Pembahasan Hasil Penelitian HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

125 meningkatkan pemahaman konsep IPS siswa kelas V SD Negeri Bangunkerto, Kecamatan Turi, Kabupaten Sleman. Terlihat dari presentase ketuntasan pemahaman konsep IPS siswa yang semula para pra tindakan dengan rata-rata nilai 67, kemudian meningkat pada siklus I menjadi 69 dan siklus II mencapai 76. Hal ini sesuai dengan pendapat yang dikemukakan oleh Hisyam Zaini 2008: 69 menyatakan bahwa tujuan metode Index Card Match untuk melatih siswa agar lebih cermat dan lebih kuat pemahamannya terhadap suatu materi pokok. Berdasarkan hasil penelitian, diketahui bahwa metode Active Learning tipe Index Card Match dalam penelitian ini dapat berjalan dengan baik untuk siswa V SD karena siswa dilibatkan aktif dalam mengikuti setiap tahapan Index Card Match . Selain itu siswa diharapkan dapat menggali potensi untuk mengembangkan pengetahuan dan keterampilan Hal ini sesuai dengan pendapat John Dewey bahwa belajar aktif Active Learning, berguna untuk menumbuhkan kemampuan belajar aktif pada diri siswa serta menggali potensi siswa dan guru untuk sama- sama berkembang dan berbagai pengetahuan, keterampilan, dan pengalaman.

F. Keterbatasan Penelitian

Keterbatasan penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Masih ada 1 siswa yang membutuhkan pendampingan dari guru, karena dalam mengikuti proses pembelajaran belum maksimal. 126 2. Hasil penelitian tidak dapat digeneralisasikan dan hanya berlaku bagi siswa kelas V SD Negeri Bangunkertu, Kecamatan Turi, Kabupaten Sleman. 127

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, dapat disimpulkan bahwa penerapan metode Active Learning tipe Index Card Match dapat diterapkan untuk meningkatkan motivasi dan pemahaman konsep siswa kelas V SD Negeri Bangunkerto Kecamatan Turi Kabupaten Sleman dengan bimbingan dan pengarahan dari guru. Sedangkan cara untuk meningkatkan motivasi dan pemahaman konsep IPS pada metode Active Learning tipe Index Card Match adalah sebagai berikut ini. 1. Tahap pertama, guru membagikan kartu pada siswa yang berupa kartu pertanyaan dan kartu jawaban yang berisi tokoh perjuangan. Tahap kedua, guru meminta siswa untuk mencari pasangan kartu. Ketiga, siswa diminta untuk menemukan pasangan kartu sampai menemukan pasangan yang benar dapat meningkatkan motivasi belajar. Peningkatan motivasi belajar siswa ditunjukkan pada pencapaian keberhasilan hasil motivasi belajar siswa yang pada pra tindakan hanya 43 siswa kemudian pada siklus I dan siklus II telah mencapai sekurang-kurangnya 75 siswa memiliki motivasi belajar IPS berkategori tinggi dengan rata-rata skor motivasi belajar pada pra tindakan adalah 56, pada siklus I menjadi 73, kemudian pada siklus II menjadi 89. 2. Dengan melibatkan siswa berdiskusi dalam menemukan pasangan dan pengklarifikasian pasangan kartu dapat meningkatkan pemahaman 128 konsep. Hal ini ditunjukkan dari pencapaian ketuntasan pemahaman konsep IPS siswa yang semula pada pra tindakan adalah 38, kemudian pada siklus I menjadi 67 dan pada siklus II mencapai 81.

B. Saran

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan pada mata pelajaran IPS kelas V SD khususnya pada KD menghargai tokoh dan peranannya dalam mempertahankan kemerdekaan, peneliti mengajukan saran sebagai berikut. 1. Pelaksanaan metode Index Card Match sebaiknya dilakukan lebih dari 3 kali pertemuan agar hasil pekerjaan siswa dapat dibahas bersama, siswa juga akan lebih memahami materi yang diberikan serta siswa dapat mengukur kemampuannya sendiri. 2. Guru a. Guru diharapkan dapat menggunakan metode Active Learning tipe Index Card Match pada pembelajaran IPS dengan materi yang lain. b. Guru diharapkan dapat mendesiminasikan kepada teman sejawatnya untuk menggunakan metode Active Learning tipe Index Card Match dalam pembelajaran IPS.

Dokumen yang terkait

Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Melalui Penerapan Metode Index Card Match di Kelas III SDN Cempaka Putih 1 Ciputat Timur

0 14 210

Pengaruh Metode Index Card Match dalam pembelajaran PAI terhadap prestasi belajar siswa SMP Dharma Karya UT Tangerang Selatan

2 10 189

Peningkatan keaktifan belajar ips materi permasalahan sosial melalui strategi pembelajaran kooperatif tipe index card match pada siswa kelas iv mi. “fathurrachman” jakarta selatan

0 4 125

PENERAPAN MODEL ACTIVE LEARNING TIPE INDEX CARD MATCH UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS IV B SD N 04 METRO UTARA

0 6 65

Peningkatan keaktifan belajar IPS materi permasalahan social melalui strategi pembelajaran kooperatif tipe index card match pada siswa kelas IV MI. “Fathurrachman” Jakarta Selatan

0 3 125

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN INDEX CARD MATCH DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PEMAHAMAN KONSEP Penerapan Strategi Pembelajaran Index Card Match Dalam Meningkatkan Motivasi Dan Pemahaman Konsep Belajar Matematika (Ptk Pada Siswa Kelas Viii Semester Ga

0 2 11

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN INDEX CARD MATCH DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PEMAHAMAN KONSEP Penerapan Strategi Pembelajaran Index Card Match Dalam Meningkatkan Motivasi Dan Pemahaman Konsep Belajar Matematika (Ptk Pada Siswa Kelas Viii Semester G

0 3 16

PENERAPAN STRATEGI ACTIVE LEARNING DENGAN PERMAINAN INDEX CARD MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DALAM PEMBELAJARAN IPS.

0 2 56

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA AKSARA JAWA MENGGUNAKAN ACTIVE LEARNING TIPE INDEX CARD MATCH PADA SISWA KELAS V SD N KAREN.

0 2 246

PENGGUNAAN METODE ACTIVE LEARNING TIPE CARD SORT UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SD NEGERI SENDANGSARI.

0 1 286