Siklus II: Pertemuan I

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan pada bab sebelumnya, penelitian tindakan kelas PTK yang berjudul “Upaya Meningkatkan Keterlibatan Hidup Menggereja Melalui Katekese Model Sotarae Dalam Pendalaman Iman Siswa-Siswi Di SMP Pangudi Luhur Cawas” dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Katekese model sotarae dalam pendalaman iman dapat meningkatkan keterlibatan hidup menggereja siswa-siswi di SMP Pangudi Luhur Cawas. Hal ini dapat dilihat dari hasil penelitian rata-rata skala keseluruhan kegiatan dan jumlah siswa yang terlibat pada pratindakan, siklus I serta siklus II diukur menggunakan instrumen skala perbedaan semantik. Pratindakan, rata-rata skala keseluruhan kegiatan 2,68 dan jumlah siswa yang terlibat 23 siswa. Siklus I, setelah pelaksanaan tindakan I rata-rata skala keseluruhan kegiatan 3,03 dan jumlah siswa yang terlibat 30 siswa sedangkan setelah diberikan pelaksanaan tindakan II rata-rata skala keseluruhan kegiatan 3,12 dan jumlah siswa yang terlibat 28 siswa meskipun mengalami penurunan pada jumlah siswanya akan tetapi mencapai indikator keberhasilan. Siklus II, pertemuan I rata-rata skala keseluruhan kegiatan 3,39 dengan jumlah siswa yang terlibat 31 dan mengalami peningkatan dibandingkan siklus I meskipun belum mencapai indikator keberhasilan yang diharapkan. Setelah 124 diberikan tindakan II pada siklus II rata-rata skala keseluruhan kegiatan 3,51 dan jumlah siswa yang terlibat 35 siswa. 2. Dari hasil wawancara, pada awalnya siswa yang mengikuti kegiatan masih setengah hati, takut dengan orang tua kalau tidak mengikuti kegiatan, mau mengikuti kegiatan karena diajak, belum bisa membagi waktu antara mengerjakan tugas sekolah dan kegiatan gereja. Pada akhirnya dari aspek sukarela, kehadiran, mengatasi hambatan dan memberikan evaluasi siswa- siswi tersebut lebih menyadari bahwa keterlibatan hidup menggereja itu sangatlah penting demi pengembangan iman katolik, senang ikut misdinar karena merasa dekat dengan Tuhan, bisa membagi waktu antara mengerjakan tugas sekolah dan mengikuti kegiatan serta berani memberikan usulan pada kegiatan yang diikuti. 3. Keterlibatan hidup menggereja dibatasi dalam empat kegiatan yaitu misdinar dan kegiatan kelompok, PIR, doa lingkungan dan pendalaman iman di lingkungan karena menyesuaikan dengan kegiatan yang ada pada waktu penelitian bulan September-November 2014.

B. Saran

Berdasarkan hasil penelitian dan kesimpulan yang telah diuraikan di atas maka peneliti menyarankan:

Dokumen yang terkait

Pendampingan iman orang muda sebagai upaya meningkatkan keterlibatan hidup menggereja orang muda Katolik Paroki Kristus Raja Barong Tongkok, Kalimantan Timur.

1 16 113

Evaluasi pendidikan kepangudiluhuran di SMP Pangudi Luhur Yogyakarta, SMP Pangudi Luhur Sedayu dan SMP Pangudi Luhur Moyudan.

6 113 132

Upaya meningkatkan keterlibatan umat dalam hidup menggereja di Stasi Santo Lukas, Sokaraja, Paroki Santo Yosep Purwokerto Timur, Jawa Tengah melalui katekese umat model shared christian praxis.

29 354 137

Sumbangan katekese umat sebagai upaya untuk meningkatkan keterlibatan umat dalam hidup menggereja di Stasi Mansalong Paroki Maria Bunda Karmel Mansalong Kabupaten Nunukan.

2 16 158

Upaya meningkatkan keterlibatan kaum muda dalam hidup menggereja secara kontekstual di lingkungan Santo Yusuf Kadisobo Paroki Santo Yoseph Medari.

0 8 159

Upaya meningkatkan keterlibatan kaum muda stasi Gembala yang Baik Paroki Santo Yusuf Batang dalam hidup menggereja melalui katekese kaum muda.

6 40 156

Pendampingan iman orang muda sebagai upaya meningkatkan keterlibatan hidup menggereja orang muda Katolik Paroki Kristus Raja Barong Tongkok, Kalimantan Timur

1 3 111

Upaya meningkatkan keterlibatan kaum muda stasi Gembala yang Baik Paroki Santo Yusuf Batang dalam hidup menggereja melalui katekese kaum muda

2 2 154

Upaya meningkatkan keterlibatan kaum muda dalam hidup menggereja di Paroki Santo Antonius, Bade, Keuskupan Agung Merauke melalui shared christian praxis - USD Repository

0 4 141

Upaya meningkatkan keterlibatan hidup menggereja bagi kaum muda Paroki Kristus Raja Sintang Kalimantan Barat melalui katekese - USD Repository

0 3 236