Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Seluruh responden didapat dari penyebaran kuesioner secara online. 3.

65 Direktur : Fahmi Ridho Direktur : Edwin Dwi Djajanto Direktur : Kusman Yandi Direktur : Choirul Anwar SEVP : Muhammad Busthami

B. Deskripsi Responden

Deskripsi responden berguna untuk memberikan gambaran terkait karakteristik responden yang digunakan untuk melengkapi penelitian meliputi jenis kelamin, usia, pendidikan terakhir atau yang sedang ditempuh, pekerjaan, tempat pembukaan rekening serta tahun pembukaan rekening Bank Syariah Mandiri yang digunakan responden. Responden dalam penelitian ini adalah nasabah yang membuka rekening tabungan di Bank Syariah Mandiri yang terletak di kantor wilayah II Jabodetabek dan Banten dan sampel yang ditarik berjumlah 100 responden. Dari data yang diperoleh, yang telah dikalsifikasikan mengenai data responden sebagai berikut :

1. Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Hasil karakteristik responden menurut Jenis Kelamin dapat dilihat pada tabel berikut ini : 66 Tabel 4. 1 Jenis Kelamin Responden Keterangan Jumlah Presentase Pria 49 49 Wanita 51 51 Total 100 100 Sumber: data primer diolah, 2016 Berdasarkan tabel 4.1 di atas terlihat bahwa responden terbanyak berjenis kelamin pria yaitu berjumlah 49 responden atau sebanyak 49, sedangkan responden berjenis kelamin wanita berjumlah 51 responden atau sebanyak 51. Seluruh responden didapat dari penyebaran kuesioner secara online. 2. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Hasil karakteristik responden menurut usia dapat dilihat pada tabel berikut ini : Tabel 4. 2 Usia Responden Keterangan Jumlah Presentase 18 tahun 1 1 18 – 25 tahun 79 79 26 – 50 tahun 19 19 50 tahun 1 1 Sumber: data primer diolah, 2016 67 Berdasarkan tabel 4.2 di atas terlihat bahwa responden yang berusia kurang dari 18 tahun yaitu berjumlah 1 responden atau sebanyak 1, responden yang berusia 18 sampai 25 tahun berjumlah 79 responden atau sebanyak 79. Jumlah responden yang memiliki usia 26 sampai 50 tahun berjumlah 19 responden atau sebanyak 19, dan jumlah responden yang memiliki usia diatas 50 tahun berjumlah 1 responden atau sebanyak

1.. Seluruh responden didapat dari penyebaran kuesioner secara online. 3.

Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir Atau Yang Sedang Ditempuh Hasil karakteristik responden menurut pendidikan terakhir atau yang sedang ditempuh dapat dilihat pada tabel berikut ini : Tabel 4. 3 Pendidikan Terakhir Atau Yang Sedang Ditempuh Keterangan Jumlah Presentase SD SMP SMA 15 15 Akademi D1D2D3 9 9 S1 71 71 S2 – S3 5 5 Sumber: data primer diolah, 2016 Berdasarkan tabel 4.3 di atas terlihat bahwa responden yang berpendidikan SDSMPSMA yaitu berjumlah 15 responden atau sebanyak 15, responden yang berpendidikan Akademisi D1D2D3 berjumlah 9 68 responden atau sebanyak 9. Jumlah responden yang berpendidikan S1 sebanyak 71 responden atau 71, dan jumlah responden yang berpendidikan S2S3 berjumlah 5 responden atau sebanyak 5. Seluruh responden didapat dari penyebaran kuesioner secara online. 4. Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan Hasil karakteristik responden menurut pekerjaan dapat dilihat pada tabel berikut ini : Tabel 4. 4 Pekerjaan Keterangan Jumlah Presentase Pelajar Mahasiswa 52 52 Pegawai Swasta 29 29 PNS 2 2 Ibu Rumah Tangga 1 1 Wiraswasta 11 11 Lain - lain 5 5 Sumber: data primer diolah, 2016 Berdasarkan tabel 4.4 di atas terlihat bahwa responden yang berstatus pelajar atau mahasiswa yaitu berjumlah 52 responden atau sebanyak 52, responden yang bekerja sebagai pegawai swasta berjumlah 29 responden atau sebanyak 29. Jumlah responden yang bekerja sebagai pegawai negeri sipil sebanyak 2 responden atau 2, responden yang 69 berprofesi sebagai ibu rumah tungga sebanyak 1 responden atau 1. Jumlah responden yang bekerja wiraswasta berjumlah 11 responden atau sebanyak 11, serta 5 responden yang berprofesi diluar kriteria yang tersedia atau sebanyak 5. 5. Karakteristik Responden Berdasarkan Tempat Pembukaan Rekening Hasil karakteristik responden menurut tempat pembukaan rekening dapat dilihat pada tabel berikut ini : Tabel 4. 5 Tempat Pembukaan Rekening Keterangan Jumlah Presentase Jakarta 35 35 Bogor 10 10 Depok 21 21 Tangerang 28 28 Bekasi 6 6 Sumber: data primer diolah, 2016 Berdasarkan tabel 4.5 di atas terlihat bahwa responden yang membuka rekening di wilayah Jakarta berjumlah 35 responden atau sebanyak 35, responden yang membuka rekening di Bogor berjumlah 10 responden atau sebanyak 10. Jumlah responden yang membuka rekening di Depok sebanyak 21 responden atau 21, jumlah responden yang membuka rekening di Tangerang berjumlah 28 responden atau sebanyak 70 28 dan responden yang membuka tabungan di Bekasi berjumlah 6 responden atau sebanyak 6. Seluruh responden didapat dari penyebaran kuesioner secara online. 6. Karakteristik Responden Berdasarkan Tahun Pembukaan Rekening Hasil karakteristik responden menurut tahun pembukaan rekening dapat dilihat pada tabel berikut ini : Tabel 4. 6 Tahun Pembukaan Rekening Keterangan Jumlah Presentase 2011 15 15 2011 26 26 2012 18 15 2013 23 20 2014 18 14 Sumber: data primer diolah, 2016 Berdasarkan tabel 4.6 di atas terlihat bahwa responden yang melakukan pembukaan rekening sebelum tahun 2011 berjumlah 15 responden atau sebanyak 15, jumlah responden yang melakukan pembukaan rekening pada tahun 2011 berjumlah 26 responden atau sebanyak 26, jumlah responden yang melakukan pembukaan rekening pada tahun 2012 berjumlah 18 responden atau sebanyak 18, jumlah responden yang melakukan pembukaan rekening pada tahun 2013 71 berjumlah 23 responden atau sebanyak 23, dan jumlah responden yang melakukan pembukaan rekening pada tahun 2014 berjumlah 18 responden atau sebanyak 18. Seluruh responden didapat dari penyebaran kuesioner secara online.

C. Uji Kualitas Data

1. Uji Validitas

Dokumen yang terkait

Pengauh Kualitas Pelayanan dan Religiusita Terhadap Kepuasan Nasabah Serta Dampaknya Pada Loyalitas Nasabah: (Studi Kasus Bank Syariah Mandiri)

6 37 203

Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Customer Value Terhadap Kepuasan Nasabah serta Dampaknya pada Loyalitas Nasabah (Studi Kasus Bank Syariah Mandiri)

1 11 177

Analisis Kualitas Pelayanan, Kepuasan Nasabah, Kepercayaan, Citra Perusahaan Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi pada Bank BNI Syariah Pekalongan)

0 3 14

PENGARUH CITRA, KUALITAS PELAYANAN DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH BANK BUKOPIN SYARI’AH Pengaruh Citra, Kualitas Pelayanan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Nasabah Bank Bukopin Syari’ah Cabang Surakarta.

0 3 16

PENGARUH CITRA, KUALITAS PELAYANAN DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH BANK Pengaruh Citra, Kualitas Pelayanan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Nasabah Bank Bukopin Syari’ah Cabang Surakarta.

0 2 18

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Nasabah (Kasus Bank Jateng Syariah Cabang Surakarta).

0 0 18

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN TINGKAT KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Tingkat Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Pada Bank Syariah Mandiri Cabang Pembantu Sragen).

0 0 15

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Pada Nasabah Bank Syariah Cabang Surakarta).

0 1 13

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Pada Nasabah Bank Syariah Cabang Surakarta).

0 2 13

PENGARUH KEPERCAYAAN DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH SERTA DAMPAKNYA TERHADAP LOYALITAS NASABAH (Studi pada Bank Muamalat Indonesia KCP Kuningan) - IAIN Syekh Nurjati Cirebon

0 0 27