Karakteristik Produsen Ikan Asin

4.2.1. Karakteristik Produsen Ikan Asin

Karakteristik produsen ikan asin Kota Sibolga meliputi umur, pendidikan, lama usaha, pernah mendapat pelatihan dan jumlah produksi yang dapat dilihat pada tabel di bawah ini : Tabel 4.1. Distribusi Produsen Ikan Asin Berdasarkan Umur Produsen Di Kota SibolgaTahun 2012. No. Umur Jumlah 1 20-29 1 2 30-39 5 3 40-49 4 50-59 4 Total 10 Berdasarkan tabel di atas, dapat diketahui bahwa umur produsen ikan asin di Kota Sibolga tahun 2012 yaitu paling banyak berada pada rentang 30-39 tahun sebanyak 5 orang. Tabel 4.2. Distribusi Produsen Ikan Asin Berdasarkan Tingkat Pendidikan Di Kota Sibolga Tahun 2012. No. Tingkat Peendidikan Jumlah Persentase 1 SD 2 20 2 SMP 2 20 3 SMA 6 60 Total 10 100 Berdasarkan tabel di atas, dapat diketahui bahwa 60 produsen ikan asin Kota Sibolga berpendidikan SMA. Tabel 4.3. Distribusi Produsen Ikan Asin Berdasarkan Lama Usaha Di Kota Sibolga Tahun 2012. No. Lama Usaha tahun Jumlah Persentase 1 5-10 5 50 2 10-15 2 20 3 15 3 30 Total 10 100 Universitas Sumatera Utara Berdasarkan tabel di atas dapat diketahui 50 produsen telah memproduksi ikan asin selama 5-10 tahun, 20 produsen telah memproduksi ikan asin selama 10- 15 tahun, dan 30 produsen telah memproduksi ikan asin selama 15 tahun. Tabel 4.4. Distribusi Produsen Ikan Asin yang Pernah Mendapat Pelatihan Di Kota Sibolga Tahun 2012. No. Pernah Mendapatkan Pelatihan Jumlah Persentase 1 Ya 4 40 2 Tidak 6 60 Total 10 100 Berdasarkan tabel di atas, dapat diketahui bahwa 60 produsen tidak pernah mendapat pelatihan dari pemerintah Kota Sibolga. Tabel 4.5. Distribusi Produsen Ikan Asin Berdasarkan Jumlah Produksi bulan Di Kota Sibolga Tahun 2012. No. Jumlah Produksi Tonbulan Jumlah Persentase 1 10 6 60 2 10-20 2 20 3 20-25 2 20 Total 10 100 Berdasarkan tabel di atas, dapat diketahui bahwa 60 produsen memproduksi ikan asin sebanyak 10 ton bulan, 20 produsen memproduksi ikan asin sebanyak 10-20 tonbulan, dan 20 produsen memproduksi ikan asin sebanyak 20-25 tonbulan.

4.2.2. Enam Prinsip Higiene Sanitasi Pembuatan Ikan Asin

Dokumen yang terkait

Higiene Dan Sanitasi Serta Perilaku Karyawan Yang Berkaitan Dengan Kesehatan Lingkungan Terminal Pelabuhan Roro Kota Dumai Tahun 2012

3 49 114

HIGIENE DAN SANITASI PANGAN

0 2 2

Analisis Viabilitas Finansial Produsen Ikan Asin di Kota Sibolga (Studi Kasus: Kelurahan Pasar Belakang, Kecamatan Sibolga Kota, Kota Sibolga)

0 0 14

Analisis Viabilitas Finansial Produsen Ikan Asin di Kota Sibolga (Studi Kasus: Kelurahan Pasar Belakang, Kecamatan Sibolga Kota, Kota Sibolga)

0 0 2

Analisis Viabilitas Finansial Produsen Ikan Asin di Kota Sibolga (Studi Kasus: Kelurahan Pasar Belakang, Kecamatan Sibolga Kota, Kota Sibolga)

1 4 7

Analisis Viabilitas Finansial Produsen Ikan Asin di Kota Sibolga (Studi Kasus: Kelurahan Pasar Belakang, Kecamatan Sibolga Kota, Kota Sibolga)

0 0 10

Analisis Viabilitas Finansial Produsen Ikan Asin di Kota Sibolga (Studi Kasus: Kelurahan Pasar Belakang, Kecamatan Sibolga Kota, Kota Sibolga)

0 0 2

Analisis Viabilitas Finansial Produsen Ikan Asin di Kota Sibolga (Studi Kasus: Kelurahan Pasar Belakang, Kecamatan Sibolga Kota, Kota Sibolga)

0 0 41

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Higiene Sanitasi Makanan 2.1.1. Pengertian Higiene - Higiene Sanitasi Pembuatan dan Analisis Keberadaan Tawas Serta Pengawasan dan Distribusi Ikan Asin Kota Sibolga Tahun 2012

0 1 38

HIGIENE SANITASI PEMBUATAN DAN ANALISIS KEBERADAAN TAWAS SERTA PENGAWASAN DAN DISTRIBUSI IKAN ASIN KOTA SIBOLGA TAHUN 2012 SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat

0 0 16