dinilai sudah efektif dengan perolehan skor 3,5. Penguasaan guru dalam penggunaan gambar seri dinilai belum maksimal dengan perolehan skor 3, hal ini karena ditemukan siswa yang tidak memanfaatkan gambar seri yang dipajang di papan tulis sebagai pedoman menulis narasi, sehingga dapat dikatakan guru belum membimbing semua siswa untuk memanfaatkan media gambar seri dalam menulis narasi. Guru masih kurang memperhatikan siswa dalam memanfaatkan media gambar seri sebagai acuan menulis narasi. 72 Pengaruh penggunaan gambar seri dalam pembelajaran memperoleh skor 3. Dikatakan sudah cukup baik namun belum maksimal yakni dalam proses pembelajaran di kelas masih terdapat beberapa siswa yang masih belum memusatkan perhatiannya ke gambar seri yang ada. Beberapa siswa kadang memperhatikan obyek lain di kelas. Nilai rata-rata observasi penggunaan media gambar seri dalam pembelajaran siklus I mencapai 84,37 dan masuk dalam kategori nilai baik. Nilai tersebut masih perlu ditingkatkan dengan memperbaiki kualitas gambar seri yang nantinya akan digunakan pada siklus II.

4.1.2.3 Hasil Penilaian Performansi Guru

Dokumen yang terkait

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 AMBARAWA KABUPATEN PRINGSEWU TP 2013/2014

0 11 101

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN GAMBAR BERSERI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI SISWA KELAS IV MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA SDN KEDUNGOLENG 04 KEC. PAGUYANGAN KAB. BREBES

8 78 159

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Gambar Seri Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Crewek Kecamatan Kradenan Kabupaten Grobogan Tahun A

1 2 18

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SERI PADA Meningkatkan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Melalui Penggunaan Media Gambar Seri Pada Siswa Kelas IV SD Premulung Surakarta Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 16

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SERI PADA Meningkatkan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Melalui Penggunaan Media Gambar Seri Pada Siswa Kelas IV SD Premulung Surakarta Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 12

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN MEDIA GAMBAR SERI Upaya Peningkatan Keterampilan Menulis Narasi Mata Pelajaran Bahasa Indonesia dengan Media Gambar Seri Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Jatipurwo Wonogi

0 0 15

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI MELALUI GAMBAR SERI SISWA KELAS IV SD NEGERI BAKALAN SEWON BANTUL.

0 5 153

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 KWAREN KECAMATAN NGAWEN KABUPATEN KLATEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014.

0 3 186

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS V SD NEGERI BRONGGANG KECAMATAN CANGKRINGAN KABUPATEN SLEMAN.

4 28 178

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS TEKS PERCAKAN MELALUI MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV B SD NEGERI TUKANGAN YOGYAKARTA.

0 1 95