Hipotesis Tindakan KAJIAN PUSTAKA

44 presentasi. Berdasarkan uraian kerangka pikir diatas, dapat diringkas dalam bagan berikut ini: Gambar 2. Bagan Kerangka Pikir Penelitian

D. Hipotesis Tindakan

Dari uraian pada kajian teori yang telah dipaparkan, dapat diajukan hipotesis, yaitu:\ 1. Implementasi model pembelajaran make a match dapat meningkatkan partisipasi siswa pada mata pelajaran Kompetensi Kejuruan Multimedia kelas X Multimedia SMK Negeri 6 Purworejo. 2. Implementasi model pembelajaran make a match dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Kompetensi Kejuruan Multimedia kelas X Multimedia SMK Negeri 6 Purworejo. Kondisi Awal: 1. Kegiatan pembelajaran masih menggunakan metode ceramah dan partisipasi siswa masih rendah 2. Hasil evaluasi belajar siswa hanya 31.25 atau 10 siswa dari 32 siswa yang telah mencapai KKM Tindakan: Penerapan model pembelajaran make a match Hasil Akhir: 1. Peningkatan partisipasi siswa selama proses pembelajaran dilihat dari aspek fisik, mental, dan emosi 2. Peningkatan hasil belajar siswa dilihat dari jumlah siswa yang mencapai KKM sebanyak minimal 75 dari total 32 siswa atau 24 siswa yang mencapai KKM Hasil Penelitian yang Relevan: 1. Penerapan model pembelajaran kooperatif dapat meningkatkan partisipasi siswa 2. Penerapan model pembelajaran kooperatif make a match dapat meningkatkan hasil belajar siswa 45

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis dan Desain Penelitian

Penelitian yang be rjudul “Implementasi Model Pembelajaran Make A Match Sebagai Upaya Meningkatkan Partisipasi dan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Kompetensi Kejuruan Multimedia di Kelas X Multimedia SMK Negeri 6 Purworejo” ini merupakan penelitian tindakan kelas classroom action research. Menurut Kunandar 2012: 45, PTK adalah penelitian tindakan yang dilakukan dengan tujuan memperbaiki mutu praktik pembelajaran di kelas. Fokus PTK pada siswa atau PBM yang terjadi di kelas. Tujuan utama PTK adalah untuk memecahkan permasalahan nyata yang terjadi di kelas dan meningkatkan kegiatan nyata guru dalam kegiatan pengembangan profesinya. Jenis penelitian tindakan kelas yang digunakan dalam penelitian ini adalah kolaboratif, dimana peneliti bersama guru dan bermitra dengan pihak lain saling berkolaborasi sebagai pengamat. Jadi, dalam PTK perlu ada partisipasi dari pihak lain yang berperan sebagai pengamat. Hal ini diperlukan untuk mendukung objektivitas dari hasil PTK DR. Kunandar, 2012: 61. Pada penelitian ini menggunakan desain penelitian model spiral Kemmis McTaggart. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus dimana setiap siklus terdiri dari empat kegiatan putaran berulang, yaitu perencanaan plan, tindakan act, pengamatan observe, dan refleksi reflect. Berikut ini merupakan bagan penelitian model spiral Kemmis McTaggart:

Dokumen yang terkait

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Adaptasi Makhluk Hidup

0 11 215

Penerapan Metode Pembelajaran make a Match Card dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata pelajaran Fiqh di MTs. Nasyatulkhair Depok

0 6 150

Efektivitas pembelajaran kooperatif model make a match dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS: penelitian tindakan kelas di SMP Islam Al-Syukro Ciputat

0 21 119

Peningkatan Hasil Belajar IPS Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match Siswa Kelas IV SDN Pisangan 03

0 10 174

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH DALAM MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DI KELAS X MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 2 LANGSA.

0 2 32

PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KOMPETENSI KEJURUAN TKJ KELAS X TKJ SMK MUHAMMADIYAH 2 YOGYAKARTA.

0 0 196

IMPLEMENTASI MODEL JIGSAW PADA MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS X BUSANA BUTIK DI SMK N 6 PURWOREJO.

0 0 253

PENGARUH MOTIVASI, INTENSITAS, DAN MINAT PENGGUNAAN KOMPUTER SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS X KOMPETENSI KEAHLIAN MULTIMEDIA PADA MATA PELAJARAN MULTIMEDIA DI SMK NEGERI 1 WONOSARI.

0 2 200

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN PARTISIPASI DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KOMPETENSI KEJURUAN MULTIMEDIA DI KELAS X MULTIMEDIA SMK NEGERI 6 PURWOREJO.

0 0 301

PENGARUH MOTIVASI, INTENSITAS, DAN MINAT PENGGUNAAN KOMPUTER SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS X KOMPETENSI KEAHLIAN MULTIMEDIA PADA MATA PELAJARAN MULTIMEDIA DI SMK NEGERI 1 WONOSARI.

0 0 1