94 -- 107 Klasifikasi Jawaban Responden

Dengan demikian jawaban responden untuk masing-masing variabel, dapat dikategorikan: a. Skor untuk kategori sangat tinggi = 122 -- 135 b. Skor untuk kategori tinggi = 108 -- 121 c. Skor untuk kategori sedang = 94 -- 107 d. Skor untuk kategori rendah = 80 -- 93 e. Skor untuk kategori sangat rendah = 66 -- 79 Untuk mengetahui apakah budaya organisasi pada Sekretariat Daerah Kabupaten Dairi berada pada kategori yang mana, dapat dilihat dari distribusi frekuensi klasifikasi jawaban responden seluruhnya dalam tabel berikut ini. 1. Variabel Budaya OrganisasiVariabel Bebas X Tabel 5.1: Distribusi Frekuensi Klasifikasi Jawaban Responden Untuk Variabel Budaya OrganisasiVariabel Bebas X No. Variabel X Kategori Frekuensi F Persentase 1. 122 -- 135 Sangat tinggi 2 3 2. 108 -- 121 Tinggi 7 12

3. 94 -- 107

Sedang 29 48 4. 80 -- 93 Rendah 12 20 5. 66 -- 79 Sangat rendah 10 17 Jumlah 60 100 Sumber: Kuesioner Penelitian 2. Variabel Kinerja PegawaiVariabel Terikat Y Variabel Y dalam penelitian ini adalah kinerja pegawai. Kinerja pegawai adalah prestasi kerja atau hasil kerja baik kualitas maupun kuantitas yang dicapai pegawai dalam melaksanakan tugasnya sesuai dengan tanggung jawab yang diberikan kepada pegawai. Universitas Sumatera Utara Terdapat 6 indikator untuk mengukur kinerja pegawai yang kesemuanya diubah ke dalam bentuk pertanyaan sebanyak 13 butir. Setelah menganalisa data yang diperoleh dari penelitian, dapat dilihat skor tertinggi adalah 65 dan skor terendah 39, maka untuk menentukan jarak interval variable Y adalah sebagai berikut: 65 – 39 5 = 5,2 dibulatkan menjadi 5 Dengan demikian jawaban responden untuk masing-masing variabel, dapat dikategorikan: a. Skor untuk kategori sangat tinggi = 63 -- 68 b. Skor untuk kategori tinggi = 57 -- 62 c. Skor untuk kategori sedang = 51 -- 56 d. Skor untuk kategori rendah = 45 -- 50 e. Skor untuk kategori sangat rendah = 39 – 44 Untuk mengetahui apakah kinerja pegawai Sekretariat Daerah Kabupaten Dairi berada pada kategori mana, dapat dilihat dari distribusi frekuensi klasifikasi jawaban responden seluruhnya dalam tabel berikut 2. Variabel Kinerja PegawaiVariable Terikat Y Tabel 5.2: Distribusi Frekuensi Klasifikasi Jawaban Responden Untuk Variabel Kinerja Pegawai Variabel Terikat Y Universitas Sumatera Utara No. Variabel X Kategori Frekuensi F Persentase 1. 63 -- 68 Sangat tinggi 2. 57 -- 62 Tinggi 16 27

3. 51 -- 56