Instrumen Penelitian METODE PENELITIAN

Soal Praktek Profesi Keguruan Terpadu PPKT X 1 1. Fasilitas PPKT a. Orientasi 4 3 3 3 1 b. Buku Panduan 2 c. Sekolah Tempat Praktikan 3 d. Pengarahan dan tugas 4 2. Kemampuan dan Keseriusan PPKT a. Kesungguhan 1 b. Prioritas 2 c. Pelaksanaan 3 3. Manfaat pelaksanaan PPKT a. Pengalaman 1 b. Kesiapan 2 c. Percaya diri 3 4. Monitoring dan evaluasi pelaksanaan PPKT a. Dosen Pembimbing 1 Bimbingan 2 Supervisi 1 2 b. Mahasiswa 1 Laporan akhir 3 Kesiapan Menjadi Guru Y 1 1. Kompetensi Pedagogik a. Pembuatan RPP 8 1 b. Kemampuan merespon potensi siswa 2 c. Kemampuan memahami karakteristik 3 d. Kemampuan menumbuhkan 4 percaya diri 5 e. Kemampuan menggunakan metodemedia bervariatif 5 f. Kemampuan menutup pelajaran 6 g. Kemampuan mengelola kelas 7 h. Kemampuan memberikan umpan balik 8 2. Kompetensi Kepribadian a. Kemantapan menjadi calon guru 1 b. Kestabilan emosi 1 c. Etos kerja 2 d. Ketertiban 3 e. Kemampuan menutup pelajaran 4 f. Kewibawaan sebagai calon guru 5 3. Kompetensi Sosial a. Kemampuan berkomunikaasi dengan peserta 1 didik 4 2 b. Kemampuan berkomunikasi dengan warga sekolah 2 c. Kemampuan berkomunikasi dengan teman sesama PPKT 3 d. Aktivitas Dalam kegiatan ekskul 4 4. Kompetensi Profesional a. Penguasaan Materi 1 b. Kemampuan menerapan konsep-konsep keilmuan dalam kehidupan sehari- hari dan dalam konteks global 2 Adapun kisi-kisi kuesioner akan diuji keabsahannya dengan menggunakan uji instrumen angket yaitu uji validitas dan uji reliabilitas.

3. Wawancara

Wawancara dilakukan secara langsung oleh peneliti kepada responden yaitu mahasiswa P.IPS dan Ketua Lab.FITK. Daftar pertanyaan sudah disediakan oleh peneliti. Sementara untuk rancangan kisi-kisi wawancara penulis jabarkan dalam tabel berikut ini: Tabel 3.5 Kisi-Kisi Instrumen Wawancara Variabel Sub Indikator Butir Item Kegiatan PPKT Untuk Lab. FITK UIN: 1. Latar Belakang PPKT 2. Tujuan dan Manfaat PPKT 3. Pelaksanaan PPKT yang baik 4. Harapan untuk PPKT yang akan datang 1 2 3 4 Untuk Mahasiswa: 1. Manfaat yang diperoleh setelah mengikuti PPKT. 2. Persiapan ketika akan mulai mengajar 3. Media dan teknik pengajaran 4. Kegiatan pengabdian disekolah 5. Intensitas bimbingan 1 2 3 4 5 Kesiapan Menjadi Guru Diajukan untuk Mahasiswa: 1. Alasan masuk FITK UIN Jakarta 2. Dorongan menjadi guru 3. Persiapan menjadi guru 1 2, 3 4, 5 4. Dokumentasi Dokumentasi dimaksudkan sebagai cara untuk memperoleh data dengan jalan mengumpulkan catatan tertentu yang nyata, yang sudah tersedia sebagai sumber penelitian yang berkaitan dengan kegiatan PPKT terhadap kesiapan mahasiswa Pendidikan IPS UIN Jakarta menjadi guru. Adapun kisi-kisi instrumen dokumentasi sebagai berikut: Tabel 3.6 Kisi-Kisi Instrumen Dokumentasi No Dokumen Ket Ada Tidak 1. Daftar nama mahasiswa P.IPS tahun 20142015 yang mengikuti PPKT 2. Daftar nama sekolah tempat PPKT 3. Form-form penilaian PPKT 4. Form kegiatan PPKT 5. Data nilai PPKT P.IPS 2014-2015 6. Profil UIN Jakarta 7. Profil Pendidikan IPS

H. Teknik Analisis Keabsahan Data

1. Uji Vailiditas Validitas berasal dari kata validity, yang dapat diartikan tepat atau sahih, yakni sejauh mana ketepatan dan kecermatan suatu alat ukur dalam melakukan fungsi ukurnya. 12 Untuk memperoleh pengujian hipotesis yang valid dan obyektif diperlukan data yang memiliki validitas dan reliabilitas yang tinggi. Uji validitas dilakukan dengan menghitung korelasi antara masing-masing pernyataan dengan skor total dengan menggunakan rumus teknik korelasi Product Moment. Rumus adalah sebagai berikut: 13 Rxy = ] [ ] [ 2 2 2 2 y y N x x N y x xy N r xy            Keterangan: rxy = angka Indeks korelasi “r” Product Moment N = number of Cases ∑XY = jumlah hasil perkalian antara skor X dan Y ∑X = jumlah seluruh skor X ∑Y = jumlah seluruh skor Y Kriteria pengujiannya yaitu: a. Valid jika nilai rhitung nilai rtabel pada derajat bebas db n-2 dengan taraf signifikansi 5. b. Tidak valid jika nilai rhitung nilai rtabel pada derajat bebas db n-2 dengan taraf signifikansi 5. Penghitungan validitas angket pada penelitian ini, dilakukan dengan cara membagikan angket kepada mahasiswai sebagai sampel yang mewakili dalam menguji ketepatan instrumen atau angket dalam penelitian ini. 2. Uji Reliabilitas Reliabilitas bermakna: keterpercayaan, keterandalan, keajegan, kestabilan, atau konsistensi, jadi reliabilitas dapat diartikan sejauh mana 12 Ahmad Sofyan,dkk. Evaluasi Pembelajaran IPA berbasis Kompetensi, Jakarta: UIN Jakarta Press, 2006, Cet.1, h.105. 13 Anas Sudijono, Pengantar Statistik Pendidikan, Jakarta: Rajwali Pers, 2004, Cet. 14. h.206 hasil suatu pengukuran dapat dipercaya dan konsisten ”. 14 Pengujian reliabilitas dimulai dengan menguji validitas terlebih dahulu. Jadi jika sebuah pertanyaan tidak valid, maka pertanyaan tersebut tidak dapat dilanjukan untuk diuji validitas. Pertanyaan-pertanyaan yang sudah valid kemudian baru secara bersama diukur reliabilitasnya. Maka butir-butir pertanyaan yang dikatakan valid dianalisis reliabilitasnya dengan menggunakan rumus Alpha croanbach. Untuk mengetahui reliabilitas caranya adalah dengan membandingkan nilai dengan nilai alpha. Dengan ketentuan bila r alpha r tabel, maka alat peneliti reliable. Perhitungan uji reliabilitas dengan menggunakan tehnik Alpha croanbach, yaitu: 15 = [ ] [ ] Keterangan = varians skor butir = varians skor total = jumlah butir pertanyaan = koefisien reliabilitas instrumen Untuk memberikan interpretasi terhadap koefisian atau hasil perhitungan , maka dapat diinterpretasikan dengan tabel pedoman. Berikut ini adalah tabel kreteria reabilitas item: Tabel 3.7 Indeks Reliabiilitas Item Indeks Reliabilitas Soal Kriteria 0,80 – 1,00 Sangat Tinggi 0,60 – 0,80 Tinggi 0,40 – 0,60 Cukup 0,20 – 0,40 Rendah 0,00 – 0,20 Sangat Rendah 14 Ahmad Sofyan,dkk. Evaluasi Pembelajaran IPA berbasis Kompetensi,...h.105. 15 Ahmad Sofyan,dkk. Evaluasi Pembelajaran IPA berbasis Kompetensi,...h.108. 3. Uji Prasyarat Analisis Data Dalam penelitian ini pengujian prasarat analisis yang digunakan penulis adalah uji normalitas dan uji homogenitas.

a. Uji Normalitas

Uji normalitas adalah pengujian yang dilakukan untuk mengetahui normal tidaknya persebaran data yang akan dianalisis. Uji normalitas yang digunakan yaitu uji Liliefors. Langkah-langkah uji Liliefors adalah sebagai berikut: 1 Urutkan data sampel dari yang terkecil hingga terbesar. 2 Tentukan nilai Zi dari tiap-tiap data dengan rumus: ̅ Keterangan: Zi = skor baku Xi = skor data ̅ = meanrata-rata S = simpangan bakustandar deviasi 3 Tentukan besar peluang untuk masing-masing nilai Zi berdasarkan tabel Zi sebutkan dengan F Zi dengan aturan jika Zi 0, maka F Zi 0,5 + nilai tabel, jika Zi 0, maka FZi 0,5 – nilai tabel. 4 Selanjutnya hitung proporsi Z1, Z2, Z3,…Zn yang lebih kecil atau sama dengan Zi. Jika proporsi ini dinyatakan oleh S Zi, maka: 5 Hitung selisih nilai F Zi – S Zi, kemudian tentukan harga mutlaknya. 6 Ambil nilai terbesar di antara harga-harga mutlak selisih tersebut, nilai ini dinamakan Lo.

Dokumen yang terkait

Persepsi Siswa Terhadap Mahasiswa Praktik Profesi Keguruan Terpadu (PPKT) Dalam Pelaksanaan Pembelajaran IPS di SMPN 10 Kota Tangerang Selatan

0 9 159

ANTESEDEN KESIAPAN MAHASISWA PENDIDIKAN EKONOMI UNTUK MENJADI GURU

23 125 224

Pengaruh Persepsi Siswa MA tentang Kompetensi Guru Praktik Profesi Keguruan Terpadau (PPKT) terhadap Hasil Belajar Sosiologi (Studi Kasus Sekolah MA di Wilayah Bogor)

1 29 187

PENGARUH PERSEPSI PADA PROFESI GURU, PERAN GURU PAMONG, DAN HASIL BELAJAR MAHASISWA TERHADAP KESIAPAN MENJADI GURU PADA PRODI PENDIDIKAN EKONOMI ANGKATAN 2012 FAKULTAS EKONOMI UNIMED.

0 5 33

Korelasi Prestasi Belajar dan Lingkungan Keluarga dengan Kesiapan Menjadi Guru Mahasiswa program studi Pendidikan Teknik Otomotif Angkatan 2009 FT UNY.

0 2 121

T1 Lampiran Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kesiapan Menjadi Guru pada Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana

0 0 37

T1 Judul Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kesiapan Menjadi Guru pada Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana

0 0 15

ETIKA DAN PENGEMBANGAN PROFESI KEGURUAN

0 0 6

Pengaruh Minat Menjadi Guru dan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Terhadap Kesiapan Menjadi Guru Mahasiswa Angkatan 2013 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta - UNS Institutional Repository

0 1 17

KONTRIBUSI PRESTASI PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN, MINAT MENJADI GURU DAN KELUARGA TERHADAP KESIAPAN MENJADI GURU MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI ANGKATAN 2008

0 0 180